Anda di halaman 1dari 2

Rencana Pelaksanaan pembelajaran

Satuan Pendidikan : SMA/MA/SMK/MAK


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : XI/1(satu)
Materi /Submateri : Teks Prosedur
Alokasi Waktu : 18 x 45 menit (Sembilan kali tatap muka)
Kompetensi Dasar : 3.1 Mengonstruksi informasi berupa pernyataan pernyataan umum dan tahapan
tahapan dalam teks Prosedur .
4.1 Merancang pernyataan umum dan tahapan tahapan dalam teks prosedur
dengan organisasi yang tepat secara lisan dan tulisan.
3.2 Menganalisis stuktur dan kebahasaan teks prosedur
4.2 Mengembangkan teks prosedur dengan memperhatikan hasil analisis terhadap
isi, struktur, dan kebahasaan.
4.7 menyusun laporan butir-butir penting dari satu buku pengayaan (nonfiksi).

Indikator :
1. Mengidentifikasi teks Prosedur
2. Menyusun tahapan tahapan dalam teks prosedur
3. Membuat rancangan teks prosedur dengan organisasi yang tepat.
4. Memprsentasikan, menanggapi, dan merevisi teks prosedur.
5. Mengidentifikasi struktur teks prosedur.
6. Menganalisis kebahasaan teks prosedur.
7. Mengembangkan teks prosedur dengan memperhatikan isi,struktur, dan kebahasaan.
8. Mempresentasikan, menanggapi, dan merevisi teks prosedur yang di susun.
9. Mengidentifikasi butir butir penting dalam buku non fiksi.
10. Menyusun laporan kegiatan membaca buku non fiksi.
Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa mampu menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang di anutnya.
2. Siswa mampu menunjukkan prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai), santun, responsive dan proaktif dalam teks prosedur.
3. Siswa mampu mengonstruksi informasi berupa pernyataan pernyataan umum dan tahapan tahapan
dalam teks prosedur.
4. Siswa mampu merancang pernyataan umum dan tahapan tahapan dalam teks prosedur dengan
organisasi yang tepat secara lisan dan tulis.
5. Siswa mampu menganalisis struktur dan kebahsaan teks prosedur.
6. Siswa mampu mengembangkan teks prosedur dengan memperhatikan hasil analisis terhadap isi, sruktur,
dan kebahasaan.
7. Siswa mampu menyusun laporan butir butir penting dari satu buku pengayaan (nonfiksi).
Teori pembelajaran:
1. Teks prosedur
2. Rancangan/kerangka teks prosedur
3. Struktur teks prosedur
4. Rancangan tek prosedur
5. Langkah langkah melaporkan buku non fiksi
Metode Pembelajaran :
1. Pendekatan : keterampilan proses
2. Model : pendahuluan,kegiatan ini,penutup
3. Metode : membangu konteks, pemodelan konteks, membangun teks secara berkelompok dan
Mandiri
Media Pembelajaran :
1. Teks prosedur
2. Alat tulis
Sumber Belajar:
1. PR Bahasa Indonesia SMA/MA/SMK/MAK kelas XI semester 1, Intan Pariwara
2. Bahasa Indonesia wahana pengetahuan kelas XI SMA/MA/SMK/MAK, kementerian pendidikan dan
kebudayaan
3. Tata bahasa baku bahasa Indonesia, Balai Pustaka
Langkah langkah pembelajaraan :
Pertemuan 1(4 x 45 menit)
1. Pendahuluan (10 menit)
a. Guru mengajak siswa berinteraksi sebelum menyampaikan materi dengan melakukan Tanya jawab
tentang teks prosedur.
b. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
2. Kegiatan inti (160 menit)
a. Guru menyampaikan materi teks prosedur .
b. Siswa mempelajari cara mengidentifikasikan teks prosedur dengan membaca contoh teks prosedur
cara mencuci pakaian dengan benar.
c. Siswa membaca teks prosedur perpanjangan STNK di mobil SAMSAT Keliling, lalu mengidentifikasi
teks tersebut.
d. Guru menjelaskan cara menyusun informasi menjadi teks prosedur.
e. Siswa membaca kalimat kalimat acak. Kemudian, mengurutkan susunan kalimat prosedur agar
menjadi teks prosedur yang baik.
f. Siswa menyusun langkah langkah membuat kartu pelajar.
g. Siswa menyusun teks prosedur sesuai dengan langkah langkah yang di pelajari.
3. Penutup (10 menit)
a. Guru memberikan siswa kesempatan bertanya.
b. Guru menjawab berbagai pertanyaan yang di ajukan.
c. Guru memotivasi siswa agar meningkatankan semangat dalam belajar.
d. Guru membimbing siswa agar selalu mensyukuri bahasa Indonesia sebagai anugerah tuhan yang maha
esa.
Pertemuan II (4 X 45 menit)
1. Pendahuluan (10 menit)
a. Guru mengulang materi yang telah di ajarkan sebelumnya secara ringkas.
b. Guru memberikan kuis kepada siswa tentang materi

Anda mungkin juga menyukai