Anda di halaman 1dari 1

PERTANYAAN PLENO MODUL 1

Empat Sekawan
1. Zat apa yang berperan dalam kontraktilitas otot jantung jika mengalami
bradikardi atau trakikardi?
2. Bagaimana mekanisme arteri coronaria mencukupi suplai darah bagi jantung?
3. Bagaimana hubungan kerja saraf simpatis dan parasimpatis dengan SA dan AV
node pada jantung?
4. Kenapa denyut nadi bayi lebih tinggi dari pada denyut nadi anak-
anak/dewasa?
5. Jelaskan pengaruh frekuensi denyut jantung pada fungsi jantung sebagai
pompa?
6. Bagaimanakah mekanisme fungsi perluasan bidang penampungan pada
auriculla dalam membantu kerja atrium? Dan adakah fungsi lainnya selain
fungsi tersebut?
7. Apakah denyut nadi adalah hasil akhir dari kontraksi jantung?
8. Pada percabangan kecil arteri koronaria yang terlihat tidak membentuk
anyaman kapiler, bagaimana cara pertukaran O2 nya?
9. Bagaimana mekanisme terjadinya bunyi jantung S1dan S2, lalu bagaimana
cara menentukkannya?
10. Apakah denyut nadi sama dengan denyut jantung? Bagaimana
mekanismenya?
11. Apa tujuan adanya delay konduksi listrik jantung selama 0,1 detik di nodus
AV? Dan bagaimana pengaturan mekanisme delay di nodus AV ini?
12. Apa saja yang menyebabkan apex jantung tidak teraba dan bagaimana usaha
yang dilakukan dokter untuk mengatasinya dan kenapa dilakukan cara
tersebut?

Anda mungkin juga menyukai