Anda di halaman 1dari 1

RSIA HARAPAN BUNDA PROSEDUR TETAP

BANDUNG
Jl. Pluto Raya Blok C
Margahayu Raya
Telp. (022) 7506490, Fax. (022) KEJANG NEONATUS
7514712

Tanggal Terbit : No.Hal Ditetapkan Direktur :


1

No. Dokumen : No. Revisi


- Dr. Rilda Dwi Febrianda

Pengertian Gerakan gerakan abnormal pada bayi baru lahir oleh karena gangguan
fungsi system neuron
Tujuan Sebagai acuan diagnosis dan terapi
Kebijakan Keputusan Direktur Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak Harapan Bunda
Bandung No.070/DIR/RSKIAHBB/06/2017 Tentang Kebijakan
Pelayanan Perinatologi di RSKIA Harapan Bunda Bandung
Prosedur A. Anamnesa
B. Pemeriksaan fisik
Status neurologik
C. Pemeriksaan penunjang
Darah ; apus darah tepi, Hipoglikemi, hipo/hipernatremi,
hipokalsemi
Urine rutin
D. Terapi
Oksigen per nasal
Fenobarbital 20 mg/kgbb IV/IM observasi selama 60 menit
jika kejang masih ada berikan dosis ke 2 sebanyak 10
mg/kgbb dan jika masih ada 2-4 jam kemudian diebrikan
10mg/kgbb
Jika fenobarbital tidak berespons berikan fenitoin 15-25
mg/kgbb iV dalam NaCl
Diazepam untuk menghentikan kejang segera 0,1-0,3
mg/kgbb IV dilarutkan dalam NaCl perlahan sampai kejang
berhenti
Unit Terkait Perinatologi

Anda mungkin juga menyukai