Anda di halaman 1dari 2

PENGGANTIAN LABEL BAHAN B3

No.Dokumen : No. Revisi : Halaman :

Ditetapkan Oleh Direktur

Tanggal terbit :
PROSEDUR
Dr. AW. SOEHAPTO, DHSM.
TETAP

Pengertian : Suatu upaya dalam penanganan awal dalam memberikan


tanda dan bahayaa tentang jenis dan karakteristik jenis
bahan B3 bedasarkan klasifikasinya
Tujuan : Memberikan Informasi yang jelas akan tanda dan bahaya
yang ditimbulakan dari suatu bahan B3 agar dapat
meminimalisir dampak yang ditimbulkan
Kebijakan : 1. Peraturan Pemerintah No. 18 tahun 1999 tentang
Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun
2. Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 03
tahun 2008 tentang Tata Cara Pemberian Simbol dan
Label Bahan Berbahaya dan Beracun
Prosedur : 1. identifikasi karakteristik bahan b3 dan lokasi yang
berisiko tinggi
2. identifikasi setiap bahan B3 apakah sudah terdapat
lebel atau simbol yang menunjukan tanda bahaya
dari bahan tersebut
3. Identifikasi apakah simbol/label sudah sesui dengan
karakterisrik bahan B3 tersebut
4. Pembaharuan/ penggantian simbol/lebel yang sudah
tidak layak digunakan
5. Melakukan pengecekan secara berkala min 3 bulan
sekali agar simbol/label tersebut tetap berfungsi
sebagaimana mestinya.
Unit Terkait : - Instalasi Pemilihara Sarana
- Instalasi Farmasi & Gudang Logistik
- Instalasi Laboratorium
- Intalasi Laundry

Anda mungkin juga menyukai