(RPP)
A. Identitas
Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Palembang
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XI / Ganjil
Materi Pokok : Termokimia (Praktikum)
Submateri Pokok : Reaksi Eksoterm dan Endoterm
Alokasi Waktu : 2 JP ( 2 x 45 menit)
Entalpi
Entalpi, seperti asal kata Yunaninya, berarti kandungan energi pada suatu
benda. Jika kita bayangkan kita melihat sebuah ember yang kita tidak tahu
volumenya dan berisi air. Seperti banyak air yang tidak kita tahu, besar entalpi
juga tidak kita ketahui. Namun, jika dari ambil atau beri air sebanyak satu
gayung dari/pada ember tersebut, kita tahu perubahan isinya. Begitulah kita tahu
perubahan entalpi. Entalpi dilambangkan dengan huruf H (terkadang dengan h).
Kita dapat mengetahui perubahan entalpi pada suatu reaksi dengan:
H = Hproduk - Hreaktan
1. Reaksi Eksoterm
Reaksi eksoterm, adalah kejadian dimana panas mengalir dari sistem ke
lingkungan. Maka, H < O dan suhu produk akan lebih kecil dari reaktan. Ciri
lain, suhu sekitarnya akan lebih tinggi dari suhu awal.
Contoh
C(s)+O2 CO2 (g) H=-393.4 kJ mol-1
2. Reaksi Endoterm
Reaksi endoterm adalah kejadian dimana panas diserap oleh sistem dari
lingkungan. Maka, H > 0 dan suhu sekitarnya turun.
Contoh :
H2(g) + I2(g) 2HI(g) H=51.9 kJ mol-1
Ba(OH)2(s) + 2NH4Cl (s) BaCl2(l) + 2NH3(g) + 2H2O(l)
Contoh :
CO(g) + 1/2 O2(g) CO2(g) H= -283 kJ mol-1
2CO(g) + O2(g) 2CO2(g) H= -566 kJ mol-1
Catatan:
1. Terkadang mol-1 hanya dituliskan jika mol reaktan adalah 1, atau tidak
dituliskan sama sekali
2. Persamaan termokimia juga harus memasukkan kondisi fisis senyawanya
E. Pendekatan/Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Model : Inkuiri Terbimbing
Metode : Praktikum
2. Alat
a. LCD
b. Laptop
c. Papan Tulis
d. Spidol
3. Sumber
Buku :
Buku Kimia Bilingual Untuk SMA/MA Kelas XI terbitan Yrama
Widya
Buku Seri Pendalaman Materi (SPM) Kimia untuk SMA/MA terbitan
ESIS
Buku Kimia Kelompok Peminatan Matematika dan Ilmu-Ilmu Alam
Internet :
Sumber-sumber yang berkaitan dengan orde reaksi
G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Langkah Pembelajaran Alokasi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Awal o Siswa menjawab salam dan berdoa. 10 menit
o Siswa diperiksa kehadirannya oleh guru.
o Siswa dikondisikan untuk berkelompok
sesuai dengan pembagian kelompok yang
telah diatur guru.
Apersepsi
o Siswa meninjau kembali materi pada
pertemuan sebelumnya mengenai reaksi
eksoterm dan endoterm.
o Motivasi
o Siswa disuguhkan pertanyaan apa
bagaimana membedakan terjadinya reaksi
ekosterm atau reaksi endoterm?
o
Kegiatan Inti Mengamati
Peserta didik diminta untuk
mengamati, mendengarkan dan
memahami penjelasan mengenai
reaksi eksoterm dan endoterm
Peserta didik mendengarkan
penjelasan fungsi alat praktikum yang
digunakan.
Menanya
Peserta didik menanyakan hal yang
belum dipahami
70 menit
Mengumpulkan data
Peserta didik diorganisasi untuk
membentuk kelompok kooperatif
yang terdiri dari 4-6 orang untuk
melakukan praktikum mengenai
reaksi eksoterm dan reaksi endoterm.
Menalar
Peserta didik menganalisis perubahan
suhu yang terjadi.
Peserta didik mencatat hasil
percobaan yang dilakukan
Mengomunikasikan
Salah satu wakil kelompok
mempresentasikan hasil praktikum
yang dilakukan
Diskusi kelas untuk mengambil
kesimpulan
Bersama guru, siswa mendiskusikan
hasil praktikum
Kegiatan Penutup
Akhir Bersama guru, peserta didik 10 menit
menyimpulkan isi pembelajaran
Siswa berdoa.
Siswa menjawab salam penutup.
H. Penilaian Kognitif
1. Prosedur Penilaian
A. Penilaian proses
B. Penilaian hasil belajar
2. Bentuk Instrumen
A. Penilaian Proses
1. Sikap
Nama Perubahan Tingkah Laku
Siswa Disiplin Bertanggung Jawab Bekerja Sama
BT MT ST BT MT ST BT MT ST
Keterangan :
BT : Belum tampak
MT : Mulai tampak
ST : Sudah tampak
Palembang, Oktober
2017
Mengetahui,
Guru Pamong Mahasiswa P4,