Anda di halaman 1dari 1

Vitamin D

(Kromatografi Cair Kinerja Tinggi)

I. Tujuan
Untuk mengetahui kadar Vitamin D dengan menggunakan metode
Kromatografi Cair Kinerja Tinggi.

II. Dasar Teori


Konsentrat padat atau dispersi cair disabunkan dan diekstraksi.
Larutan minyak dan resin yang mengandung vitamin dilarutkan dalam
pelarut yang sesuai. Vitamin D dan previtamin D dipisahkan dari campuran
dengan menggunakan kromatografi cair. Previtamin D dihitung sebagai
vitamin D menggunakan faktor kalibrasi. Vitamin D merupakan jumlah
vitamin D dan previtamin D.

Anda mungkin juga menyukai