Anda di halaman 1dari 11

1. Pengertian Orde Baru adalah .....

a. Suatu tatanan seluruh kehidupan rakyat, bangsa dan negara yang berdasarkan
pada Pancasila dan UUD 1945 secara murni.
b. suatu tatanan seluruh prikehidupan rakyat, bangsa dan negara yang diletakkan
kembali pada pelaksanaan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen.
c. suatu orde yang mempunyai sikap dan tekat untuk mengabdi kepada kepentingan
seluruh bangsa Indonesia.
d. suatu tatanan seluruh kehidupan bangsa dan negara diatas kepentingan golongan
dan pribadi.
e. suatu tatanan kehidupan rakyat, bangsa, dan negara yang diletakkan pada
Pancasila dan UUD 1945

2. Munculnya Orde Baru sebagai akibat dari ..


a. kekacauan dalam bidang politik
b. keinginan untuk menegakkan kembali Pancasila dan UUD 1945
c. penyimpangan-penyimpangan dalam pemerintahan Orde Lama
d. Kekacauan dalam bidang ekonomi
e. Pemerintah Orde Lama tidak mampu mengatasi masalah

3. Presiden Republik Indonesia, seperti yang tercantum di dalam UUD 1945 adalah
Mandataris
MPR.Oleh karena itu, Presiden Soeharto mengundurkan diri dari jabatannya sebagai
Presiden Indonesia seharusnya dilakukan ..
a. Di rumah kediaman Presiden Soeharto
b. Di Gedung MPR di hadapan Anggota MPR yang memilihnya.
c. Di halaman gedung MPR di hadapan pra Demonstran
d. Di Istana Negara dengan mengundang pejabat-pejabat negara
e. Di Istana negara tempat berkantornya presiden

4. Hal yang pokok dari tujuan reformasi di Indonesia pada tahun 1998 adalah ..
a. Memperdayakan lembaga-lembaga tinggi Negara seperti DPR
b. Mengembalikan fungsi control masyarakat terhadap rzim Orde Baru
c. Mengembalikan harta kekayaan pejabat Orde Baru yang korupsi kepada rakyat yang
Membutuhkan
d. Memperbaharui seluruh kehidupan agar berjalan dengan tuntutan keadilan dalam
masyarakat
e. Meresposisikan peran dan visi TNI untuk melaksanakan DWI fungsinya

5. 1. kemenangan PDI-P pimpinan Megawati pada Pemilu 1999


2. Kemerdekaan berserikat dan berpendapat yang dijamin Undang- Undang dibatasi
3. penculikan terhadap para mahasiswa dan tokoh LSM yang kritis.
4. adanya tekanan terhadap pers yang menyuarakan kebenaran.
5. Munculnya Dr. Amin Rais sebagai tokoh reformasi.
Data diatas yang merupakan bentuk tekanan menjelang berakhirnya pemerintahan
Orde Baru
adalah
a. 2 ,4 dan 5
b. 3,4, dan 5
c. 2,3, dan 4
d. 1,2, dan 3
e. 1; 2; dan5

6. Yang Bukan Pakta Pertahanan yang dibentuk oleh USSR adalah..


a. OAS
b. NATO
c. ANZUS
d. SEATO
e. Warsawa

7. Munculnya krisis ekonomi di Indonesia diawali oleh .


a. Campur tangan Amerika Serikat di dalam pengolahan peruhasaannya di Indonesia
b. Munculnya berbagai bentuk pembaikotan terhadap pengirimanbarang-barang
c. Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat
d. Terjadinya berbagai bentukpenjarahan yang dilakukan oleh massa rakyat
e. Hancurnya pusat-pusat perekonomian di berbagai kota di Indonesia.

8. Dibawah ini terdapat Negara-Negara anggota ASEAN pada awal pembentukannya


.Kecuali,
a. Malaysia
b. Philipina
c. Singapura
d. Kamboja
e. Thailand

9. Menurut pemerintah Orde Baru, Gerakan 30 September 1965 didalangi oleh


a. Konflik intern di dalam tubuh TNI-AD
b. Hasil rekayasa Mayjen Suharto sebagai panglima kostrad
c. Rekayasa Dinas Rahasia Amerika Serikat (CIA)
d. Petualangan politik tokoh PKI yang dibantu militer Indonesia
e. Rekayasa Presiden Soekarno untuk menyingkirkan lawan politiknya

10. Tuntunan Tritura menyatakan tentang hal sebagai berikut, kecuali


a. Bubarkan PKI
b. Turunkan haraga bahan makanan
c. Bubarkan Ormas yang berafiliasi pada PKI
d. Bersihkan cabinet dari unsure KKN
e. Ajaran Komunis dilarang berkembang di Indonesia
11. Tujuan presiden soekarno mengeluarkan surat perintah 11 maret 1966 adalah..
a. Menegakakan kembali kewibawaan pemerintah
b. Melindungi keluarga presiden
c. Peralihan kekuasaan presiden di indonesia
d. Memberi kesempatan militer berpolitik praktis
e. Menyelidikan pelaku utama gerakan 30 september 1965

12. Berikut ini adalah unsur 8 jalur pemerataan kecuali ...


a. Pemerataan pemenuhan kebutuhan pokok rakyat, berupa sandang, pangan,
papan.
b. Pemerataan pembagian pendapatan
c. Pemerataan kesempatan berpolitik
d. Pemerataan kesempatan kerja
e. Pemerataan kesempatan berusaha

13. Berikut ini adalah ciri ciri pemerintahan orde baru kecuali ...
a. Dwi fungsi ABRI
b. Pembentukan sistem semi perwakilan
c. Pemberlakuan sistem masa mengambang
d. Kebebasan perpendapat dan berkumpul
e. Pembangunan ekonomi yang mengandalkan bantuan luar negeri dan modal
asing

14. Berikut ini adalah nama nama pahlawan reformasi yang meninggal pada tanggal 12
mei 1998, kecuali ...
a. Hafidin royan
b. Elang mulia lesmana
c. Hendrawan sie
d. Her i hartanto
e. Arif rahman hakim

15. Berikut ini adalah unsur unsur yang ditentang kaum reformis, kecuali ...
a. Masalah Dwi fungsi ABRI
b. Praktik KKN
c. Praktik monopoli
d. UU sisdiknas
e. 5 paket UU politik

16. Berikut ini yang bukan tujuan reformasi di bidang politik adalah ....
a. Demokratisasi
b. Kebebasan berserikat
c. Kebebasan berkumpul
d. Pembentukan partai politik
e. Kebebasan berpolitik
17. Berikut ini adalah praktik pemerintahan ORBA yang dijadikan sasaran kritik
kelompok reformis, kecuali ...
a. Dwi fungsi ABRI
b. Praktik KKN
c. Pelanggaran HAM
d. 4 paket UU politik
e. Praktik monopoli

18. Berikut ini adalah perkembangan politik pada masa reformasi, kecuali....
a. Demokratisasi politik
b. Dominasi ABRI dalam politik Nasional
c. Munculnya partai politik baru
d. Pemerintha tidak lagi sewenang-wenang
e. Pemberantasan praktik KKN

19. Dampak positif di bidang Politik luar Negeri Indonesia dari Perang dingin adalah ..
a. Indonesia bentuk poros politik luar negeri memihak blok sosialis
b. Tampilnya Unsur Revolusioner PKI pada Orde Lama
c. Penambahan senjata dari USSR untuk merebut Irian Barat.
d. Di selenggarakannya KAA di Bandung 1955.
e. Pengiriman bantuan ekonomi USA untuk menumpas PRRI / Permesta

20. Konflik sosial pada era reformasi ditandai dengan adanya...


a. Konflik antarpartai politik
b. Pertentangan antar etnik dengan agama
c. Pertentangan antara golongan kaya dan miskin
d. Tauran antarpelajar
e. Pertentangan antara Indonesia Timur dan Barat

21. Presiden Soeharto yang telah berkuasa selama 32 tahun mundur pada tanggal...
a. 19 Mei 1998
b. 20 Mei 1998
c. 21 Mei 1998
d. 22 Mei 1998
e. 23 Mei 1998

22. Perang Dingin adalah salah satu usaha untuk memperluas wilayah dengan cara..
a. Mencampuri urusan dalam negari, Negara lain
b. Memberikan jaminan kepada Negara yang meminta bantuan terhadap Negara-
negara besar
c. Meluaskan pengaruh ke negara-negara lain tampa peperangan dan kekerasan
d. Mengirim utusan ke Negara-negara yang di tujuh
e. Memberi bantuan kepada Negara-negara yang sedang bertikai

23. . Di bawah ini yang bukan merupakan sebab-sebab runtuhnya Uni Soviet adalah ..
a. System ekonomi sosialisme yang gagal membawa kemakmuran bagi rakyatnya
b. Banyaknya dana yang dikeluarkan untuk keperluan militer
c. Sistem pemerintahan dan ekonomi sentralistis yang cendrung diktator korup
d. Akibat tekanan yang hebat dari Negara-negara Blok Barat
e. Munculnya gagasan keterbukaan dan kebebasan

14. Masalah utama yang dihadapi oleh Republik Korea adalah ..


a. Korea menjadi pusat perhatian Negara-negara Adikuasa
b. Korea dibagi dua menjadi Korea Utara dan Korea Selatan
c. Terjadinya permusuhan di antara masyarakat Korea
d. Korea menjadi tempat peperangan antara Negara-negara Adikuasa
e. Berkembangnya pengaruh dan tradisi yang berbeda diantara kedua Korea

16. Yang menjadi latar belakang terbentunya Gerakan Non Blok (GNB) tahun 1961 adalah
..
a. Terjadinya perang terbuka antara Nato dengan Pakta Warsawa
b. Terjadinya sengketa antara Negara maju dengan Negara berkembang
c. Terjadinya Perang Dingin antara Blok Barat dengan Blok Timur
d. Munculnya dua Negara Adikuasa setelah Perang Dunia II
e. Terbentuknya persekutuan militer di berbagai kawasan.

19. Kesepatan Jerman bersatu dicapai pada tanggal 3 Oktober 1990. Hal ini disesuaikan
dengan
peristiwa ..
a. Dikuasainya Jerman oleh Jendral Dwight Eisenhower
b. Berdirinya tembok Berlin
c. Dibaginya menjadi Jerman Barat dan Jerman Timur
d. Menyerahnya Jerman kepada Sekutu
e. Jatuhnya Berlin ditangan Jendral Zhukov

20. Tujuan pelaksanaan Konferensi Asia Afrika yang diadakan di Bandung Tahun 1955
adalah.
a. Menciptakan kawasan Asia Afrika sebagai wilayah yang aman dan tentram
b. Membentuk kawasan Asia Afrika menjadi suatu Negara federasi
c. Memberikan bantuan kepada bangsa-bangsa Asia Afrika yang belum Merdeka
d. Menghindari terjadinya pertikaian antara bangsa-bangsa di kawasan Asia Afrika.
e. Membangkitkan semangat perjuangan bangsa-bangsa di kawasan Asia Afrika untuk
menentang Penjajah

24. Kabinet pemerintahan yang jatuh akibat masalah Mutual Security Act adalah
Kabinet.
a. Natsir
b. Sukiman
c. Wilopo
d. Ali I
e. Ali II

25. Program kerja cabinet kerja disebut.


a. Dwiprogram
b. Triprogram
c. Caturprogram
d. Pancaprogram
e. Saptaprogram

26. Berikut ini adalah isi Dekret Presiden 5 Juli 1959,kecuali


a. Pembubaran Konstituante
b. Berlakunya kembali UUDS
c. Berlakunya Kembali UUD 45
d. Pembentukan MPRS
e. Pembentukan DPAS

27. Fusi PDI dan PPP mulai dilakukan pada pemilu ...
a. 1971
b. 1977
c. 1982
d. 1987
e. 1992

28. Persetujuan Jakarta untuk mengakhiri konfrontasi indonesia-malaysia ditanda


tangani pada tanggal ...
a. 9 agustus 1966
b. 10 agustus 1966
c. 11 agustus 1996
d. 12 agustus 1996
e. 13agustus 1966

29. Presiden Soeharto mengundurkan diri dari jabatannya pada tanggal ...
a. 14 mei 1998
b. 15 mei 1998
c. 16 mei 1998
d. 20 mei 1998
e. 21 mei 1998

30. Serangan Irak kepada Kuwait pada perang Teluk II dimulai pada tanggal
a. 1 Agustus 1990
b. 2 Agustus 1990
c. 3 Agustus 1990
d. 4 Agustus 1990
e. 5 Agustus 1990

31. Perak Teluk II dipicu oleh tuduhan Irak bahwa Kuwait mencuri ladang milik Irak di
a. Ramadi
b. Nejed
c. Basamah
d. Rumeilah
e. Shatt Al Arab

32. Operasi pasukan Internasional untuk membebaskan Kuwait disebut operasi


a. Keadilan
b. Perdamaian
c. Badai Gurun
d. Badai Sahara
e. Badai Arab

33. Berikut ini adalah UU berbau rasial yang dihapus presiden F.W. de Clerk, kecuali
a. UU Pemilikan Tanah Tahun 1913
b. UU Pemilikan Tanah Tahun 1937
c. UU Daerah Pemukiman
d. UU Pendaftaran Penduduk
e. UU Pemilikan Tanah Tahun 1936

34. Partai Hamas diketuai oleh


a. Farouk Kadumi
b. Najib Kailani
c. Ismail Haniya
d. Mahmoud Abbas
e. Yasser Arafat

35. Invasi Amerika Serikat ke Irak dipicu oleh tuduhan AS bahwa Irak menyimpan dan
memproduksi
a. Senjata nuklir
b. Senjata kimia
c. Senjata biologi
d. Senjata konvensional
e. Senjata pemusnah massal

36. Perang Teluk I terjadi antara negara


a. Israel-Irak
b. Iran-Irak
c. Irak-Suriah
d. Iran-Israel
e. As-Irak

37. Salah satu alasan serangan Amerika Serikat ke Afghanistan adalah


a. Menangkap Umasa Bin Laden
b. Membangun kekuatan militer AS
c. Menagkap pemimpin Taliban
d. Menguji kemampuan militer AS
e. Menumpas jaringan teroris
38. Berikut ini adalah salah satu pasal Dasasila Bandung, kecuali...
a. Menghormati hak-hak dasar manusia dan tujuan serta asas-asas yang termuat
dalam program PBB
b. Mengakui persamaan ras dan etnik semua bangsa di dunia
c. Menghargai kedaulatan dan integritas territorial semua bangsa
d. Tidak melakukan tekanan terhadap Negara lain
e. Menghormati hak setiap bangsa untuk mempertahankan diri secara individu atau
kolektif sesuai piagam PBB

39. Organisasi pertahanan Atlantik Utara yang didirikan pada tahun 1957 adalah fakta
pertahanan dikawasan
a. Asia Tenggara
b. Timur Tengah
c. Eropa Timur
d. Amerika Tengah
e. Eropa Barat dan Amerika Utara

40. Berikut ini adalah tujuan Long March, kecuali


a. Menjauhkan diri dari pusat kekuatan nasional
b. Mencari kader partai komunis yang terpercaya
c. Menunjukkan keuletan kaum komunis
d. Mencari lahan pertanian kolektif yang baru
e. Menyebarkan paham komunis

41. Salah satu penyebab kekalahan partai nasionalis China dari partai komunis adalah
a. Kaum nasionalis hanya mengandalkan bantuan Amerika Serikat
b. Kaum nasionalis tidak mendapat bantuan dari Uni Soviet
c. Kaum nasionalis tidak didukung golongan cendikiawan
d. Kaum komunis memperoleh bantuan senjata Jepang
e. Strategi milter kaum nasionalis yang tidak tepat

42. Keputusan untuk membagi Vietnam memjadi Vietnam Utara dan Vietnam Selatan
adalah keputusan perjanjian
a. Jenewa
b. Paris
c. Fontaineblu
d. Den haag
e. London

43. Perang Teluk II dipicu oleh tuduhan Irak bahwa Kuwait mencuri ladang minyak Irak
di...
a. Ramadi
b. Nejed
c. Basamah
d. Rumeilah
e. Shatt al Arab

44. Operasi pasukan internasional untuk membebaskan Kuwait disebut operasi


a. Keadilan
b. Perdamaian
c. Badai gurun
d. Badai Sahara
e. Badai Arab

45. Berikut ini adalah UU berbau rasial yang dihapus Presiden F.W de Clerk, kecuali
a. UU Pemilikan Tanah Tahun 1913
b. UU Pemilikan Tanah Tahun 1937
c. UU Daerah Pemukiman
d. UU Pendaftaran Penduduk
e. UU Pemilikan Tanah Tahun 1936
46. Invasi Amerika Serikat ke Irak dipicu oleh tuduhan AS bahwa Irak
menyimpan dan memproduksi
a. Senjata nuklir
b. Senjata kimia
c. Senjata biologi
d. Senjata konvensional
e. Senjata pemusnah missal
47. Perundingan perdamaian pertama antara Palestina-Israel diselenggarakan di
a. Wye River
b. Oslo
c. Daytona
d. Sharm El Sheikh
e. Kair
48. Berikut ini adalah salah satu pasal dasasila Bandung, kecuali...
a. Menghormati hak hak dasar manusia dan tujuan serta asas asas yang
memuat dala program PBB
b. Mengakui persamaan ras dan etnik semua bangsa di dunia
c. Menghargai kedaulatan dan integritas teritorial semua bangsa
d. Tidak melakukan tekanan terhadap negara lain
e. Menghormati hak setiap bangsa untuk mempertahankan diri secara
individu atau kolektif sesuai piagam PBB
49. Untuk mendorong pertumbuhan ekonomi, pemerintah orde baru pada tahun 1997
menerapkan 2 peraturan mengenai...
a. Penanaman modal asing dan bantuan luar negeri
b. Penanaman modal dalam negeri dan bantuan luar negeri
c. Penanaman modal dalam negeri dan modal asing
d. Penanaman modal asing dan pengendalian inflasi
e. Penanaman modal dalam negeri dan sektor industri

SELAMAT BEKERJA

Anda mungkin juga menyukai