Anda di halaman 1dari 4

WORKSHOP PENINGKATAN KOMPETENSI

PEDAGOGIK DOSEN MUDA UNIV. TANJUNGPURA

MATA KULIAH
PERBANKAN SYARIAH

PEMBIMBING
Erwina Oktavianty, S.Pd., M.Pd

DISUSUN OLEH:
Hayet, S.E, M.E.I

UNIVERSITAS TANJUNGPURA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
2017

i
HALAMAN PENGESAHAN

NAMA : Hayet, S.E, M.E.I

NIP : 19890621 2015041001

NIDN : 0021068902

FAKULTAS : Ekonomi dan Bisnis

PROGRAM STUDI : Ekonomi Islam

MASA MENJADI DOSEN : 4 Tahun

STATUS DOSEN : Dosen Tetap

MENYETUJUI PEMBIMBING, PESERTA,

Erwina Oktavianty, S.Pd., M.Pd Hayet, S.E, M.E.I


NIP. 19841018 2008012002 19890621 2015041001

MENGETAHUI KEPALA P3AI

Ir. Dasril, M.M

ii
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas


rahmat, taufik, hidayah dan karunia-Nya sehingga laporan ini dapat
diselesaikan. Laporan ini merupakan tugas akhir dari workshop
Peningkatan Kompetens Pedagogik Dosen Muda Universitas Tanjungpura
yang dilaksanakan pada tanggal 2 3 November 2017 di Hotel Dangau,
Kuburaya. Laporan ini berisikan penjelasan tentang rencana
pembelajaran semester (RPS) beserta tugas dan contoh soal yang
diberikan. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada:
1. Rektor Universitas Tanjungpura yang telah memberikan dukungan
moril dan materil sehingga pelatihan Peningkatan Kompetensi Pedagogik
Dosen Muda Universitas Tanungpura ini dapat terlaksana.
2. Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura yang telah
memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti kegiatan
pelatihan ini.
3. Tim Instruktur P3AI Universitas Tanjungpura yang telah
memberikan banyak ilmu dan pengetahuan selama pelatihan
dilaksanakan.
4. Ibu, Erwina Oktavianty, S.Pd., M.Pd sebagai pembimbing dan
memberikan banyak arahan dalam penyusunan laporan ini.

Penulis menyadari bahwa laporan ini masih banyak kekurangannya,


oleh karena itu diharapkan kritik dan saran yang membangun dari para
pembaca. Akhirnya, semoga laporan ini bermanfaat bagi kita, Amin.

Pontianak, 7 November 2017


Penulis

Hayet

iii
DAFTAR ISI

Halaman
COVER .......................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN .............................................. ii
KATA PENGANTAR ........................................................ iii

1. IDENTIFIKASI MATA KULIAH ..................................... 1


2. TUJUAN MATA KULIAH ............................................... 1
3. DESKRIPSI MATA KULIAH ............................................... 1
4. PROFIL LULUSAN DAN DESKRIPSI LULUSAN ................... 1
5. METODE PEMBELAJARAN YANG PERNAH DIGUNAKAN... 3
6. TUGAS TERSTRUKTUR ................................................ 3
7. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) ................. 4
8. SOAL-SOAL YANG PERNAH DIBERIKAN KEPADA
MAHASISWA ESAI /PILIHAN BERGANDA ..................... 12

iv

Anda mungkin juga menyukai