Anda di halaman 1dari 1

SOAL RESPONSI PRAKTIKUM KIMIA FISIKA

Jurusan : Teknik Kimia/ Fakultas : Teknik Industri / UPN Veteran Yogyakarta


Asisten : Widayati ST, Haslinda P., ST, Yustinus Krisna

1. Acara Panas Kelarutan


Di dalam sebuah calorimeter yang telah berisi air, dimasukkan CuSO4 10 gram, sehingga berat
larutan tersebut adalah 500 gram. Suhu larutan mula-mula (T1) 30o C dan suhu akhir larutan (T2)
32o C. Jika tetapan calorimeter (W) adalah 40,5 cal/OC. Tentukan panas pelarutan integral (H is)
garam tersebut di dalam air, jika diketahui panas jenis air 1 cal/gram.K dan berat atom Cu = 63,5;
S = 32 dan O = 16.
2. Acara Kenaikan Titik Didih
Sebanyak 10 gram urea (NH2CONH2) dilarutkan didalam 100 ml air, kemudian larutan tersebut
dipanaskan sampai mendidih. Tentukan konstanta kenaikan titik didihnya, jika suhu didih air =
100oC dan suhu didih larutan 110oC. diketahui berat jenis air adalah 0,996 gr/ml, berat atom N =
14; O = 16, dan C = 12.
3. Acara Penurunan Titik Beku
Sebanyak 2 gram zat X dilarutkan didalam 20 ml asam asetat, kemudian larutan tersebut
didinginkan sampai membeku. Tentukan berat molekul zat X tersebut, jika diketahui konstanta
penurunan titik bekunya adalah 22, penurunan titik beku = 10,7oC. Berat jenis asam asetat adalah
1,0619 gr/ml.
4. Acara Reaksi Hidrogen Peroksida dengan Asam Iodida
Jika volume thiosulfat (Na2S2O3 0,1 N) yang dittrasikan sebanyak b ml merupakan peroksida yang
bereaksi selama waktu t, maka konsentrasi peroksida pada saat t adalah (a-b), dimana a adalah
banyaknya thiosulfat yang setara dengan peroksida mula-mula. Dari percobaan di dapat sebesar
50 ml. tentukan konstanta kecepatan reaksinya apabila reaksinya adalah orde satu. Dari data
percobaan diperoleh hubungan antara thiosulfat yang digunakan dengan waktu sebagai berikut:

Volume 18
2 4 6 8 10 12 14 16
Tiosulfat (ml)

Waktu (detik) 122 125 127 129 131 133 135 138 140

5. Acara Keseimbangan Adsorbsi Padat Cair


Dalam percobaan ini digunakan asam asetat 10 ml dan karbon aktif 10 gram.volume NaOH 0,1 N
yang digunakan untuk menitrasi asam asetat sebelum adsorbsi sebanyak 10 ml dan yang
digunakan untuk menitrasi asam asetat yang teradsorbsi sampai terjadi kesetimbangan sebanyak

7 ml. tentukan kada asam asetat dalam karbon aktif setelah seimbang, ( ).
6. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi harga indeks bias cairan.

Anda mungkin juga menyukai