Anda di halaman 1dari 8

materi bab 4 LINGKARAN

Disusun oleh:
Nama : Devara Avila Sebastian
Nomor : 10
Kelas : XI IPA 3

SMAN 1 GRABAG
1. Persamaan Garis Singgung Melalui Suatu Titik pada Lingkaran

Titik P(x1, y1) terletak pada garis g dan lingkaran x2 + y2 = r2, seperti diperlihatkan pada
Gambar 1.

Gambar 1. Garis Singgung Melalui Suatu Titik pada Lingkaran.

Gradien garis yang menghubungkan titik O dan titik P adalah mOP = . Garis g

menyinggung lingkaran di P, jelas OP g sehingga mOPmg = 1 atau mg = .


Akibatnya, gradien garis g adalah :
Jadi, persamaan garis singgung g adalah :

y y1 = mg(x x1) y y1 = x1/y1 (x x1)


y1(y y1) = x1(x x1)

x1x + y1y = x12 + y12 .... (i)

Titik P(x1, y1) terletak pada lingkaran x2 + y2 = r2

sehingga :

x12 + y12 = r2 ....(ii)

Apabila persamaan (ii) disubstitusikan ke persamaan (i) diperoleh :

g: x1x + y1y = r2
Persamaan tersebut adalah persamaan garis singgung yang melalui titik P(x1, y1) dan
terletak pada lingkaran :
L : x2 + y2 = r2

Anda pun dapat menentukan persamaan garis singung g melalui titik P ( x1, y1) yang
terletak pada lingkaran

L : (x a)2 + (y b) = r2 dengan pusat di M(a, b) dan jari-jari r, yaitu :

g: (x a) (x1 a) + (y b) (y1 b) = r2

Bersama teman sebangku, buktikan persamaan tersebut. Kemudian, kemukakan hasilnya


di depan kelas (beberapa orang saja).

Diketahui titik P(x1, y1) terletak pada garis g dan lingkaran L: x2 + y2 + Ax + By + C = 0


seperti diperlihatkan pada Gambar 2.

Gambar 2. Titik P(x1, y1) terletak pada garis g dan lingkaran L: x2 + y2 + Ax + By + C = 0.


Gradien garis yang menghubungkan titik T dan titik P adalah :

Garis g menyinggung lingkaran maka :

g TP dan mg. mMP = 1 sehingga :

Jadi, persamaan garis singgung g adalah :

y y1 = mg (x x1)

y y1 = (x x1)
(y y1) (y1 b) = (x1 a) (x x1)
y1y by y12 + y1b = x1x + x12 + ax ax1

y1y by + y1b + x1x ax + ax1 = x12 + y12 .... (1)

Titik P(x1, y1) terletak pada lingkaran L sehingga diperoleh :

x12 + y12 + Ax1 + By1 + C = 0

x12 + y12 = (Ax1 + By1 + C) .... (2)

Substitusikan (2) pada (1), diperoleh :

y1y by + y1b + x1x ax + ax1 = (Ax1 + By1 + C) .... (3)

Dari uraian sebelumnya, diperoleh : -1/2 A = a, -1/2 B = b, .... (4)

Substitusikan (4) pada (3) sehingga persamaan (3) menjadi :

y1y + B y B y1 + x1x + Ax A x1 = Ax1 By1 C

y1y + B y + y1 + x1x + A x + A x1 + C = 0

x1x + y1y + A (x + x1) + B (y + y1) + C = 0

Jadi, persamaan garis singgung yang melalui titik P(x1, y1) dan terletak pada lingkaran
L: x2 + y2 + Ax + By + C = 0 adalah :

xx1 + yy1 + A (x + x1) + B (y + y1) + C = 0

Contoh Soal 1 :

Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran x2 + y2 = 25 di titik (4, 3).

Penyelesaian :

Titik (4, 3) terletak pada lingkaran sebab 42 + (3)2 = 25. Persamaan garis singgung
g: x1x + y1y = r2 dengan x1 = 4 dan y1 = 3 adalah 4x 3y = 25.

Contoh Soal 2 :
Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran (x + 2)2 + (y 1)2 = 25 di titik (6, 4).

Pembahasan :
Titik (6, 4) terletak pada lingkaran karena (6 + 2)2 + (4 1)2 = 25. Diketahui a = 2 dan
b = 1 maka persamaan garis singgung
(x1 a)(x a) + (y1 b)(y b) = r2
(x1 + 2)(x + 2) + (y1 1) (y 1) = 25

Untuk x1 = 6 dan y1 = 4 diperoleh :

(6 + 2) (x + 2) + (4 1) (y 1) = 25
4 (x + 2) + 3(y 1) = 25
4x 8 + 3y 3 = 25
4x + 3y = 14

2. Persamaan Garis Singgung Melalui Suatu Titik di Luar Lingkaran

Diketahui titik P(x1, y1) berada di luar lingkaran :

L: x2 + y2 = r2 (1)

Misalkan, persamaan garis singgung yang melalui :

P(x1, y1) adalah :


g: y = y1 + m(x x1) (2).

Jika g menyinggung L di titik Q, Anda dapat menyubstitusikan persamaan (2) ke


persamaan (1) sehingga diperoleh persamaan kuadrat dalam x. Selanjutnya, Anda cari
diskriminan (D) persamaan kuadrat tersebut. Oleh karena g menyinggung L maka D = 0
sehingga nilai-nilai m dapat diperoleh. Apabila nilai mdiketahui, Anda dapat menentukan
persamaan garis singgung g dengan cara menyubstitusikan m ke persamaan garis g
tersebut. Untuk lebih jelasnya, pelajari contoh berikut.

Contoh Soal 3 :

a. Carilah persamaan garis singgung pada lingkaran x2 + y2 = 25 yang dapat ditarik dari
titik (7, 1).
b. Tentukan koordinat-koordinat titik singgung.
c. Tentukan persamaan garis yang menghubungkan titik-titik singgung.

Jawaban :
a. Titik P (7, 1) terletak di luar lingkaran. Coba Anda buktikan hal ini.
Misalkan, persamaan garis singgung yang melalui (7, 1) dengan gradien m adalah :
y + 1 = m(x 7)
y = mx 7m 1 ... (1)
Substitusi (1) ke persamaan lingkaran x2 + y2 = 25, diperoleh :
x2 + (mx 7m 1)2 = 25
x + mx 14mx 2mx + 49m + 14m + 1 = 25
(1 + m)x (14m + 2m)x + (49m + 14m 24) = 0
Nilai diskriminan,
yaitu :
D = (14m + 2m) 4 (1 + m) (49m + 14m 24)
D = 196m4 + 56m3 + 4m 100m 56m + 96 196m4 56m3
D = 96m 56m + 96
Syarat garis menyinggung lingkaran adalah D = 0 sehingga :
D = b2 4.a.c = 0

(2m + 14m)2 4(m2 + 1)(m2 14m + 24) = 0


4m4 56m3 + 196m 4m4 + 56m3 96m 4m + 56m 96 = 0
196m 96m 4m 56m 96 = 0
96m + 56m 96 = 0
12m + 7m 12 = 0
(3m + 4)(4m 3) = 0
m = 3/ 4 atau m = 4/3

Untuk m = 3/ 4 , maka persamaan garis singungnya adalah 4x + 3y 25 = 0


Untuk m = 4/ 3 , maka persamaan garis singungnya adalah 3x 4y + 25 = 0

b. Misalkan, titik A adalah titik singgung garis l: 4y 3x + 25 = 0 dengan lingkaran.

l: 4y 3x x + 25 = 0 atau l: y = 3/4 x - 25/4

Substitusi garis l ke persamaan lingkaran x2 + y2 = 25 diperoleh :

x2 + (3/4 x - 25/3) 25 x2 + 9/16 x2 - 75/8 x + 625/16 = 25

25/16 x2 - 75/8 x + 625/16 = 25


25x2 150x + 225 = 0
x2 6x + 9 = 0
(x 3)2 = 0
x = 3.
Coba Anda substitusikan x = 3 pada persamaan garis singgung y = 3/4x - 25/4
Apakah Anda memperoleh titik singgung A (3, 4)?
Misalkan, titik B adalah titik singgung garis g: 3y + 4x 25 = 0 dengan lingkaran :
g: 3y + 4x 25 = 0 atau g: y = -4/3 x + 25/3
Substitusi garis g ke persamaan lingkaran x2 + y2 = 25 diperoleh :
x2 + (4/3 x + 25/3) = 25 x2 + 16/9 x2 - 200/9 x + 625/9 = 25

25/9 x2 - 200/9 x + 625/9 = 25


25x2 200x + 400 = 0
x2 8x + 16 = 0
(x 4)2 = 0
x=4

Coba Anda substitusikan x = 4 pada persamaan garis singgung :

Apakah Anda memperoleh titik singgung B(4, 3)?

Jadi, koordinat titik singgung adalah A(3, 4) dan B(4, 3).

c. Persamaan garis yang melalui titik A(3, 4) dan B(4, 3) diperoleh dengan menggunakan
rumus persamaan garis :

7y 28 = x 3
x + 7y = 25

Persamaan garis yang menghubungkan titik singgung A dan B adalah x + 7y = 25.

Contoh Soal 4 : Soal Ebtanas 1998

Persamaan garis singgung melalui titik (9, 0) pada lingkaran x2 + y2 = 36 adalah :

Jawaban :
Misalkan, persamaan garis singgung
y 0 = m(x 9)
y = mx 9m
maka L
x2 + (mx 9)2 = 36
x2 + m2x2 18mx + 81 = 36
(1 + m2)x2 18mx + 45 = 0
syarat menyinggung:
(18m)2 4(1 +m2)(45) = 0
324m2 180m2 180 = 0
144m2 = 180

Anda mungkin juga menyukai