Anda di halaman 1dari 7

PANDUAN SISTEMATIKA PROPOSAL KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA TEMATIK INTEGRATIF


UNIVERSITAS SEBELAS MARET

DISUSUN OLEH:

TIM UPKKN UNS

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIT PENGELOLA KULIAH KERJA NYATA
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
2014

REKAPITULASI RENCANA PROGRAM KERJA


Kelompok :
Desa :
Kecamatan :
Kabupaten :

No Rencana kegiatan Rencana


Biaya Jadwal Pelaksanaan
Mg- Mg- Mg- Mg Mg- Mg-
1 2 3 -4 5 6
A. Kegiatan Utama
1
2
3
4
Sub Total Biaya
B. Kegiatan Penunjang
1
2
3
4
Sub Total Biaya
Total Biaya

Keterangan:
A. Kegiatan Utama: Kegiatan yang sesuai dengan tematik (Sekitar 60% dari seluruh
kegiatan
B. Kegiatan Penunjang: Kegiatan yang tidak harus sesuai tematik (Keagamaan,
olahraga, kesenian, budaya, outbond, dan lain-lain)
No :
KULIAH KERJA NYATA Tanggal :
KKN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

RENCANA PROGRAM KERJA (RENJA)

A. IDENTITAS
Kelompok Kec.
Dusun Kab/kota
Desa DPL

B. UMUM
Jenis Kegiatan Tulis A. (Untuk program kegiatan utama), B (Untuk kegiatan tambahan/ekstra) C (Kegiatan
yg sudah ada di masyarakat)
Judul Program Misalnya: A. Pengolahan makanan ringan berbahan baku singkong

C. TOR ATAU KERANGKA ACUAN KEGIATAN


1 LATAR BELAKANG
Jelaskan latar belakang pentingnya kegiatan ini diadakan.
2 TUJUAN
Sebutkan tujuan atau manfaat dari kegiatan secara terurut dan ringkas.
3 SASARAN/PESERTA KEGIATAN
Jelaskan sasaran kegiatan, apakah masyarakat umum, kelompok tani, anggota PKK, siswa sekolah beserta
perkiraan jumlah peserta yang diharapkan.
4 MATERI/AGENDA KEGIATAN DAN NARASUMBER
Sebutkan materi atau agenda kegiatan dan siapa narasumber yang direncanakan.
5 JADWAL/VOLUME KEGIATAN
Sebutkan rencana lama kegiatan, apakah 1 kali atau 1 kali seminggu, dll.
6 PERLENGKAPAN
Sebutkan alat atau perlengkapan yang dibutuhkan, misalnya in focus, kertas chart, absensi, dll.
7 KEPANITIAAN
Sebutkan jumlah kepanitiaan yang dibutuhkan (maksimal 5 orang termasuk ketua panitia) dan sebutkan
tugasnya secara jelas, misalnya urusan sekretariat, urusan konsumsi, dll.
8 Sebutkan RAB yang dibutuhkan dan sebutkan sumber pendanaannya (tidak boleh memungut sumbangan ke
masyarakat). Lihat format terlampir.
9 PROSEDUR KEGIATAN
Jelaskan secara ringkas prosedur kegiatan dengan 3 tahap urutan sebagai berikut:
a. Tahap persiapan
Tulis apa bentuk persiapan yang dilakukan, seperti rapat koordinasi dengan instansi terkait, penyediaan
alat, dll
b. Tahap pelaksanaan
Tulis urutan pelaksanaan dari awal sampai akhir, seperti registrasi peserta, pembukaan acara,
penyampaian materi atau praktek/peragaan, tanya jawab, penutupan
c. Tahap evaluasi
Tulis apa alat ukur keberhasilan kegiatan yang saudara lakukan, misalnya berupa kuissioner dan apa
rencana tindak lanjut kegiatan ini.
Catatan:
1. Renja diketik dengan huruf Times New Roman, font size 12, 1,5 spasi pada kotak yang disediakan
2. Renja di atas adalah untuk kegiatan A dan B1, B2, B3, dst (khusus untuk jenis kegiatan keagamaan,
olahraga, kesenian dan ekstrakurikuler saja).
3. Kegiatan C tidak perlu dibuat Renja karena merupakan kegiatan dari masyarakat yang sudah ada..
Contoh. Format Rencana Anggaran Belanja (RAB)
Total
No. Uraian Satuan Jumlah Harga Satuan Biaya
1. PERALATAN 935.000
Pembelian alat untuk mengepres buah 2 400.000 800.000
kemasan
Cetak kemasan pack 2 30.000 60.000
Sewa LCD hari 1 75.000 75.000

2. BAHAN BAKU 75.000


Tepung terigu Kg 1 15.000 15.000
Gula pasir Kg 1 11.000 15.000
Ketela ungu
PROPOSAL PROGRAM
kg
KEGIATAN
2 30.000 15.000
Telur KULIAH KERJA NYATA
kg TEMATIK
1 INTEGRATIF
18.000 15.000
Kemasan UNIVERSITAS SEBELAS
pack MARET
1 5.000 15.000

3. ATK 148.000
Buku Kas Eks 1 8.000 8.000
Dusun
Kertas HVS :rim 1 30.000 30.000
Desa
Flash disk :buah 1 100.000 100.000
PembuatanKecamatan
poster :lb 1 10.000 10.000
Kabupaten/Kodya :
4. HONOR 300.000
Honor narasumber + pajak Org 1 300.000 300.000

5. DOKUMENTASI & LAPORAN 50.000


FC dan jilid paket 1 50.000 50.000

Jumlah 1.508.000

Disusun oleh:

Nama Mahasiswa NIM Jur/Prodi/Fakultas


1. ______________ ___________ __________________
2. ______________ ___________ __________________
3. dst
Contoh: Halaman muka (Cover)

4.
5.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYRAKAT
UNIT PELAKSANA KULIAH KERJA NYATA
2014
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
HALAMAN PENGESAHAN
16.
17.
LAPORAN PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA
18. UNIVERSITAS SEBELAS MARET
19.
20.
21. Dusun :
22. Desa :
23. Kecamatan :
24. Kabupaten/Kodya :
25.
26.
27. Oleh:
28.
29. Nama Mahasiswa NIM Jur/Prodi/Fakultas
30.
31.
1. ______________ ___________ __________________
32. 2. ______________ ___________ __________________
33.
34.
3. dst
35.
36.
37.
38.
39.
40.
41.
42.
Disetujui
43.
oleh:
Dosen
44. Pembimbing Lapangan Kepala UP-KKN UNS
45.
46.
47.
Contoh: Halaman Pengesahan

___________________
48. Dr. Sc. Agr. Rahayu, SP., MP
49.
NIP. NIP. 197505292003121001
50.
51.
52.
53.
54.
55.
56.
57.
58.
59.
60.
61.
62.
63.
64.
65.
66.
67.
68.
69.
70.
71.
72.
73.
74.
75.
76.
77.
78.
79.
80.
81.
82.
83.
84.
85.
86.

Anda mungkin juga menyukai