Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD 01)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : X/2
Hari/Tanggal :
Alokasi Waktu : 30 Menit
Nama Kelompok : .....
Nama Anggota Kelompok:
1. ........................................
2. ........................................
3. ........................................
4. ........................................

SISTEM GERAK PADA MANUSIA


Kompetensi inti :
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural,
beserta rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, seni, budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
Kompetensi dasar :
3.5 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada system gerak dan
mengaitkan dengan bioprosesnya sehingga dapat menjelaskan mekanisme gerak serta
gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada system gerak manusia melalui studi
literatur, pengamatan, percobaan, dan simulasi

Indikator :

3.5.1 Mengidentifikasi struktur dan fungsi rangka, sendi, dan otot dalam sistem gerak pada
manusia.

Pendahuluan :

Rangka manusia terdiri atas kurang lebih 206 tulang. Berdasarkan letak tulang-
tulang terhadap sumbu tubuh, rangka dapat dikelompokkan menjadi dua kelompok.
Kelompok pertama adalah rangka aksial yang berada di bagian tengah sumbu tubuh.
Kelompok kedua, adalah rangka apendikular yang berada di bagian tepi dari sistem
rangka aksial. Rangka aksial terdiri atas tulang kepala (tengkorak), ruas-ruas tulang
belakang (vertebrae), tulang dada (sternum), dan tulang rusuk (kosta). Rangka
apendikular terdiri atas gelang bahu, anggota gerak atas (tungkai atas), gelang
panggul, dan anggota gerak bawah (tungkai bawah).

Tujuan pembelajaran :
3.5.1.1 Melalui kajian literatur dan berbagai sumber materi mengenai sistem gerak pada
manusia peserta didik mampu mengidentifikasi struktur dan fungsi tulang, sendi, dan
otot
Petunjuk LKPD :

- Perhatikan gambar berikut isilah bagian yang kosong pada gambar berikut sesuai
dengan arah panah yang ditunjukkan !
- Hafalkan nama-nama tulang yang anda tuliskan
- Simulasikan pemasangan nama tulang pada badan teman anda ( lakukan secara
berpasangan )

1.

2. 17.

3. 18.

4. 19.

5.
20.

6. 21.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.
22.
15.
23.
16.
24.

Anda mungkin juga menyukai