Anda di halaman 1dari 1

BAB III

SIMPULAN DAN SARAN

3.1 Simpulan

Pentingnya pelayanan kesehatan masyarakat di daerah tersebut membuat masyarakat


lebih memperhatikan masalah kesehatannya. Dengan didirikannya pelayanan kesehatan
seperti rumah sakit atau klinik di daerah tersebut masyarakat lebih mudah melakukan
pelayanan kesehatan dan keselamatan kerjanya (K3). K3 merupakan salah satu upaya untuk
meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit, khususnya dalam hal kesehatan dan
keselamatan bagi SDM Rumah Sakit, pasien, pengunjung/pengantar pasien, masyarakat
sekitar Rumah Sakit, hal ini sudah ditetapkan dalam perundang undangan yang berlaku.

3.2 Saran

Dalam pembangunan Rumah Sakit harus diperlukannya tempat pembuangan medis baik
pembuangan limbah medis padat maupun cair agar limbah tersebut tidak membahayakan
pasien atau staff dirumah sakit atau klinik tersebut.

Anda mungkin juga menyukai