Anda di halaman 1dari 3

vektor

contoh penerapan sehari-hari: disaat penerjun


menjatuhkan diri dari pesawat, tempat ia jatuh tidak
tepat dibawah kapal, tetapi jauh melenceng karena
adanya dua vektor gaya yaitu gaya gravitasi dan gaya
dorongan angin
vektor yaitu besaran yang harus dinyatakan dengan nilai
dan juga arah.
contoh-contoh vektor: kecepatan, percepatan, gaya,
momentum, impuls dll.
penjumlahan.
satuan vektor adalah vektor yang nilainya sama dengan satuan.
contoh soal : diketahui vektor A= (2i + 5j + 4k) B= (i + 3j+5k) maka
resultan dari A+B adalah.
metode garis adalah metode yang dibedakan menjadi dua macam
yaitu poligon dan segitiga
metode poligon adalah metode yang digunakan untuk menjumlah dua vektor
atau lebih dengan saling menghubungkan pangkal vektor ke ujung
vektor yang lain.

metode segitiga adalah cara menggambarkan penjumlahan dua buah vektor


dimana salah satu titik tangkap vektor dipindahkan ke ujung vektor
yang lain kemudan ditarik garis lurus dari pangkal ke ujung vektor
tersebut sehingga terbentuklah bangun datar segitiga
Subtopic
jajargenjang adalah salah satu metode penjumlahan dalam bentuk
jajargenjang

Anda mungkin juga menyukai