Anda di halaman 1dari 4

Pemeriksaan Fisik

PERNAFASAN

Fungsi sistem pernafasan :


- mempertahankan pertukaran O2 dan CO2 dalam paru
- mengatur keseimbangan asam - basa
Fungsi dipengaruhi oleh :
- penyakit akut / kronis
- polusi udara , rokok
- perubahan sistem tubuh , contoh : jantung
- hipoventilasi - atelectasis paru

Diperhatikan :
- kecepatan
- volume
- pola penafasan
- otot bantu nafas
- usaha bernafas
Dihitung satu menit penuh
Kecepatan dan volume
a) dewasa, istirahat, 14 -18 x/menit
takipnea = cepat
bradipnea = lambat
b) usaha meningkatkan pertukaran udara ( O2 , CO2 )
kecepatan
volume meningkat : hiperpnea

EFEKTIFITAS PERTUKARAN UDARA


Sianosis
- pemeriksaan fisik dipengaruhi oleh :
kadar Hb. tinggi
anemia berat
kecepatan aliran darah kulit
pigmentasi kulit
jari, bibir
panca indera tumpul
mengantuk
asteriksis - retensi CO2, prekoma hepatik
gagal ginjal, ensefalopati

USAHA BERNAFAS
Otot tambahan :
1. otot iga / intercostal
-----> mengangkat costa ----> penigkatan volume
-----> tekanan negatif intra pleura
-----> paru mengembang
2. otot leher
Pemeriksaan Fisik

mengangkat iga ke atas


3. diafragma
otot abdomen
Retraksi otot intercosta
- perpindahan ke dalam : penurunan daya kembang paru
Empisema paru : hiperekspansi kronik
Pernafasan Kusz maull
- pernafasan cepat dalam
- pada asidosis metabolik, usaha mengeluarkan CO2
Bila volume pernafasan berkurang oleh penyakit
- pernafasan cepat , dangkal
Bernafas panjang secara periodik
- mekanisme normal mengembangkan paru secara penuh mencegah
atelectatasis / kolap daerah dengan ventilasi buruk
- cemas , depresi
Hipoventilasi
Bradipnea, + pernafasan dangkal:
- pada orang gemuk ,
- gangguan SSP = tekanan intra kranial, meningkat - gagal nafas = CO 2 in-
toksikasi
Pickwickian Syndrome
Obesitas berat , hipersomnolen, retensi CO2 cronik, peny. jantung
paru
Pernafasan Hipocrates
- bentuk hipoventilasi - berat
- mulut ikan , < 10 x/menit
inspirasi : kepala ke belakang tiba-tiba ,dagu terbuka
- dekat kematian
Pernafasan periodik : pernafasan Cheyne Stokes
periode apnea - hiperventilasi
- gangguan sistem umpan balik ( gangguan SSP )
Pernafasan Biot : tak teratur

RIWAYAT KESEHATAN
Sebelum mengajukan pertanyaan , apa ada tanda dini respirasi distress
- sesak
- gelisah
- tak dapat menjawab pertanyaan
Faktor utama yang mempengaruhi pernafasan
Masalahpernafasan :
Sekarang, dulu, keluarga, pemeliharaan kesehatan, hubungan peran
Nafas pendek
Nyeri dada
Batuk
Sputum
Pemeriksaan Fisik

INSPEKSI
- posture
- bentuk
- kesimetrisan ekspansi
Bayi - diameter AP = transversal
Dewasa - pigeon chest
- funnel chest
- barrel chest
- Kiposis , lordosis, scoliosis
- Saat bernafas - frekuensi 16 -24 x/ menit
- sifat : pernafasan dada, pernafasan perut
- Irama - eupnea, tachipnea, bradipnea, apnea
- hiperventilasi
- Cheyne - Stokes, Biot, Kuszmaul

PERKUSI
Mencari suara pekak , resonansi
Menentukan mass pada kedalaman 4-5 Cm.
Udara > resonan dari pada benda padat
Sela iga
Perhatikan
- ruang Traube
- pekak limpa
- pekak hati
- isthmus Kronig
- ekskursi diafragma + / - 5 Cm.

AUSKULTASI
Gerakan udara dalam bronchus - Alveolus
penghantaran suara dipengaruhi :
- jarak sumber suara ke permukaan
- sekat yang ada
- jumlah antar permukaan
- sifat media transmisi
stetoskop : diafragma / bel
nafas melalui mulut
tiga (3) bunyi : vesicular, bronchial, bronchovesicular
fremitus

PALPASI
Tujuan
Mengkaji kulit dada
Nyeri tekan, mass
Peradangan
Kesimetrisan ekspansi
Tactil fremitus
Pemeriksaan Fisik

Nyeri tekan
Penyebab
Mass ( deskripsi )
Suhu
Ukuran
Konsistensi
Simetri / tidak atelectasis , schwarte
Getaran = tactil fremitus
Infiltrat
Emfisema, pnemothorak, hidrothoraks

Anda mungkin juga menyukai