Anda di halaman 1dari 2

B.

Rumusan Masalah

Diversifikasi pemanfaatan hasil biji picung masih kurang

diterapkan. Biji picung dapat diolah menjadi bumbu bubuk yang

berfungsi sebagai penyedap makanan. Namun, belum diketahui kadar

dan formula yang sesuai untuk menghasilkan bumbu bubuk hasil

pemeraman biji picung yang aman di masyarakat.

C. Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya kadar sianida

pada biji picung sebelum dan sesudah di peram di Kabupaten Tana

Toraja.

D. Manfaat Penelitian

1. Bagi peneliti

Penelitian ini dapat memberikan pengetahuan mengenai

analisis kadar sianida pada biji picung sebelum dan sesudah di

peram di kabupaten Tana Toraja

2. Bagi institusi

Mengimbau masyarakat bagaimana perilaku penggunaan

dan pengelolahan bahan pangan kluwak secara tepat dan benar.


3. Bagi masyarakat

Memberikan pengetahuan mengenai bahaya penggunaan

hasil biji kluwak yang salah.

Anda mungkin juga menyukai