Anda di halaman 1dari 3

No Pernyataan Ya Tidak

1 Mudah kehilangan fokus saat mendengar suara, melihat cahaya atau


sentuhan yang tiba-tiba (misalnya: suara ledakan, cahaya lampu)

2 Perubahan suasana hati (misalnya: takut, marah, cemas) dalam waktu


yang cepat

3 Bergerak lambat (misalnya: makan, minum, berjalan)

4 Sulit mengerti dan merespon percakapan dan pertanyaan orang lain

5 Menggunakan popok karena tidak dapat mengontrol buang air besar


atau buang air kecil

6 Ketika berbicara sering terjadi pengulangan kata atau kalimat

7 Sulit tidur pada malam hari

8 Bagian tubuh tampak mengigil atau gemetar (misalnya: tangan, kaki)

9 Tampak lemas, pucat, bibir kering (dehidrasi/kekurangan cairan)

10 Tidak mampu mengingat nama, tempat dan waktu dengan tepat

11 Tampak sering menyendiri

12 Buang air kecil atau buang air besar bukan pada tempatnya (toilet)

13 Melihat benda-benda bergerak sendiri

14 Berbicara tidak beraturan (kacau)

15 Melihat setan atau orang-orang yang sudah meninggal

16 Sering mengantuk di siang hari

17 Pernah melukai diri atau mencoba bunuh diri


https://www.mayoclinic.org/diseases-conditions/delirium/basics/symptoms/con-20033982 (september
2015)

https://emedicine.medscape.com/article/288890-clinical#showall (agustus 2017)

http://www.healthinaging.org/aging-and-health-a-to-z/topic:delirium/info:causes-and-symptoms/
(September 2017)

http://www.ajgponline.org/article/S1064-7481(12)61866-1/fulltext#cesec10

1. Salah satu tanda dan gejala kebingungan pada lansia adalah melukai diri sendiri. Bagaimana
cara untuk mencegah hal tersebut?
Memasung lansia
Menjauhkan benda tajam di sekitar lansia
Mengurung lansia di kamar
Memperhatikan aktivitas lansia

2. Bagaimana cara mengurangi kebingungan pada lansia?


Selalu mengingatkan mengenai waktu dan tempat
Mendampingi lansia dalam aktivitas yang dilakukan
Memarahi lansia ketika banyak bertanya
Melarang lansia melakukan aktivitas

3. Apakah tindakan yang paling tepat untuk dilakukan ketika lansia dengan kebingungan
mengalami keresahan atau kegelisahan berlebihan?
Di biarkan saja
Segera membawa lansia ke rumah sakit
Memberikan obat-obatan herbal
Menyarankan untuk tidur yang lama

4. Bagaimana cara untuk mengatur lingkungan yang baik untuk lansia yang mengalami
kebingungan?
Mengurangi pencahayaan di malam hari
Memberikan kondisi lingkungan yang tenang
Memadamkan semua lampu di rumah
Memutarkan musik dengan suara keras

5. Apakah tindakan yang paling tepat untuk dilakukan ketika lansia dengan kebingungan
mengalami kesulitan tidur?
Memberikan segelas susu hangat
Memutarkan musik yang tenang
Memberikan obat tidur
Dibiarkan saja

Anda mungkin juga menyukai