Anda di halaman 1dari 1

PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN

UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT


No Dokumen :
S No Resi :
Tanggal Terbit :
O Halaman :

P
UPTD Puskesmas Dr Juliani Manihuruk
Panei Tongah NIP.197704112003122003

Pengelolaan dan pelaksanaan UKM adalah kegiatan yang


dilaksanakan untuk memonitor pengelolaan program dan
PENGERTIAN pelaksanaan program sesuai kerangka acuan, rencana dan
prosedur.

Agar kegiatan yang dilaksanakan tercapai dengan optimal


TUJUAN

SK Kepala Puskesmas No 10/II/SK/188 tentang


KEBIJAKAN
Pengelolaan dan Pelaksanaan Upaya Kesehatan Masyarakat
Permenkes nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
REFERENSI Masyarakat

PROSEDUR 1. Petugas memastikan waktu, pelaksana, sarana dan


prasarana kegiatan
2. Petugas membuat daftar tilik monitoring hasil kegiatan
sesuai aturan , kerangka acuan, prosedur pelaksanaan
3. Petugas memonitor pengelolaan dan pelaksanaan kegiatan
4. Petugas menganalisis dan membuat rencana tindak lanjut
5. Petugas mendokumentasi kegiatan

UNIT TERKAIT Penanggungjawab upaya


Penanggungjawab program
Pelaksana kegiatan

Anda mungkin juga menyukai