Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
KECAMATAN CERMEE
KABUPATEN BONDOWOSO
Pasal 1
Pasal 3
BP-SPAMS dimaksud memiliki fungsi antara lain :
- Memberikan masukan terhadap pilihan opsi kegiatan
yang direncanakan;
- Memberikan masukan terhadap rencana operasional
dan pemeliharaan untuk sarana terbangun;
- Memonitor pelaksanaan kegiatan konstruksi dan
kegiatan lain dalam RKM;
- Mengelola pelayanan air minum dan sanitasi sesuai
kesepakatan masyarakat.
- Mengorganisasi masyarakat untuk pelaksanaan
pemeliharan dan perbaikan jika dalam jumlah dan
volume yang besar;
- Mengorganisasi kegiatan pelestarian sumber daya air,
termasuk pengetahuan masyarakat tentang
kelestarian sumber air;
- Merealisasikan kegiatan yang tertuang dalam RKM
yang berkaitan dengan tahap pascakonstruksi dan
PJM-Pro-aksi;
- Bersama masyarakat menentukan taris / iuran
pemanfaatan sarana air minum dan sanitasi untuk
pengoperasian dan pemeliharaan;
- Mengidentifikasi cara-cara untuk meningkatkan
pendanaan atau pengembangan sarana;
- Mengorganisasi kegiatan peningkatan praktek hidup
bersih dan sehat di masyarakat dan sekolah;
- Mengembangkan jaringan kerja dengan pihak-pihak
lain (kemitraan).
Pasal 4
BP-SPAMS sebagaimana dimaksud dalam masa
pengabdian selama 5 (lima) tahun sejak tanggal
ditetapkan.
Pasal 5
BP-SPAMS berkedudukan dan beralamat di Dusun Krajan
RT. 01 Desa Bajuran, Kecamatan Cermee, Kabupaten
Bondowoso.
Pasal 6
BP-SPAMS Desa Bajuran yang telah terpilih sebagaimana
terlampir.
Pasal 7
Lampiran sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
Keputusan Kepala Desa ini
Pasal 8
Keputusan Kepala Desa ini berlaku pada tanggal
diundangkan. Agar setiap orang yang mengetahui,
memerintahkan Pengundangan Keputusan Kepala Desa
ini dalam Lembaran Desa. Dan apabila dikemudian hari
timbul permasalahan atas Keputusan Kepala Desa ini
maka akan diadakan perubahan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : BAJURAN
Pada tanggal : 12 Oktober 2017
KETUA BPD KEPALA DESA BAJURAN
TAIN EKSAN
Diundangkan di : BAJURAN
Pada tanggal : 12 Oktober 2017
SEKRETARIS DESA BAJURAN,
A S W A R, S.Sos
Lembaran Desa tahun 2017 Nomor : 7
Lampiran : I
Nomor : 07 Tahun 2017
Peraturan Kepala Desa Bajuran
Tentang Pembentukan Badan
Pengelolaan Sistem Penyediaan Air
Minum Dan Sanitasi Masyarakat (BP-
SPAMS) Desa Bajuran Tahun 2017.
KETUA : SUDUR
SEKRETARIS : MUNIP
BENDAHARA : SYAIFUL ANWAR
Ditetapkan di : BAJURAN
Pada tanggal : 12 Oktober 2017
KEPALA DESA BAJURAN
EKSAN