Anda di halaman 1dari 9

KebutuhanGizi (Kalsium) UntukIbuHamil Dan

Menyusui
Written by Administrator
Friday, 15 March 2013 16:54

PentingUntukIbuHamil Dan Menyusui


GiziSeimbangUntukIbuHamil Dan Menyusui

PerubahanBeratBadan

IMT normal 18,25 - 25 tambah : 11, 5 - 16 kg


IMT underweight < 18,5 tambah : 12,5 - 18 kg
IMT overweigh/ob >25 tambah 7 - 11,5 kg

Kenaikanberatbadandisebabkanoleh :

beratbadanjanin 3,5 - 4 kg
plasenta 0,5 - 1 kg
cairan amnion 1 kg
buah dada 0,5 kg
ikhterus 1 kg
penambahan volume darah 1,5 kg
lemaktubuh > 2,5 kg
penambahanjaringanotot&cairan 2 - 3,5 kg

KebutuhanGizi

1. Kalori
Selamahamilbutuhtambahanenergi/kaloriuntukpertumbuhandanperkembanganjanin,
jugaplasenta, jaringanpayudara, cadanganlemak.
Di trimester II dan III, kebutuhankaloribertambahberkisar 300 kalori per
haridibandingsaattidakhamil.

2. Protein

Kebutuhan protein selamakehamilansekitar 60 gram. butuh protein 10-15 gram


lebihtinggidarikebutuhanwanita yang tidakhamil.
Protein tersebutdibutuhkanuntukmembentukjaringanbaru, maupunplasentadanjanin.
Protein jugadibutuhkanuntukmendukungpertumbuhandandiferensiasi sel.

3. Lemak

Pertumbuhandanperkembanganjaninselamadalamkandunganmembutuhkanlemaksebagais
umberkaloriutama.
Tubuhwanitahamiljugamenyimpanlemak yang
akanmendukungpersiapannyauntukmenyusuisetelahbayilahir.

4. Karbohidrat

Pertumbuhandanperkembanganjaninselamadalamkandunganmembutuhkankarbohidratseb
agaisumberkaloriutama.
Pilihan yang dianjurkanadalahkarbohidratkompleksseperti roti, serealia, nasidan pasta.
Selainmengandung vitamin dan mineral,
karbohidratkompleksjugameningkatkanasupanserat yang
dianjurkanselamahamiluntukmencegahterjadinyakonstipasiatausulitbuang air
besardanwasir.

5. Vitamin dan mineral

Pertumbuhandanperkembanganjaninserta proses diferensiasi sel.


Vitamin B6 dan B12 diperlukanuntukmembentuk DNA dansel-seldarahmerah, sedangkan
Vitamin B6 jugaberperanpentingdalammetabolismeasam amino.
Zatbesidibutuhkanuntukmembentukseldarahmerahdansangatpentinguntukpertumbuhanda
nmetabolismeenergi, disampinguntukmeminimalkanpeluangterjadinya anemia.
Kebutuhanzatbesimenjadidua kali lipatdibandingkansebelumhamil.

DampakKurangGizi

Kekuranganasupangizipada trimester I
dikaitkandengantingginyakejadianbayilahirprematur, kematianjanin,
dankelainanpadasistemsarafpusatbayi.
Kekuranganenergiterjadipada trimester II dan III
dapatmenghambatpertumbuhanjaninatautakberkembangsesuaiusiakehamilannya.
Kekuranganasamfolatjugadapatmenyebabkan anemia, selainkelainanbawaanpadabayi,
dankeguguran.

Menu SehariIbuHamil
Menu makananuntukibuhamilpadadasarnyatidakbanyakberbedadari menu sebelumhamil.

Kelompokbahanmakanan Porsi
Roti, serealia, nasidan mi 6
Sayuran 3
Buah 4
Susu, yoghurt, keju 2
Daging, ayam, ikan, telur, kacang-kacangan 3
Gula 2
Lemak, minyak 5

KalsiumPadaIbuHamil

1. PengertianKalsium

Mineral makro 1,5 2 % BB orang dewasa


99 % dalambentukHidroksiapatitjaringankeras (tulangdangigi)
Kalsiumtulangseimbangkalsium plasma padakonsentrasi 2,25 2,60 mmol/ L

2. SumberKalsium

Sumber paling baik : susu (susu nonfat) danolahannya


Sumber lain : sayuranbedaunhijau, brokoli, kol, bungakol, kecambah, makananfortifikasi,
ikan yang dimakandengantulang/ durinya

3. KebutuhanKalsium

Asupan yang dianjurakanuntukibuhamilusia> 25 th = 1200 mg/ hari


Ibuhamilusia< 25 th = 800 mg/ hari
Kebutuhankalsiumdapatdipenuhidengan 1 gelassusutiapharidanvariasimakanansehari-hari

4. FungsiKalsium

Pembentukantulangjanin
Pembentukangigijanin
Mencegahpengeroposantulang
Mencegahhipertensikehamilan
Mencegahsesaknafas/ asma (alergi)

5. KekuranganKalsium

Nyeripadatulangsaatkehamilan
Pengeroposantulang (osteoporosis)
Hipertensikehamilan

MakananSehatIbuHamildanMenyusui

1 porsinasi (100 gram) dapatditukardengan:


1 potongsedangikan (40 gram) dapatditukardengan:
1 mangkuk (100 gram) sayuran
1 potongbuah
2 potongsedangtempe (50 gram) dapatditukardengan:
1 gelassususususapi (200 cc) dapatditukardengan:
Minyakkelapa 1 sendokteh (5 gram) dapatditukardengan:
Gulapasir 1 sendokmakan (13 gram) ditukardengan:

PerhitunganKebutuhanGizi
1. Kebutuhanenergi :

Metodeharrist benedict
Penambahankalori + 180 kkal . Trimester 1

+ 300 kkal . T2 & T3

2. Kebutuhan protein :

1 gr/kg BB/ hari


Penambahan protein + 17 gram. T1-T3

3. Kebutuhanlemak :

25-30% dari total kebutuhanenergi

GiziSeimbangpadaIbuMenyusui

ApakahbayiIbualergiterhadapsesuatu yang baruIbumakan?

Bilabayimengalamigangguanpencernaanatauruamsetelahdisusui, mungkinalergiterhadapsesuatu
yang baruIbumakan. Sususapi, kacang, gandum, ikandanteluradalahbeberapamakanan yang
dapatmenyebabkanreaksialergi. Hindarimakananatauminuman yang
menurutIbumenyebabkanalergi. Cobalagilainharidanlihatapakahadareaksi.
Kecualiadariwayatalergidalamkeluargadarimakanantertentu, hindarisamasekalimakanantersebut.
Buatcatatanhariantentangmakanan yang
Ibukonsumsiuntukmemudahkandalammelacakbagaimanaresponsbayimerekasetelahdisusui.

MenyusuiDapatMempercepatPenurunanBeratBadan
GiziSeimbangpadaUsiaSubur

MakananSehatUntukUsiaUbur
https://www.rshappyland.com/index.php/artikelkesehatan/476-kebutuhan-gizi-kalsium-untuk-ibu-
hamil-dan-menyusui

Anda mungkin juga menyukai