Anda di halaman 1dari 2

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA MATARAM

KARTU SOAL ULANGAN HARIAN SEMESTER GENAP BENTUK ESSAY


Mata Pelajaran : TIK
Bahan Kelas / Sem : V111/GENAP
Kurikulum Acuan : KTSP
Tahun Pelajaran : 2016/2017
Waktu : 2 JP

NO Kompetensi Dasar (KD) Materi Indikator No. Rumusan Butir Soal Kunci soal
Soal
2. 1. Mengidentifikasi menu dan Tampilan menu dan Mengidentifikasi menu 1 Sebutkan komponen-komponen Komponen-komponen yang
ikon pada perangkat lunak ikon: dan ikon pada menu yang terdapat di dalam lembar terdapat di dalam lembar kerja
pengolah angka Tampilan menu bar
1 dan ikon pada
kerja excel 2007 excel 2007 adalah sebagai
menu bar berikut:
(file, edit, view, a. Baris judul
format, tool, b. Tool box
data, window, c. Baris menu
help)
d. Menu command
e. Tab/tombol perintah
f. Baris rumus/formula
g. Column
h. Baris
i. Lembar kerja
j. Sheet
k. Zoom
l. Taskpane
m. Pointer
n. Cell
o. Range
p. Scrollbar
Tampilan menu Mengidentifikasi menu 2 Apakah fungsi dari icon copy ? Copy berfungsi untuk menyalin
dan ikon pada dan ikon pada toolbar text, table, grafik, dan gambar
toolbar standard standard
2 yang terdapat di dalam lembar
kerja.
Tampilan menu Mengidentifikasi menu 3 Apakah perbedaan antara tombol Perbedaan antara tombol close
dan ikon pada dan ikon pada toolbar close dengan exit excel ? dengan exit excel adalah:
toolbar formatting
3 formatting
Close berfunngsi untuk menutup
dokumen yang sedang di buka di
jendela excel 2007, sedangkan
exit excel berfungsi untuk
menutup program excel 2007
Tampilan menu Mengindentifikasi 4 Bagaimanakan cara memindahkan Cara memindahkan worksheet ke
dan ikon pada menu dan ikon pada worksheet ke worksheet lain ? worksheet lain adalah:
toolbar drawing toolbar drawing
4 1. Pilih worksheet yang akan
di salin,
2. Klik icon copy atau tekan
tombol Ctrl + C
3. Pilih worksheet tujuan,
4. Klik icon paste atau tekan
tombol Ctrl + V
2.2. Menjelaskan fungsi menu Fungsi Menu dan Menjelaskan menu dan 5 Bagaimana cara menyimpan Cara menyimpan dokumen dalam
dan ikon pada perangkat Ikon ikon pada menu bar dokumen dalam mikrosoft excel mikrosoft excel 2007 adalah :
lunak pengolah angka Fungsi menu
5 dan ikon pada
2007 ? a. Klik office button,
menu bar b. Klik save as
(file, edit, view, c. Klik excel workbook
format, tool, d. Pada dialog save as,
data, window, tentukan lokasi dan nama
help)
file.
e. Klik save.

Guru Mapel TIK

HADIJAH,S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai