Anda di halaman 1dari 2

Mahabatullah sebagaimana keluarga nabi ibrahim as.

Nabi ibrahim as adalah bapa pengorbanan karena begitu banyaknya pengorbanan yang dilakukan
nabi ibrahim

HIJRAHNYA NABI IBRAHIM KE SYAM

Hiujjah nya nabi ibrahim yaitu dari iraq ke syam, dan seluas itu jangkauan dakwah beliau. Siti hajar
adalah seorang yang mandul dan nabi ibrahim belum punya anak, istri beliau dan nabi luth di bawa
berhijrah. Ketika berhijrah siti hajar mandul, karena itu allah memberikan keturunan nabi ibrahim
yang soleh. Setiap nabi yang diturunkan setelah nabi ibrahim adalah keturunan nabi ibrahim, setiap
kitab samawi kepada nabi pasti yang menerima adalah keturunan nabi ibrahim. Ini bisa terjadi
karena dia mau hijrah meninggalkan negerinya keluarganya saudaranya untuk berribadah kepada
allah. Dimana berhijrah untuk dakwah dan mengajak kepada allah swt.

Menurut imam syafii, nabi ibrahim berhijrah menuju syam kemudian bertemu dengan siti sarah,
namun ada pendapat yang mengatakan bahwa beliau berhijrah itu bersama kedua istrinya. Ahlul
kitab mengatakan ketika nabi ibrahim sampai syam turunlah wahyu bahwa di tempat tersebut akan
turun nabi yang lainnya keturunan nabi ibrahim melalui harun. Kemudian beliau pergi ke yaman
kemudian pergi ke mesir, ketika di mesir ada kejadian yang istimewa. Ketika di negeri mesir bersama
istrinya beliau ketemu dengan seorang raja yng dzolim. Raja yang dzolim itu mendengar ada seorang
yang cantik dan negerinya dan mengutus seorang utusan untuk menanyakn dia itu siapa, kemudian
nabi ibrahim bilang ini adalah saudara perempuanku beliau tidak bilang ini istri ku karena ditakutkan
terjadinya pembunuhan. Nabi ibrahim berkata kepadaa sarah bahwa dibumi ini yg beriman adalah
kita berdua dan raja ini adalah raja yang dzolim maka kalau di tanya siapa aku jangan bilang aku
suamo mu. Raja itu mendekati siti sarah namun terjadi sesuatu menyebabkan tangannya kaku
karena mau megang siti sarah. seorang wanita solehah akan dijaga oleh allah dimanapun dia
berada. Kemudian disuruh bertaubat Dari kejadian tersebut raja dzolim tersebut menyanjung nabi
ibrahim dan memberi hadiah kepada siti sarah budak yang bernama hajar.

Nabi ibrahim tinggal di palestin selama 20 tahun, namun siti sarah belum dikaruniakan anak juga. Siti
sarah adalah seorang yang solehah namun seorang yang mandul, karena itu beliau menawarkan siti
hajar budaknya kepada nabi ibrahim untuk dijadikannya istri. Kemudian siti hajar mengandung dan
merasa lebih tinggi dibanding sarah, dan akhirnya siti sarah cemburu. Kemudian nabi ibrahim
berkata kepada sarah kamu bisa melakukan apa saja ke hajar. Kemudian hajar takut dan berlari dan
datang lah malaikat dan berkata jangan lah takut bahwa anak yang dikandungnya merupakan anak
soleh. Dan diberitahukan bahwa yang akan lahir adalah ismail. Nanti keturunan anak ini akan
menguasai dunia. Karena rasulullah merupakan keturunan nabi ismail. Nabi ibrahim dapat anak dari
siti hajar ketika berumur 86 tahun, kemudian tak lama kemudian beliau dapat anak juga dari siti
saraah yaitu nabi ishaq. Dan ini diberitakan oleh malaikat, kemudian nabi ibrahim sujud syukur.

Karena kecemburuan sarah, sarah meminta nabi ibrahim untuk menjauhkan hajar dari hadapannya.
Kemudian nabi ibrahim ppergi bersama siti hajar dan ismail ke mekah . Kemudian meninggalkan nya
di dekat baitullah dan dibawah pohon besar dan meletakan disana sedangkan tidak ada orang
seorang pun dan tidak ada air, kemudian nabi ibrahim memberikan sekantung kurma dan sbotol air
dan di tinggalkan lah mereka berdua. Siti hajar mengejar suaminya dan menarik bajunyahai suami
ku kemana kamu pergi, apa kau mau meninggalkan ku di tempat yang tidak ada orang dan tidak ada
air ini? tapi nabi ibrahim tidak menengok sedikit pun. Kemudian siti hajar bertanya apakah ini
adalah perintah allah? ... iyah betul.... kalau memang ini perintah allah maka allah tidak akan
menyia-nyiakan saya. Kemudian nabi ibrahim mengadap ke baitullah dan berdoa kepada allah untuk
menurunkan keberkahan kepada tempat tersebut dimana tempat tersebut tidak ada tumbuhan2,
dan meminta agar banyak buah-buahan.

Siti hajar mulai menyusui anaknya dan memakan perbekalan hingga habis, kemudian mereka berdua
merasakan kehausan. Kemudian hajar pergi karena tidak tega melihat anaknya, dan pergi ke bukit
sofa, kemudian turun kelembah dan lari kecil sampai ke bukit marwaah dan berdiri di bukit marwah
untuk melihat apakah ada seseorang, dan balik lagi sebanyak 7 kali. Itulah amalan sai yang saat ini
dilakukan oleh orang umrah dan haji. Kemudian ada satu malaikat di tempat zam zam dan malaikat
tersebut menyebabkan keluarnya air zam zam. Malaikat berpasan agar jangan merasa tersisa-sia.

Qabilah jurhum datang ke tempat itu melihat seekor burung yang sedang terbang mengelilingi
sesuatu. Dan mengutus seseorang di untuk mengecek kesana dan ditemukan seorang wanita dan
bayi, kemudian kabilah tadi meminta agar bisa bertetangga dengannya. Dan nabi ismail belajar
bahasa arab kepada oraang orang tersebut. Ketika nabi ismail dewasa terkenal akan kecerdasannya
dan menikahkan seseorang dari golongannya untuk menikahkan dengan nabi ismail.

Kemudian nabi ibrahim menemui keluarganya yg di mekah yaitu siti hajar dan ismail, namun hanya
bertemu istri nabi ismail dan menanyakan keadaan ekonominya. Dan menjawab keadaannya
tentang kemiskinan suaminya. Kemudian nabi ibrahim menitipkan salam dan meminta agar
menceraikan istrinya. Kemudian beliau menikah lagi dengan seseorang yang solehah. Dan menutupi
akan kekurangan keluarganya ketika ditanyakan lagi, dan nabi ibrahim berdoa agar selalu diberikan
daging dan air.

Nabi ibrahim diberi gelar khalilullah(cinta yang tak terbagi2). Karena kecintaan nya keoada anaknya
allah cemburu kepada nabu ibrahim dan memerintahkan untuk menyembelih putranya dalam mimpi
beliau. Mimpi nya terjadi malam tarwiyah, malam kedua malam arafah, malam ketika sama
mimpinya (nahr). Kemudian beliau memberitahukan kepada anaknya tentang mimpinya dan
menjawab ya ayahku kerjakan apa yang allah perintahkan kepadamu, niscaya allah akan
meninggalkan mu dalam keadaan bersabar. Kemudain datang wahyu dan memberitahukan bahwa
kau telah membenarkan mimpi tersebut, dan itu merupakan ujian yang nyata bagimu. Kemudian
diganti dengan seekor gibas menurut riwayat ibnu abbas bahwa gibas ini sudah diternak di surga
selaama 40 tahun. Dan tanduknya disimpan di dalam kabah.

Kambing tersebut merupakan kambing yang gemuk, dmna kambing yang dibkurban oleh habil.

Kesimpulan: nabi ibrahim adalah bapak pengorbanan.

Anda mungkin juga menyukai