Anda di halaman 1dari 3

TUTORIAL PENGGUNAAN APLIKASI YI SCRIPT CONF (ANDROID)

Baca pelan-pelan, pahami, dilarang bertanya kalo belum baca berkali-kali :P

Fungsinya Apa?

Fungsinya untuk mengatur parameter/pengaturan kamera yang tidak bisa diganti lewat aplikasi
official Xiaomi. Dengan aplikasi ini, bisa dikatakan fitur Xiaomi Yi akan bertambah.

Cara Kerjanya?

Aplikasi ini akan membuat script, dimana script tersebut berisi pengaturan/parameter yang telah
kita atur, selanjutnya script tersebut akan dikirim ke kamera, ketika camera menyala, sistem dari
kamera akan membaca script tersebut dan menyesuaikan parameter dengan isi script tersebut.

Cara Makenya?

1. Untuk menggunakan aplikasi ini pertama kita perlu mengaktifkan FPT server di Xiaomi,
dengan cara membuat file bernama enable_info_display.script di SD Card Xiaomi.
2. Untuk membuat file ini pastikan setting windows explorer menampilkan ekstensi file:
3. Caranya, klik pada organize (Windows 7, versi windows lain meyesuaikan), lalu pilih Folder
and search option
4. Klik View, Hapus Centang pada Hide extension for known file types, klik OK

5. Buat sebuah file kosong, misal text document, dengan cara klik kanan, new, text document

6. Rename file tersebut


7. Rename menjadi enable_info_display.script

8. Copy file tersebut ke dalam SD Card Xiaomi Yi, hharus pada bagian teratas/ tidak di dalam
folder manapun.

TUTORIAL PENGGUNAAN APLIKASI AKAN DIBUAT KETIKA VERSI BARU KELUAR, VERSI BARU AKAN
KELUAR DALAM WAKTU DEKAT, DENGAN BAHASA INDONESIA TELAH SECARA RESMI DISERTAKAN.
HARAP BERSABAR.

Anda mungkin juga menyukai