Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL MAGANG

DIAJUKAN KEPADA
PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE
KAWASAN INDUSTRI INDOTAISEI
KARAWANG - JAWA BARAT

PROGRAM DIPLOMA TEKNIK MESIN


SEKOLAH VOKASI
UNIVERSITAS GADJAH MADA
YOGYAKARTA
2011
USULAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA DIAJUKAN KEPADA

PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE

I. LATAR BELAKANG
Perguruan tinggi sebagai salah satu lembaga pendidikan dan pengembangan
sumber daya manusia memiliki peranan dan tanggung jawab dalam mempersiapkan
mahasiswa menjadi tulang punggung bangsa yang nantinya akan memegang peranan
penting dan terjun langsung dalam pembangunan masyarakat Indonesia pada era
globalisasi.
Kegiatan magang secara langsung di lapangan akan menambah pengetahuan
dan menjadi bekal bagi mahasiswa dalam penerapan ilmu dibidang teknologi industry
maupun d bidang Manufactur.
Ilmu pengetahuan yang didapat mahasiswa di bangku kuliah sebagian besar
adalah dengan penerapan 40% teoritis dan 60% praktikum. Oleh karena itu perlu
diadakan penerapan praktek langsung pada dunia industri.
Magang kerja adalah sebagai salah satu syarat kelulusan seorang Ahli Madya
Teknik Mesin Universitas Gadjah Mada.

II. TUJUAN KERJA PRAKTEK / MAGANG

II.1. Tujuan secara umum


Secara umum magang / kerja praktek ini bertujuan agar :
Mengetahui secara nyata dan langsung penerapkan teknologi dan proses
rekayasa (yang sesuai dengan bidang kajian) yang terjadi pada perusahaan.
Mengintegrasikan pengetahuan teoritis ilmu-ilmu dasar dengan perilakunya
pada saat diterapkan dilapangan.
Mengetahui pola kerja dan perilaku pekerja professional di lapangan, dengan
harapan dapat memiliki pengalaman tersebut.
Membuka interaksi antara dunia akademis dan dunia usaha dalam simbiosis
mutualisme (saling menguntungkan).
Melatih disiplin dan tanggung jawab mahasiswa dalam dunia kerja.
Mendapatkan gagasan-gagasan baru yang dapat dijadikan topik tugas akhir.
II.2 Tujuan secara khusus
Tujuan khusus dari pelaksaan kegiatan magang / kerja peraktek ini adalah
untuk mengetahui dan terlibat secara langsung dalam kegiatan yang dilaksanakan
pada masalah teknis maupun non teknis dalam bidang produksi pada suatu
perusahaan.

III. WAKTU DAN TEMPAT


Magang / kerja praktek direncanakan akan dilaksanakan dalam jangka waktu
6 bulan yang akan dimulai bulan Oktober 2010 atau sesuai dengan kebijakan
perusahaan, dengan mengambil tempat di PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE.

IV. DATA DIRI PELAKSANA

1. Nama : INDAH WULANDARI


NIM : 08 / 270719 / NT / 12720
Konsentrasi : Manufaktur
Program Studi : Diploma Teknik Mesin
Fakultas : TEKNIK
Universitas : Universitas Gadjah Mada
Tempat, Tgl.Lahir : Karawang, 13 Desember 1990
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat Asal : Dsn. Neglasari RT 04/04 Sedari, Kec. Cibuaya
Karawang, Jawa Barat

2. Nama : RIZKI MAULANA


NIM : 08/270543 /NT/12595
Konsentrasi : Manufaktur
Program Studi : Diploma Teknik Mesin
Fakultas : TEKNIK
Universitas : Universitas Gadjah Mada
Tempat, Tgl.Lahir : Sukabumi, 25 Desember 1989
Jenis Kelamin : Laki - laki
Alamat Asal : Jl. Sudajaya Hilir, No.2 RT.3/RW.6 Kel Jayamekar,
Kec.Baros, Kota Sukabumi. Jawa Barat
3. Nama : AFRIZA FAHMI
NIM : 08/271784/NT/13042
Konsentrasi : Manufaktur
Program Studi : Diploma Teknik Mesin
Fakultas : TEKNIK
Universitas : Universitas Gadjah Mada
Tempat, Tgl.Lahir : Kudus, 10 Maret 1990
Jenis Kelamin : Laki - laki
Alamat Asal : Perum Griya Prima Barat No.195 RT02/RW19, Belang
Wetan, Klaten Utara, Klaten, Jawa Tengah

4. Nama : R GALUH MUHENDRA


NIM : 08/274527/NT/13260
Konsentrasi : Manufaktur
Program Studi : Diploma Teknik Mesin
Fakultas : TEKNIK
Universitas : Universitas Gadjah Mada
Tempat, Tgl.Lahir : Bandung, 30 September 1990
Jenis Kelamin : Laki - laki
Alamat Asal : Jl. Awipari RT03/RW04 Kec Cibereum Kota Tasikmalaya
Jawa Barat.

Alamat Kampus : Kampus Program Diploma Teknik Mesin


Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada
Jl. Yacaranda, Sekip Unit IV, Bulak Sumur
Yogyakarta 55283
Phone : (0274) 649 1301
Fak : (0274) 580 990
Email : www.dme@ugm.ac.id
V. LINGKUP KERJA PRAKTEK

Pengenalan Perusahaan
Langkah pertama yang harus dilakukan dalam memulai kerja praktek ini
adalah mengenal profil perusahaan. Pengenalan ini menyangkut asal mula berdirinya,
tujuan berdirinya, bergerak di bidang apa saja selain bidang utama yang di jalankan
dan sistem distribusi serta pengenalan peralatan PT. INDONESIA NIPPON STEEL
PIPE. Orientasi lapangan mempelajari tentang proses - proses yang ada di PT.
INDONESIA NIPPON STEEL PIPE. terutama yang berhubungan dengan proses
transformasi sampai dihasilkan produk jadi.
Topik pembahasan kerja praktek disesuaikan dengan persetujuan dan
kesepakatan PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE, dalam kesempatan ini diajukan
topik pembahasan kerja peraktek yaitu operasional praktek produksi.

Tugas khusus
Diikutsertakan dalam kegiatan atau proyek yang dapat menambah
pengetahuan mahasiswa yang disesuaikan dengan kebutuhan PT. INDONESIA
NIPPON STEEL PIPE

VI. RENCANA KERJA PRAKTEK


Mengingat banyak hal baru yang belum kami ketahui dan kepentingan
penelitian serta pengamatan yang kami pandang cukup luas cakupannya, maka
direncanakan magang akan berlangsung selama 6 bulan. Perincianya sebagai berikut :

Bulan I II : mengenal profil perusahaan dan pengenalan peralatan yang


ada di PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE. Terjun ke lapangan untuk
diikutsertakan dalam kegiatan produksi. Di samping itu juga untuk ikut
serta mengamati, menganalisa, mengumpulkan data - data pengoperasian
dan pemeliharaan alat-alat seperti mesin manufaktur, serta peralatan lain
yang menunjang operasional PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE
Bulan III IV : studi kasus dan permasalahannya.
Bulan IV VI : penyusunan laporan dan pembuatan tugas akhir disertai
drafting gambar.
Rencana kerja yang disusun diatas adalah sebuah generalisasi dari asumsi
untuk memperjelas dan bersifat relatif, sebab disini juga disadari bahwa perilaku kerja
dan peraturan dari tiap perusahaan berbeda, dan tidak menutup kemungkinan rencana
jadwal diatas diubah sesuai perencanaan yang ditentukan oleh pihak PT. ASTRA
DAIHATSU MOTOR.

VII. AKOMODASI DAN PERLENGKAPAN KERJA PRAKTEK


Ketentuan mengenai akomodasi, tunjangan, mahasiswa serta kebutuhan
mahasiswa selama kerja praktek selanjutnya di atur sesuai kebijaksanaan dari pihak
INDONESIA NIPPON STEEL PIPE.
VIII. PENUTUP
Dengan diberikannya kesempatan kepada mahasiswa untuk melaksanakan
program magang diharapkan akan lebih mengenalkan dan mendekatkan mahasiswa
dengan lingkungan kerja yang sesungguhnya. Dengan demikian, kerjasama antara
lembaga Perguruan Tinggi dengan Pihak Perusahaan akan semakin erat dan dapat
membuka hubungan kerja sama yang lebih luas dalam bidang pengembangan
teknologi maupun kerjasama dalam bidang ketenagakerjaan. Kesempatan magang
yang diberikan akan kami manfaatkan seoptimal mungkin dalam rangka
pengembangan diri untuk menjadi manusia yang berkualitas dan handal dalam
menghadapi persaingan global saat ini.
Keberhasilan dalam pelaksanaan magang / kerja pratek akan sangat
bermanfaat bagi mahasiswa dalam rangka pengembangan diri untuk menjadi manusia
yang berkualitas dan siap menghadapi persaingan global. Keberhasilan pelaksanaan
kerja praktek ini tentunya sangat membutuhkan dukungan dari berbagai pihak
terutama adalah pihak perusahaan dalam mewujudkannya. Untuk itu kami
menyerahkan segala kebijaksanaan kepada pihak manajemen PT. INDONESIA
NIPPON STEEL PIPE. Dan berharap semoga rencana kerja praktek ini dapat berjalan
seperti yang diharapkan. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.

Yogyakarta, 27 Mei 2010

Mengetahui,
Wakil Ketua Program Diploma
Bidang Kemahasiswaan
Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada

Setiawan Bekti Wibowo, ST., M.Eng


Kepada : Yth. Bpk. Abdul Latip
MANAGER HR&GA
PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE
Kawasan Industri Indotaisei Sektor 1.A Blok C-1 Kota Bukit
Indah, Kalihurip Cikampek Karawang
JAWA BARAT 41373

Tempat : PT. INDONESIA NIPPON STEEL PIPE


Alamat : Kawasan Industri Indotaisei Sektor 1.A Blok C-1 Kota Bukit
Indah, Kalihurip Cikampek Karawang
JAWA BARAT 41373

Anda mungkin juga menyukai