Anda di halaman 1dari 2

Isi dengan nomor

instrument Anda

PANDUAN WAWANCARA KEPALA SEKOLAH M6


Tahap-tahap Wawancara
1. Perkenalan fasilitator yang melakukan wawancara
2. Jelaskan tujuan dari wawancara yang dilakukan sebagai bagian dari pengambilan data
monitoring untuk program EXXON SDP
3. Mulai wawancara dengan pertanyaan pertama sampai yang terakhir, silakan menambahkan
pertanyaan elaborasi jika diperlukan
4. Catat seluruh jawaban target atau gunakan alat bantu rekam
5. Akhiri dengan mengucapkan ucapkan terima kasih atas partisipasi dan waktu yang diberikan
oleh target.

Identitas Kepala Sekolah yang diwawancarai


1. Nama :
2. Sekolah :
3. Lama menjabat :

Daftar Pertanyaan:
PERTANYAAN CATATAN
Pelaksanaan Pelatihan
1. Bagaimana pendapat anda mengenai pelatihan yang
diberikan oleh PSF-SDO?

2. Kendala apa yang terjadi selama pelaksanaan


pelatihan? Dari sisi teknis lapangan? Dari sisi
personal?

Perubahan yang terjadi


3. Sebutkan perubahan yang terjadi setelah mengikuti
pelatihan? contoh/buktinya seperti apa?

4. Jelaskan bagaimana persiapan sebelum mengajar?


bagaimana Anda merancang RPP dan proses
pengesahannya

5. Apakah Anda telah mencoba menerapkan materi


pelatihan seperti materi tentang partisipasi komite
sekolah, kegiatan ekstrakurikuler, kerjasama tim yang
efektif, managemen waktu yang efektif) saat
melakukan tugas Anda saat ini? Jelaskan satu-persatu.

6. Apakah Anda pernah membuat perencanaan


pengembangan diri terkait dengan kepemimpinan
Anda sebagai kepala sekolah?

1
7.

8.

9.

Pendampingan
10. Bagaimana pendampingan yang dilakukan fasilitator
PBG? Berikan penjelasan mengenai waktu dan siapa
yang berikan pendampingan intensif (hanya individu
tertentu atau seluruh guru)?

a. Kegiatan apa saja yang termasuk dalam


supervisi tersebut?

b. Jangka waktu dilakukannya supervisi?

c. Apa hasil dan tindak lanjutnya?

d.

e.

f.

Anda mungkin juga menyukai