Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN KASUS INTEGUMENT

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS PITTING


OEDEMA DI RUANG INTENSIVE CARE UNIT (ICU) RSUP
SANGLAH DENPASAR
TAHUN 2017

Oleh:

AA AYU ARISTA SHINTA DEWI (1602631005)

NI MADE FITRI DAMAYANTI (1602631053)

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI FISIOTERAPI

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS UDAYANA

2017
LAPORAN STATUS INTEGUMENT

Tanggal Pembuatan Laporan : 20 November 2017

Tempat Praktik : RSUP Sanglah

Kondisi Kasus : Pitting Oedema

Pembimbing : Nilam Nur Hamidah, S.Ft

Rini Utami, S.Ft

I. DEFINISI PITTING OEDEMA

II. PATOFISIOLOGI

III. KETERANGAN UMUM PENDERITA

Nama : NPS

Umur : 51 tahun

Jenis Kelamin : Perempuan

Pekerjaan : Bidan

No RM : 384045

Tempat Perawatan : ICU Timur

Hari Rawat : 54 hari

IV. DATA-DATA MEDIS RUMAH SAKIT

A. DIAGNOSA MEDIS :

Post Trepanasi evaluasi dot ec ICH temporoparietal dextra

B. TERAPI UMUM (GENERAL TREATMENT):

Fisioterapi:

6 November 2017

7 November 2017

8 November 2017

9 November 2017
V. PROSES ASUHAN FISIOTERAPI

Tanggal: 6 November 2017

A. ANAMNESIS (AUTO)
1. KELUHAN UTAMA
Pasien mengalami penurunan kesadaran, kontak adekuat

2. RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG:


Pasien merupakan rujukan dari RSUD Mangusada Badung, dating tidak
sadarkan diri setelah mengalami kecelakaan 4 jam SMRS karena
tertabrak oleh mobil saat mengendarai sepeda motor dari arah samping.
Riwayat sadar (-), muntah (2x), kejang (-)

3. RIWAYAT PENYAKIT DAHULU:

B. PEMERIKSAAN
1.1 TANDA TANDA VITAL
Tekanan Darah : 109 / 79 mmHg
Heart Rate : 76 x/menit
Respiratory Rate : 20 x/menit
Suhu : 360 C
SpO2 : 99%
GCS : E4 Vx M1
Kesadaran : Apatis
1.2 INSPEKSI
1) Statis
Terpasang stocking pada kedua tungkai bawah
Terpasang monitor
Terpasang infus pada tangan kanan
Terpasang selang NGT
Terpasang ventilator
Tampak oedema pada kedua pergelangan tangan dan kaki
Terdapat luka tekan pada tangan serta paha bawah.
2) Dinamis
Tidak mampu menggerakkan ke empat ekstremitas
1.3 PALPASI
Terdapat oedema dengan derajat 2
Suhu akral hangat
1.4 GERAK DASAR
Gerak Aktif :
Tidak mampu menggerakkan ke empat ekstremitas
Gerak Pasif :
ROM full pasif pada ke empat ekstremitas
Gerak Isometrik :
Tidak dilakukan

1.5 KOGNITIF, INTRA PERSONAL, INTER PERSONAL :


Kognitif
Pasien tidak mengerti dengan perintah yang diinstruksikan saat
terapi
Intra Personal
Pasien tidak dapat menerima instruksi yang diberikan oleh terapis
karena penurunan kesadaran
Inter Personal
Pasien tidak dapat berkomunikasi dengan baik dengan terapis

1.6 PEMERIKSAAN SPESIFIK


a. Pengukuran Oedema
b. Indeks Barthel
c. Behaviour Pain Scale (BPS)
d. Integritas Kulit / Braden Scale
e. Norton Scale
1.7 PEMERIKSAAN PENUNJANG
a. Laboratorium
Pemeriksaan dilakukan pada tanggal 6 November 2017
NILAI
PARAMETER HASIL SATUAN REMAKS METODE
RUJUKAN
KIMIA KLINIK
ANALISA GAS DARAH + ELEKTROLIT
PH 7.50 7.35 7.45 Tinggi Potiotimetri
pCO2 37.8 mmHg 35.00 45.00 ISE
pO2 143.90 mmHg 80.00 100.00 Tinggi Potientiometri
BEecf 5.2 mmol/L -2 2
HCO3- 28.50 mmol/L 22.00 26.00 Tinggi Calculated
SO2c 99.0 % 95% - 100% Calculated
TCO2 29.70 mmol/L 24.00 30.00 Calculated
Natrium (Na) 132 mmol/L 136 145 Rendah ISE
Kalium (K) 3.42 mmol/L 3.50 5.10 Rendah ISE
Klorida (Cl) 107 mmol/L 96 - 108 ISE

C. PROBLEMATIKA FISIOTERAPI
1) Body Function and Structure Impairment
2) Activity Limitation
3) Participation Restriction
4) Environmental
Keluarga sangat mendukung kesembuhan pasien

D. PROGNOSA
Quo ad vitam : Baik
Quo ad sanam : Baik
Quo ad functionam : Baik
Quo ad cosmeticam : Baik

E. PROGRAM / RENCANA FISIOTERAPI


1) TUJUAN
Jangka Pendek
Jangka Panjang
2) TINDAKAN FISIOTERAPI
3) RENCANA EVALUASI
F. PELAKSANAAN FISIOTERAPI
G. EVALUASI

Anda mungkin juga menyukai