Anda di halaman 1dari 2

PERAWATAN PULPITIS AKUT

No. Dokumen:
313/B.5/SOP/PKM.UTAN/I/2017

SOP No. Revisi: 00


Tgl. Terbit :10 Januari 2017
Halaman : 1/2 Hal

UPT PUSKESMAS
SUPRIYADI, SKM
KECAMATAN NIP. 19681231 198903 1 029
UTAN

1. Pengertian a. Pulpitis akutadalahperadanganpadapulpagigi yang menimbulkan


rasanyeridanmerupakanreaksiterhadaptoksinbakteripadakariesgigi.
b. Perawatan pulpitis akutadalahtindakanuntukmengobati rasa
nyeripadagigidenganmenggunakan eugenol kapas,
obatanalgesikdanantibiotik
2. Tujuan Sebagaiacuanuntukmelakukanperawatan pulpitis akut
3. Kebijakan KeputusanKepalaPuskesmasnomor7 Tentangjenis-jenispelayanan yang
tersediabagimasyarakat
4. Referensi KeputusanMenteriKesehatanRepublik Indonesia Nomor
Hk.02.02/Menkes/62/2015 TentangPanduanPraktikKlinisBagiDokter Gigi
5. Alatdanbahan a. Dental unit lengkap
b. Alatdiagnostiklengkap
c. Eugenol
d. Kapassteril
6. Langkah- a. Petugasmembersihkankavitasgigidenganekskavatordansemprot air
Langkah laludikeringkandengankapas
b. Petugasmengaplikasikan pellet kapas yang ditetesi eugenol
dansudahdiperaskedalamkavitas yang sudahbersih.
c. Petugasmemberikanresepobat antibiotic dananalgesikdenganketentuan:
Dewasa : Parasetamolatau ibuprofen atauasammefenamat : 500 mg
setiap 6-8 jam (3-4x sehari)
Anak-anak : Paracetamol atau ibuprofen 10-15 mg/kgbb, setiap 6-8
jam (3-4xsehari)
d. Petugasmemberikaninstruksikepadapasienuntukdatangkontrolsetelahobat
habis (sekitar 3 hari)
untukdilakukanperawatanselanjutnyaberupaperawatansaluranakar.
7. Unit Terkait R. Pemeriksaan Gigi
8. Dokumen a. Rekam medik

1
Terkait b. Buku register pemeriksaan gigi
9. Rekamanhistori
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggalmulaidiberlakukan
sPerubahan
.

Anda mungkin juga menyukai