Anda di halaman 1dari 1

BAB VI.

Pengkajian dan Evaluasi


Pada bab VI ini berisi terhadap pengkajian dari output kerja yang dihasilkan berupa Faktor-faktor
pendukung dan penghambat, inovasi/solusi terhadap masalah yang timbul.

Faktor pendukung yaitu faktor yang memberi kemudahan atau kelancaran selama menjalankan tugas
pekerjaan intership, misalnya ada kemungkinan mahasiswa memperoleh fasilitas, uang makan, uang
transportasi, akomodasi, perhatian terhadap kesehatan kerja. Faktor-faktor yang dinilai menghambat
intership 1 antara lain penentuan Jadwal pekerjaan (shift), kondisi industri/perusahaan yang kurang
nyaman, tidak tersedianya tempat istirahat, dan sebagainya.

Uraian tentang inovasi dan solusi terhadap masalah-masalah yang ditemukan selama
melaksanakan intership.

Anda mungkin juga menyukai