Anda di halaman 1dari 2

1.

Tahap persiapan
perancangan konstruksi coran
pemilihan metoda pengecoran
perhitungan biaya produksi
perencanaan waktu.
2. Pembuatan pola dan kotak inti
Pembuatan media atau alat untuk membuat rongga
cetak pada cetakan, dengan kelengkapan:
Kemiringan
telapak inti
kelebihan ukuran untuk tambahan
pengerjaan permesinan
3. Pembuatan cetakan, pembuatan inti dan
perakitan cetakan
Metoda pengecoran dengan pasir cetak selain
membutuhkan pasir cetak juga membutuhkan pola.
Rongga cetak pada cetakan dibuat dengan
menggunakan pola. Setelah cetakan siap maka
dilakukan perakitan.
4. Peleburan
Peleburan merupakan suatu proses mencairkan
beberapa bahan baku logam untuk menghasilkan logam baru yang memiliki komposisi unsure-unsur tertentu.
5. Penuangan
Penuangan adalah proses memasukan cairan logam kedalam rongga cetak yang terdapat pada cetakan.
6. Pembongkaran
memisahkan benda coran dari cetakannya
7. Pemotongan penambah dan sistem saluran
Setelah benda coran benar-benar dingin, selanjutnya sistem saluran dan penambah dipisahkan dari bendanya.
8. Pembersihan coran
benda coran dibersihkan dari pasir cetak yang menempel pada permukaannya dengan penyemprotan mimis
baja maupun air.
9. Perlakuan panas
Proses perlakuan panas ini dilakukan didalam tungku
10. Inspeksi
benda coran yang dihasilkan diperiksa untuk memastikan apakah benda tersebut benarbenar sesuai dengan
yang diinginkan (dimensi, bentuk, kekerasan dll ).

2. Proses permesinan (Machining process): proses pembentukan suatu produk dengan pemotongan dan
menggunakan mesin perkakas. Tipe proses permesinan:
Proses Bubut (Turning) Faktor yang mempengaruhi hasil:
Proses (Knurling) Pahat
Prose Freis (Milling) nilai kekasaran permukaan
Proses Gurdi (Drilling) Putaran Spindel
Proses Bor (Boring)
Proses Sekrap (Planning, Shaping)
Proses pembuatan kantung (Slotting)
Proses Gergaji atau parut (Sawing, Broaching)
Proses (Hobbing)
Proses Gerinda (Grinding)
3. Macam Macam Pahat pahat alur segitiga(kanan kiri)
pahat sisi kanan paht ulir segitiga kiri
pahat pinggul/champer kanan pahat sisi kiri
pahat sisi/permukaan kanan pahat pinggul kiri
pahat sisi/permukaan kanan(lebih besar) pahat alur lebar
pahat ulir segitiga kanan

4. macam macam pengecoran


PERMANENT MOLD CASTING 1. Harga cetakan mahal
1. Produksi Tinggi 2. Perlu perhitungan tepat dalam mengerjakan
2. Cetakan dapat dipakai berulang kali cetakan
3. Dalam operasinya tidak diperlukan tenaga ahli 3. cetakan untuk satu macam produk
4. Ketelitian produk lebih baik daripada sand casting 4. ukuran produk kecil dan sederhana
5. Tidak memerlukan proses lanjutan 5. tidak dapat mengecor baja

CENTRIFUGAL CASTING 1. Harga peralatan mahal


1. Riser tidak diperlukan
2. Biaya maintenance mahal
2. Produk yang berlekuk-lekuk dapat diproses dengan
kualitas permukaan baik 3. Laju produksi rendah

3. toleransi dimensi kecil 4. One product in one mold

4. ketebalan benda kerja uniform 5. Gaya centrifugal besar

DIE CASTING 1. Harga mesin dan cetakan mahal


1. Ukuran dan bentuk benda sangat tepat 2. Bentuk benda kerja sederhana
2. Jarang menggunakan proses finishing 3. Benda kerja harus segera dikeluarkan
3. Baik untuk produksi massal 4. Berat dan ukuran produk terbatas
4. Waste material rendah. 5. Umur cetakan menurun

BLOW MOLDING
1. Keakuratan dimensi tinggi 1. Harga mesin mahal
2. Kualitas permukaan baik 2. Ekonomis untuk produksi massal
3. Siklus kerja pendek

5. fungsi cairan pada proses permesinan


Melumasi proses pemotongan khususnya pada
Membantu membuang/membersihkan
kecepatan potong rendah.
beram
Mendinginkan benda kerja khususnya pada
kecepatan potong tinggi.
Membuang beram dari daerah pemotongan.
Melindungi permukaan yang disayat dari korosi.
Memudahkan pengambilan benda kerja, karena
bagian yang panas telah
didinginkan.
Memperpanjang umur pahat.
Mengurangi deformasi benda kerja karena
panas.
Permukaan benda kerja menjadi lebih baik
(halus) pada beberapa kasus.

Anda mungkin juga menyukai