Anda di halaman 1dari 2

PEMILIHAN KONTRAKTOR UNTUK BANGUNAN CAGAR BUDAYA

DENGAN MENGGUNAKAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS


(AHP)

NOVI AYU MUSTIKA NINGRUM


15/396920/SV/10239

INTISARI

Bangunan cagar budaya merupakan identitas fisik yang menggambarkan


keistimewaan Kota Yogyakarta yang perlu dijaga kelestariannya. Penanganan
pada bangunan cagar budaya berbeda dengan bangunan pada umumnya, dimana
pada bangunan cagar budaya harus mempertahankan nilai sejarah dan budaya dari
bangunan tersebut. Pelaksanaan pemugaran dan rehabilitasi bangunan cagar
budaya ini harus dilakukan oleh penyedia jasa yang memiliki kompetensi di
bidang cagar budaya, sehingga kegiatan pemilihan kontraktor bangunan cagar
budaya menjadi bagian yang penting pada proses pengadaan fasilitas fisik
bangunan cagar budaya. Penetapan kriteria dalam pemilihan kontraktor cagar
budaya menjadi salah satu upaya agar memperoleh kontraktor yang memiliki
kompetensi di bidang cagar budaya.
Analytical Hierarchy Process (AHP) merupakan salah satu metode
pengambilan keputusan yang menguraikan multi faktor atau multi kriteria yang
kompleks menjadi hirarki. Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dapat
mengukur penyimpangan dari konsistensi dan ketergantungan di dalam dan di
antara kelompok elemen strukturnya, sehingga metode ini menjadi pilihan untuk
digunakan dalam menentukan kriteria penting yang menjadi prioritas
pertimbangan dalam memilih kontraktor bangunan cagar budaya.

Kata kunci : bangunan cagar budaya, prioritas, kriteria, pemilihan kontraktor,


metode AHP
THE SELECTION OF CONTRACTORS FOR HERITAGE BUILDING BY
USING ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP)

NOVI AYU MUSTIKA NINGRUM


15/396920/SV/10239

ABSTRACT

The heritage building is a physical identity that describes the peculiarity of


Yogyakarta City that need to be preserved. Handling of the heritage building are
different with the building in general, where the heritage buildings must maintain
the historical and cultural value of the building. Implementation of the restoration
and rehabilitation of heritage buildings must be done by contractor who have
competence in the cultural heritage, so the selection of contractors building
activities of cultural heritage as an important element in the process of physical
facilities of cultural heritage buildings. Determination of criteria in the selection
of contractors cultural heritage became one of the efforts to obtain a contractor
who has competence in the cultural heritage.
Analytical Hierarchy Process (AHP) is one method of decision-making
that outlines the multi-factor or multi-criteria complex into a hierarchy. Analytical
Hierarchy Process (AHP) can measure the deviation of consistency and
dependency within and between groups of elements of the structure, so this
method became a choice for use in determining the important criteria that became
a priority of consideration in choosing a contractor of heritage buildings.

Keywords : heritage buildings, priority, criteria, selection of contractors, AHP

Anda mungkin juga menyukai

  • 3
    3
    Dokumen3 halaman
    3
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • 2 Bla Bla
    2 Bla Bla
    Dokumen14 halaman
    2 Bla Bla
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • 2 Bla Bla
    2 Bla Bla
    Dokumen11 halaman
    2 Bla Bla
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Bagian A
    Bagian A
    Dokumen23 halaman
    Bagian A
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Transport As I
    Transport As I
    Dokumen5 halaman
    Transport As I
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • 1 Pendahuluan
    1 Pendahuluan
    Dokumen6 halaman
    1 Pendahuluan
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Transport As I
    Transport As I
    Dokumen2 halaman
    Transport As I
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • 4 Daftar Pustaka
    4 Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    4 Daftar Pustaka
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Ringkasan Buku Perencanaan Infrastruktur Transportasi Wilayah
    Ringkasan Buku Perencanaan Infrastruktur Transportasi Wilayah
    Dokumen2 halaman
    Ringkasan Buku Perencanaan Infrastruktur Transportasi Wilayah
    Novi Ayu Mustika
    100% (1)
  • Notulen PCM Gabungan
    Notulen PCM Gabungan
    Dokumen7 halaman
    Notulen PCM Gabungan
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Transport As I
    Transport As I
    Dokumen5 halaman
    Transport As I
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • 1 Pendahuluan
    1 Pendahuluan
    Dokumen6 halaman
    1 Pendahuluan
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Materi Pengadaan
    Materi Pengadaan
    Dokumen15 halaman
    Materi Pengadaan
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen9 halaman
    Daftar Isi
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Bocor Pada Pipa Pendingin
    Bocor Pada Pipa Pendingin
    Dokumen2 halaman
    Bocor Pada Pipa Pendingin
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Notulen PCM Gabungan
    Notulen PCM Gabungan
    Dokumen7 halaman
    Notulen PCM Gabungan
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Kriteria 1
    Kriteria 1
    Dokumen1 halaman
    Kriteria 1
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Manual Desain Perkerasan Jalan 2013 (Word Document)
    Manual Desain Perkerasan Jalan 2013 (Word Document)
    Dokumen28 halaman
    Manual Desain Perkerasan Jalan 2013 (Word Document)
    DenovWesleyEdonadoGea
    Belum ada peringkat
  • Kuisioner Revisi
    Kuisioner Revisi
    Dokumen5 halaman
    Kuisioner Revisi
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Kuisioner Revisi
    Kuisioner Revisi
    Dokumen4 halaman
    Kuisioner Revisi
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Rencana Saluran1
    Rencana Saluran1
    Dokumen8 halaman
    Rencana Saluran1
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • OLAHRAGA
    OLAHRAGA
    Dokumen8 halaman
    OLAHRAGA
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Form
    Form
    Dokumen6 halaman
    Form
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • KAK Keindahan Kota
    KAK Keindahan Kota
    Dokumen8 halaman
    KAK Keindahan Kota
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Struktur Atas Baja Pipa
    Struktur Atas Baja Pipa
    Dokumen16 halaman
    Struktur Atas Baja Pipa
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • BAB II Lpse
    BAB II Lpse
    Dokumen33 halaman
    BAB II Lpse
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen2 halaman
    Abs Trak
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen3 halaman
    Daftar Isi
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat
  • Daftar Tabel
    Daftar Tabel
    Dokumen2 halaman
    Daftar Tabel
    Novi Ayu Mustika
    Belum ada peringkat