Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PRAKTIKUM

TEKNOLOGI PENGEMASAN

ACARA I
PENGUJIAN LAJU TRANSMISI UAP AIR DAN PERMEABILITAS
KEMASAN TERHADAP UAP AIR

Kelompok 1

PenanggungJawab:
Destya Choirunisa (A1F015011)

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN
JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN
FAKULTAS PERTANIAN
PURWOKERTO
2017
I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

B. Tujuan

Tujuan praktikum acara ini adalah untuk mengetahui kemampuan bahan


kemasan dalam menahan perpindahan uap air yang melalui bahan kemasan.
II. TINJAUAN PUSTAKA
III. METODE PRAKTIKUM
A. Alat dan Bahan

Alat-alat yang digunakan dalam praktikum kali ini yaitu:


1. Stoples berpenutup
2. Cawan petri
3. Timbangan
4. Selotip

Bahan-bahan yang digunakan dalam praktikum kali ini yaitu:


1. Kertas roti
2. Aluminium foil
3. Plastik PP 0,05
4. Plastik PP 0,03
5. Plastik PE 0,03
6. Silika gel kering
7. NaCl
8. Aquades
B. Prosedur

Cawan petri berisi gel silika kering dengan berat tertentu (disesuaikan
kondisi uji) ditutup dengan bahan kemasan rapat-rapat.

Cawan diletakkan di dalam wadah kedap udara, yang di dalamnya berisi


larutan NaCl jenuh untuk menciptakan kondisi RH +- 75 persen.

Uap air yang terdifusi melalui film akan diserap oleh gel silika dan akan
menambah berat silika gel tersebut,

Perubahan berat cawan dicatat setiap jam sampai jam ketujuh.

Data yang diperoleh dibuat persamaan regresi linier, sehingga diperoleh


slope.
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
A. Hasil
B. Pembahasan
V. PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran

Anda mungkin juga menyukai