Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN LABORATORIUM

PROGRAM STUDI TEKNIK TELEKOMUNIKASI

NO. PERCOBAAN : 16
JUDUL : IC COUNTER

NAMA PRAKTIKAN : FAHRIZAL ILHAM 1316030029


NAMA REKAN KERJA : 1. PATRICK ENRICO 1316030043
2. TITANI SILVIANA 1316030052

KELAS/KELOMPOK : TT-3B/04
TANGGAL PELAKSANAAN PRAKTIKUM : 5 Desember 2017
TANGGAL PENYERAHAN LAPORAN : 12 Desember 2017
TUJUAN
Mengaplikasikan IC Counter untuk berbagai macam modulus dengan menggunakan
input clear.
Mengaplikasikan rangkaian Programable Counter sesuai rancangan yang telah
ditentukan.
Membuktikan table kebenaran masing-masing counter

DASAR TEORI
a. Pencacah Biner 4-Bit
IC Pencacah 4 bit dapat melakukan hitungan maksimum pada modulus 16, untuk
merubah modulus sesuai kebutuhan rancangan pada IC dilengkapi input clear, yang bila
diaktifkan akan memaksa output kembali ke nol. Dengan sifat inilah IC dapat dirancang
untuk melakukan hitungan sesuai dengan modulus yang diinginkan. Gambar 5.1
menunjukkan counter modulus 10 dengan menggunakan IC 7493.

Gambar 2.1 Rangkaian counter modulus 10 dengan IC 7493


b. Presetable Ripple Counter
Pada Counter jenis ini, proses perhitungannya dapat dimulai dari sembarang
bilangan (untuk up counter tidak harus dari 0000 dan untuk down counter tidak harus
dari 1111). Operasi presettingnya dinamakan parallel load, dimana input-input
asinkronnya diaktifkan. Biasanya counter ini menggunakan IC 74193. IC ini memiliki
dua input (CPu dan CPo). Input yang pertama untuk perhitungan ke atas CPu, sementara
yang kedua untuk perhitungan ke bawah CPo. Operasinya meliputi pengaturan kembali
(reset), pemuatan parallel load (parallel load), perhitungan ke atas (Count up) dan
perhitungan ke bawah (Count down).

Gambar 2.2. Rangkaian Presetable counter IC 74193

Contoh Presetable Ripple Counter :


Disain Down Counter yang dapat menghitung dalam urutan 6-5-4-3-2-6-5-4-3-2-6-5-dst.
ALAT-ALAT YANG DIPERGUNAKAN
1 buah IC 7400
1 buah IC 7408
1 buah IC 7493
1 buah IC 74193
1 buah Power Supply
1 buah Function Generator
1 buah Logic Probe
1 buah Protoboard
6 buah resistor 220
6 buah LED
4 buah kabel Banana to Banana
Kabel-kabel penghubung secukupnya
LANGKAH-LANGKAH PERCOBAAN
Langkah-langkah dalam melakukan percobaan adalah sebagai berikut :
1. Rangkailah seperti gambar 4.1,, berikan tegangan 5 V dan clock, kemudian lengkapi tabel
6.1.

Gambar 4.1 Rangkaian counter modulus 16 dengan menggunakan IC 7493

2. Rangkailah seperti gambar 4.2, berikan tegangan 5 Vdc dan clock, kemudian lengkapi
tabel 6.2.

Gambar 4.2. Rangkaian Counter mmodulus 10 menggunakan IC 7493

3. Rangkailah seperti gambar 4.3, berikan tegangan 5 V dan clock, kemudian lengkapi tabel
6.3.
Gambar 4.3 Rangkaian IC counter modulus 6 dengan menggunakan IC 7493

4. Rangkailah seperti gambar 4.4, berikan tegangan 5 V dan clock, kemudian lengkapi tabel
6.4.

Gambar 4.4. Rangkaian IC counter modulus 16 dengan menggunakan IC 74193

5. Rangkailah seperti gambar 4.5, berikan tegangan 5 V dan clock, kemudian lengkapi table
6.5.

Gambar 4.5. Rangkaian IC counter modulus 16 dengan menggunakan IC 74193


6. Rangkailah seperti gambar 4.6, berikan tegangan 5 V dan clock, kemudian lengkapi table
6.6.

Gambar 4.6. Rangkaian IC counter hitungan 3-12 dengan menggunakan IC 74193


DATA HASIL PERCOBAAN

Tabel 6.1. Counter Modulus 16 (IC 7493)

Count OUTPUT

Q3 Q2 Q1 Q0

0 0 0 0 0

1 0 0 0 1

2 0 0 1 0

3 0 0 1 1

4 0 1 0 0

5 0 1 0 1

6 0 1 1 0

7 0 1 1 1

8 1 0 0 0

9 1 0 0 1

10 1 0 1 0

11 1 0 1 1

12 1 1 0 0

13 1 1 0 1

14 1 1 1 0

15 1 1 1 1

16 0 0 0 0

Tabel 6.2. Counter Modulus 10 (IC 7493)

Count OUTPUT

Q3 Q2 Q1 Q0

0 0 0 0 0
1 0 0 0 1

2 0 0 1 0

3 0 0 1 1

4 0 1 0 0

5 0 1 0 1

6 0 1 1 0

7 0 1 1 1

8 1 0 0 0

9 1 0 0 1

10 0 0 0 0
Tabel 6.3. Counter Modulus 6 (IC 7493)

Count OUTPUT

Q3 Q2 Q1 Q0

0 0 0 0 0

1 0 0 0 1

2 0 0 1 0

3 0 0 1 1

4 0 1 0 0

5 0 1 0 1

6 0 1 1 0

7 0 1 1 1

8 0 0 0 0

Tabel 6.4. Up-Counter Modulus 16 (IC 74193)

INPUT OUTPUT

UP Down Q3 Q2 Q1 Q0 C0 B0

1 0 0 0 0 0 1

1 0 0 0 1 1 1

1 0 0 1 0 1 1

1 0 0 1 1 1 1

1 0 1 0 0 1 1

1 0 1 0 1 1 1

1 0 1 1 0 1 1

1 0 1 1 1 1 1

1 1 0 0 0 1 1

1 1 0 0 1 1 1
1 1 0 1 0 1 1

1 1 0 1 1 1 1

1 1 1 0 0 1 1

1 1 1 0 1 1 1

1 1 1 1 0 1 1

1 1 1 1 1 1 1

1 0 0 0 0 0 1
Tabel 6.5. Down-Counter Modulus 16 (IC 74193)

INPUT OUTPUT

UP Down Q3 Q2 Q1 Q0 C0 B0

1 0 0 0 0 1 0

1 1 1 0 1 1 1

1 1 1 0 0 1 1

1 1 1 1 1 1 1

1 1 1 1 0 1 1

1 1 0 0 1 1 1

1 1 0 0 0 1 1

1 1 0 1 1 1 1

1 1 0 1 0 1 1

1 0 1 0 1 1 1

1 0 1 0 0 1 1

1 0 1 1 1 1 1

1 0 1 1 0 1 1

1 0 0 0 1 1 1

1 0 0 0 0 1 1

1 0 0 1 1 1 1

1 0 0 1 0 1 0

Tabel 6.6. Counter Hitung 3-12 (IC 74193)

INPUT OUTPUT

D C B A UP Down Q3 Q2 Q1 Q0 C0 B0

0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 1

0 0 1 1 1 0 1 0 0 1 1
0 0 1 1 1 0 1 0 1 1 1

0 0 1 1 1 0 1 1 0 1 1

0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1

0 0 1 1 1 1 0 0 0 1 1

0 0 1 1 1 1 0 0 1 1 1

0 0 1 1 1 1 0 1 0 1 1

0 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1

0 0 1 1 1 1 1 0 0 1 1

0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 1

0 0 1 1 1 0 1 0 0 1 1

0 0 1 1 1 0 1 0 1 1 1

0 0 1 1 1 0 1 1 0 1 1

0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1

0 0 1 1 1 1 0 0 0 1 1

0 0 1 1 1 1 0 0 1 1 1
ANALISA DAN PEMBAHASAN

IC Pencacah 4 bit dapat melakukan hitungan maksimum pada modulus 16, untuk
merubah modulus sesuai kebutuhan rancangan pada IC dilengkapi input clear, yang bila
diaktifkan akan memaksa output kembali ke nol. Dengan sifat inilah IC dapat dirancang untuk
melakukan hitungan sesuai dengan modulus yang diinginkan. IC yang digunakan untu
membuat counter ini adalah IC 7493.

Pada IC 7493 terdapat input A dan input B. Input A diberikan masukan dari clock,
sedangkan input B diberikan masukan dari QA. Jika ingin membuat modulus 10 maka input B
akan menerima masukan dari output output yang bernilai 1 sehingga input B akan mnerima
logic 1 ini menyebabkan input B akan kembali mereset counter tersebut.

Pada counter, terdapat counter yang perhitunganya dapat dimulai dari smebarang
bilangan. Counter ini disebut Presetable Ripple Counter. Pada counter ini perhitungan up
counter tidak harus dimulai dari 0000 dan perhitungan down counter tidak harus dimulai dari
1111. Operasi presetting-nya dinamakan parallel load, dimana input-input asinkronya
diaktifkan. Counter seperti ini dapat dibuat dengan menggunakan IC 74193. Pada IC ini control
Up dan Down counternya dapat diatur pada IC tersebut. Kontrol Up dan Downya memiliki
aktif rendah. Sehingga jika akan digunakan, salah satu nya harus menerima logic 1. Tidak
bisa aktif kedua2nya.
Lampiran

Anda mungkin juga menyukai