Anda di halaman 1dari 14

PERANGKAT PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
Satuan Pendidikan : SMP/MTS
Kelas/Semester : IX/Ganjil

Nama Guru : Dian Khoirunisa


NIP/NIK : 4322313050046
Sekolah : SMPN 1 Warung Gunung

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Warung Gunung


Kelas/Semester : IX
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Materi : Teknik Dasar Servis Bawah dan Atas
Pertemuan ke : 1
Waktu : 2 x 60 menit

A. Kompetensi Inti :
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianut.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong) santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar :
1. Berperilaku sportif dalam bermain.
2. Bertanggung jawab dalam penggunaan sarana dan prasarana pembelajaran serta
menjaga
3. keselamatan diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar.
4. Menghargai perbedaan karakteristik individual dalam melakukan berbagai aktivitas
fisik.
5. Menunjukkan kemauan kerja sama dalam melakukan berbagai aktivitas fisik.
6. Toleransi dan mau berbagi dengan teman dalam melakukan berbagai aktivitas fisik.
7. Disiplin selama melakukan berbagai aktivitas fisik.
8. Belajar menerima kekalahan dan kemenangan dalam permainan.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Melakukan doa sebelum memulai pembelajaran .
2. Menunjukkan sikap sportif dalam bermain.
3. Menunjukkan rasa tanggung jawab selama mengikuti pembelajaran
4. Menunjukkan toleransi terhadap sesama teman selama mengikuti pembelajaran
5. Menunjukkan sikap disiplin selama mengikuti pembelajaran .
6. Menjelaskan teknik dasar Servis Bawah ( Sikap Awal, Ayunan lengan, Perkenaan
Tangan dengan Bola)

D. Tujuan Pembelajaran :
Setelah mengikuti pembelajaran ini, diharapkan peserta didik dapat:
1. Membiasakan berdoa menurut agama dan kepercayaan masing-masing.
2. Menunjukkan sikap sportif dalam bermain.
3. Menunjukkan rasa tanggung jawab selama mengikuti pembelajaran
4. Menunjukkan toleransi terhadap sesame teman selama mengikuti pembelajaran
5. Menunjukkan sikap disiplin selama mengikuti pembelajaran
6. Menjelaskan Sikap awal/posisi badan pada saat melakukan servis bawah
dalam bola
voli dengan benar.
7. Menjelaskan cara Ayunan Lengan pada saat melakukan servis bawah dengan
benar.
8. Menjelaskan waktu/saat perkenaan dengan bola (impact) dengan telapak
tangan pada
servis bawah dengan benar.
9. Menjelaskan Gerakan ikutan (Follow throw) setelah melakukan servis bawah
dengan
benar.

E. Materi Pembelajaran :

1 Pertemuan 1 1.Pendahuluan (15 menit)


Berbaris, Doa, Presensi, Apresepsi, dan Pemanasan
Memberikan motifasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan inti (55 menit)


- Guru mengajak siswa membentuk beberapa kelompok
- Guru meminta salah satu siswa mendemonstrasikan gerakan
service bawah,kemudian guru mengomentari serta memberi
motivasi kepada siswa.
-Guru memperagakan gerakan service bawah,setahap demi
setahap
-Guru meminta siswa untuk meniru cara yang telah
didemontrasikan oleh guru.
- Guru meminta salah satu siswa mendemonstrasikan gerakan
service atas,kemudian guru mengomentari dan
menyampaikan tujuan pembelajaran,serta memberi motivasi
kepada siswa.
-Guru memperagakan gerakan service atas,setahap demi
setahap
-Guru meminta siswa untuk meniru cara yang telah
didemontrasikan oleh guru.

3. Kegiatan penutup (10 menit)


-Siswa diberi kesempatan bermain dengan lapangan yang
dimodifikasi (3 lawan 3)
Pendinginan, berbaris, tugas tugas, evaluasi, doa, istirahat
dan selesai

Bentuk-bentuk Pembelajaran Servis Bawah


Pembelajaran 1:
memukul-mukul bola ke lantai dengan telapak tangan rapat. Cara melakukannya adalah
sebagai berikut.
(1) Berdiri dengan kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang dengan kedua lutut sedikit
ditekuk.

(2) Kemudian coba pukul-pukulkan bola dengan jari-jari tangan terbuka.


(3) Lakukan memukul-mukul bola tersebut 15 20 kali pukulan secara berulangulang.
Selama pembelajaran ini coba kamu amati dan rasakan perkenaan bola dengan telapak
tanganmu, dan tenaga yang salurkan ke bola sehingga bola memantul dengan baik.

Pembelajaran 2:
Melakukan servis bawah berhadapan dengan jarak } 9 m (melebar lapangan) secara
bergantian. Cara melakukannya adalah sebagai berikut.
(1) Cari pasangan yang seimbang.
(2) Berdiri berhadapan dengan jarak 9 meter dengan kaki kiri di depan dan kaki kanan di
belakang dengan kedua lutut sedikit ditekuk.
(3) Lakukan pukulan servis bawah dan temanmu menangkap bola tersebut.
(4) Lakukan pergantian permainan servis bawah setelah melakukan 15 20 kali pukulan.
Selama pembelajaran ini coba amati dan rasakan perkenaan bola dengan telapak
tangan, dan tenaga yang disalurkan ke bola sehingga bola memantul dengan
baik, lalu lakukan saling mengoreksi gerakan yang dilakukan oleh teman.

Pembelajaran 3:
Melakukan servis bawah melalui atas net atau tali yang dipasang melintang. Untuk tahap
pertama dari jarak 3 meter (garis serang). Tahap kedua dari jarak 6 meter. Tahap terakhir dari
belakang garis lapangan.
Cara melakukannya adalah sebagai berikut.
(1) Cari teman 3 atau 4 orang.
(2) Berdiri berhadapan dengan jarak 9 meter dengan kaki kiri di depan dan kaki kanan di
belakang dengan kedua lutut sedikit ditekuk.
(3) Lakukan pukulan servis bawah dan temanmu menangkap bola tersebut.
(4) Jika sudah lancar melakukan servis bawah dengan jarak 3 meter, maka dapat menambah
jarak 6 meter dan 9 meter.
Selama pembelajaran ini coba amati dan rasakan perkenaan bola dengan telapak tangan, dan
tenaga yang disalurkan ke bola sehingga bola memantul dengan baik, dan lakukan saling
mengoreksi gerakan yang dilakukan oleh teman.
A
B
C
Pembelajaran 4:
melakukan servis bawah dari belakang garis lapangan (jarak 9 m) dengan cara bergeser ke
samping kiri dan kanan setelah melakukan servis.
Cara melakukannya adalah sebagai berikut.
(1) Cari temanmu 3 atau 4 orang.
(2) Berdiri berhadapan dengan jarak 9 meter dengan kaki kiri di depan dan kaki kanan di
belakang dengan kedua lutut sedikit ditekuk.
(3) Lakukan pukulan servis bawah dan temanmu menangkap bola tersebut dibelakang garis

F. MetodePembelajaran.
1. Pendekatan : saintifik (scientific)
2. Metode : penugasan.
G. SumberBelajar
- Lapangan Bola Volly
- Bola Volly, Bola Plastik (bola Modifikasi)

- Net
- Bukureferensi, Buku Pegangan GuruPendidikanJasmani,
OlahragadanKesehatanKelas VII, Kemdikbud
- Buku referensi

H. Penilaian

1. Teknnik Penilaian
- Teknik dan Bentuk Penilaian
a. Penilaian Pengetahuan
1) Petunjuk Penilaian
Setelah mempelajari materi permainan bola besar (bolavoli), tugaskan kepada peserta
didik untuk mengerjakan tugas kelompok di bawah ini dengan penuh rasa tanggung
jawab. Tugas kelompok ini dapat dikerjakan di rumah dan dikumpulkan dalam
bentuk portofolio!

2) Butir Soal Pengetahuan


No. Butir Pertanyaan Kriteria Penskoran Nilai1 2 3 4 Akhir
1. Jelaskan cara melakukan teknik dasar servis bawah permainan bolavoli!

3) Kriteria Penilaian (Pengetahuan/Pemahaman)


Skor 4 : jika peserta didik mampu menjelaskan tentang teknik dasar
dan servis bawah bola permainan bolavoli.
Skor 3 : jika peserta didik mampu menjelaskan dua pertanyaan di atas.
Skor 2 : jika peserta didik mampu menjelaskan salah satu pertanyaan di atas.
Skor 1 : jika tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan.

b. Penilaian Keterampilan
1) Petunjuk Penilaian
Penilaian aspek keterampilan diberikan dalam dua bentuk, yaitu penilaian terhadap
kesempurnaan/keterampilan sikap/cara melakukan suatu proses gerakan (penilaian
proses) dan penilaian produk dari gerakan tersebut (diambil kecepatan waktu
melakukan gerakan).

2) Butir Soal Keterampilan (Unjuk Kerja)


Lakukan teknik dasar servis permainan bolavoli! Unsur-unsur yang dinilai adalah
kesempurnaan melakukan suatu proses gerakan (penilaian proses) dan ketepatan
melakukan gerakan (penilaian produk).

3) Kriteria Penilaian Keterampilan (Unjuk Kerja)


a) Kriteria Penilaian Proses
Kriteria skor : Pelaksanaan servis bawah bola volley (Proses)
Sikap awal
Skor 3 jika :
(1) ambil posisi sikap siap normal.
(2) pada saat tangan akan dikenakan pada bola, segera tangan dan juga lengan
diturunkan.
(3) tangan dan lengan dalam keadaan terjulur ke bawah depan dan lurus.
Skor 2: jika hanya dua kriteria yang dilakukan secara benar
Skor 1: jika hanya satu kriteria yang dilakukan secara benar
Skor 0: jika tidak satupun kriteria dilakukan secara benar

c. Penilaian Perilaku
1) Petunjuk Penilaian
Penilaian aspek perilaku (sikap) dilakukan dengan pengamatan selama mengikuti
kegiatan belajar mengajar. Pengamatan dalam proses penilaian dilakukan saat
peserta didik melakukan permainan bolavoli. Aspek-aspek yang dinilai meliputi:
kerja sama, tanggung jawab, menghargai teman, disiplin, dan toleransi. Berikan
tanda cek () pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta peserta didik
menunjukkan atau menampilkan perilaku yang diharapkan. Tiap perilaku yang
dicek () dengan rentang skor antara 1 sampai dengan 3. (Baik=3, Sedang = 2,
dan Kurang = 1).

Ceklist ( )
Perilaku Yang di Nilai
Baik Sedang Kurang
Kerjasama
Menghargai Teman
Tanggung Jawab
Toleransi
Disiplin
Jumlah Skor Maksimal

2. Rekapitulasi Penilaian

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = x 100
Jumlah skor maksimal

a. Pengamatan Sikap
Proses penilaian dilakukan terhadap peserta didik selama proses pembelajaran
Servis bawah bola Volly. Aspek-aspek yang dinilai meliputi: Berperilaku sportif,
tanggung jawab, toleransi, dan Disiplin.
Keterangan:
Berikan tanda cek () pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta peserta didik
menunjukkan atau menampilkan perilaku yang diharapkan. Tiap perilaku yang dicek
() dengan rentang skor antara 1 sampai dengan 3. (Baik = 3, Sedang = 2, dan Kurang
= 1).

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = x 100
Jumlah skor maksimal
b. Penilaian Pengetahuan

1) Petunjuk Penilaian Pengetahuan


Setelah mempelajari materi servias bawah bola volly kerjakan tugas di bawah ini
dengan penuh rasa tanggung jawab. Tugas ini dikerjakan berkelompok di rumah
dan dikumpulkan dalam bentuk portofolio!

1). Lakukan posisi sikap awal servis bawah bola volly !


2). Lakukan teknik perkenaan bola dengan lengan pada servis bawah bola volly!
3). Lakukan teknik gerak ikutan (follow throw) pada servis bawah bola volly !

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = x 100
Jumlah skor maksimal

1. Rubrik Penilaian
a. Rubrik Penilaian Unjuk Kerja
Rubrik Unjuk Kerja
Ketrampilan Servis Bawah Bola Volly
Kualitas Gerak
Skor Ket
No. Aspek yang Dinilai (Meletakkan jari-jari)
Benar Salah
1 Cara Telapak tanganTelapak Tangan
2 Cara Posisi/Sikap Awal
3 Cara Perkenaan Bola dengan Lengan
4 Cara Gerak ikutan (Follow Up)
Skor Maksimal 4

Kepala Sekolah, Guru Pamong,

Drs. Ahmad Yamin Akhmad Hardi


NIP. 198704121994121005

Mahasiswa,

Dian Khoirunisa
NIM. 4322313050046
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Warung Gunung


Kelas/Semester : IX
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Materi : Teknik Dasar Servis Bawah dan Atas
Pertemuan ke : 1
Waktu : 1 x 60 menit

. Standar Kompetensi
1. Mempraktikkan berbagai teknik dasar permainan dan olahraga, dan nilai-nilai yang
terkandung di dalamnya.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Mempraktikkan variasi dan kombinasi teknik dasar salah satu permainan dan olahraga
beregu bola besar lanjutan dengan koordinasi, percaya diri, keberanian, menghargai
lawan, bersedia berbagi tempat dan peralatan**)
C. Indikator
Psikomotor

Melakukan teknik dasar servis atas bola voli dengan baik dan benar.
Bermain bola voli dengan peraturan yang dimodifikasi. (lanjutan)
Kognitif

Mengetahui teknik dasar servis atas bola voli yang baik dan benar.
Afektif

Dapat melakukan teknik servis atas bola voli dengan penuh percaya diri dan saling
menghargai.

D. Alokasi Waktu
3 x 2 x 40 menit (3 x pertemuan).

E. Tujuan Pembelajaran Khusus


Psikomotor

Siswa dapat melakukan servis atas dengan baik dan benar.


Siswa dapat bermain bolavoli dengan baik menggunakan peraturan yang dimodifikasi.

Kognitif

Siswa dapat mengetahui teknik dasar servis atas bola voli yang baik dan benar.
Afektif
Siswa dapat melakukan servis atas bola voli dengan penuh percaya diri dan saling
menghargai.

F. Materi Pembelajaran
Permainan Bola Voli

servis atas secara berpasangan.


servis atas adalah salah satu jenis pukulan servis yang dilakukan hampir menyerupai
pukulan smash, namun dilakukan dari garis terluar servis dan harus melewati net
menuju bidang permainan lawan.

Bermain bola voli dengan peraturan sederhana secara kelompok.


G. Metode Pembelajaran

Inclusive (cakupan)
Guru berperan sebagai pembuat keputusan dalam perencanaan, sedangkan peserta
didik/ siswa menentukan pilihan terhadap kelompok kegiatan dalam pelaksanaan dan
evaluasi

Demonstrasi
Peragaan gerak langsung oleh guru

Part and whole


Guru memberikan contoh gerakan bagian perbagian dari mudah ke sulit, siswa
mengamati kemudian melakukan sesuai contoh

Reciprocal
Kelas diorganisir dan dikondisikan dalam peran-peran tertentu (dibagi menjadi dua
kelompok), ada peserta didik/ siswa yang berperan sebagai pelaku, dan sebagai
observer (pengamat) terhadap aktivitas yang dilakukan oleh kelompok pelaku,
sedangkan guru sebagai fasilitator.
langkah Pembelajaran
Pertemuan I

Alokasi Metode
Tahapan Kegiatan Pembelajaran
Waktu Pembelajaran
A. Pendahuluan 1. Siswa diabsen dan dipimpin 2 menit Komando
berdoa

2. Siswa mendapatkan penjelasan 3 menit Komando


tentang materi yang akan diajarkan
Alokasi Metode
Tahapan Kegiatan Pembelajaran
Waktu Pembelajaran
3. Siswa melakukan stertching 10 menit Komando
aktif dengan berdiri
4. Siswa melakukan permainan 5 menit Komando
Bintang Beralih

B. Inti 1. Penjelasan teknik dasar servis atas 5 menit Demonstrasi


1. Elaborasi bola voli: dan Komando
a. Berdiri di belakang garis
servis, dengan posisi kaki agak
di tekuk mengahadap kearah
lapangan.

b. Letakkan kaki kiri di depan


kaki kanan.

c. Tangan kiri memegang bola di


depan badan lurus dengan
wajah.
d. Bola dilempar ke atas dengan
tangan kiri (kira-kira tingginya
30 cm), diatas kepala
kemudian tangan kanan
diayunkan memukul bola.

e. Bola voli harus dipukul


Alokasi Metode
Tahapan Kegiatan Pembelajaran
Waktu Pembelajaran
melewati net.
2. Melakukan latihan servis atas 15 menit Demonstrasi
dengan jarak 3 meter dari net. dan practice
style
3. Melakukan latihan servis atas 5 menit Demonstrasi
dengan jarak 6 meter dari net. dan practice
style
4. Melakukan latihan servis atas 10 menit Demonstrasi
dibelakang garis servis. dan practice
style
C. Penutup 1. Siswa 5 menit
melakukan pendinginan.
2. Evaluasi
3. Berdoa

PERTEMUAN III
Pada pertemuan ketiga, guru melakukan tes/ujian praktek tentang materi yang sudah
diajarkan yaitu teknik dasar servis atas.

G. Sumber Belajar
1. Lapangan bola voli
2. Bola voli
3. Net
4. Tiang
5. Buku referensi
6. Peluit

1. Penilaian
Teknik Penilaian
1. Tes Kinerja (Psikomotor)
Siswa diberikan kesempatan untuk melakukan gerakan servis atas dengan benar
selama 1 menit dan servis atas sebanyak 2 kali kesempatan. Adapun rentang nilai
yang didapat sebagai berikut:
Keterangan:
Berikan penilaian terhadap kualitas unjuk kerja peserta ujian, dengan rentang nilai
antara 27 sampai 30.
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai = X 50%
Jumlah skor maksimal

2. Pengamatan Sikap (Afektif)


Mainkan permainan bola voli dengan peraturan yang telah dimodifikasi. Taati
peraturan permainan, kerjasama dengan teman satu tim, semangat, tanggung jawab
dan tunjukkan perilaku sportif.
Keterangan:
Berikan tanda cek () pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta ujian
menunjukkan atau menampilkan perilaku yang diharapkan. Tiap perilaku yang di cek
() mendapat nilai 30.
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai = X 30%
Jumlah skor maksimal

3. Tes Pengetahuan (Kognitif)


Siswa diberi tugas berupa pertanyaan tulis/ lisan terkait dengan materi bola voli.
Keterangan:
Berikan tanda cek () pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta ujian dapat
menjawab pertanyaan yang diberikan.. Tiap jawaban yang di cek () mendapat nilai
30.

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = X 20%
Jumlah skor maksimal
Rubrik Penilaian
RUBRIK PENILAIAN
UNJUK KERJA BOLA VOLI

Kualitas Gerakan

Aspek yang dinilai 1 2 3 4


(27) (28) (29) (30)

1. Gerakan Servis atas


- Posisi badan
- Perkenaan bola

Jumlah

Jumlah (N1) maksimal= 90

RUBRIK PENILAIAN
PERILAKU (AFEKTIF) BOLA VOLI

PERILAKU YANG DIHARAPKAN CEK ()

1. Bekerjasama dengan teman satu tim

2. Semangat

3. Tanggung jawab

Jumlah

Jumlah (N2) maksimal= 90


RUBRIK PENILAIAN
PENGETAHUAN (KOGNITIF) BOLA VOLI

Kualitas Jawaban
No PERTANYAAN
1 (30) 0

1 Jelaskan bagaimana sikap tubuh pada saat melakukan


gerakan servis atas bola voli !

2 Ada berapa jumlah wasit dalam pertandingan bola voli

3 Gambarkan lapangan bolavoli beserta ukuran dan


posisi pemain !

Jumlah

Jumlah (N3) maksimal= 90

Nilai akhir yang diperoleh siswa = N1+N2+N3

Kepala Sekolah, Guru Pamong,

Drs. Ahmad Yamin Akhmad Hardi


NIP. 198704121994121005

Mahasiswa,

Dian Khoirunisa
NIM. 4322313050046

Anda mungkin juga menyukai