Anda di halaman 1dari 3

SURAT KEPUTUSAN

KEPALA UPT PUSKESMAS TAJAU PECAH


Nomor : A/SK/IV/ /PKM-TP/2017

TENTANG
TIM AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS TAJAU PECAH

KEPALA UPT PUSKESMAS TAJAU PECAH

Menimbang : a. Puskesmas sebagai fasilitas pelayanan kesehatan tingkat


pertama memiliki peranan penting dalam sistem kesehatan
nasional, khususnya subsistem upaya kesehatan;
b. Puskesmas menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat
tingkat pertama yang dilaksanakan secara terintegrasi dan
berkesinambungan sehingga perlu ditetapkan koordinator
atau pengelola program untuk masing- masing program yang
dilaksanakan oleh Puskesmas;
c. Bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut huruf a dan b ini
perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Tajau Pecah;

Mengingat : 1. Undang- Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 5063, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
1996 tentang Tenaga kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 1996 Nomor 49, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 3637);
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS TAJAU PECAH
TENTANG TIM AUDIT INTERNAL
Pertama : Menetapkan :
1. Ketua Audit Internal :
Andang Setiawan, AMK
2. Sekretaris Audit Internal :
Prihadi Saputera, AMKL
3. Anggota :
Admen
- Agus Widodo, SGz
- Hj. Yulia Rusida, AMKeb
UKM
- Amin Nur Rohman , S.Kep. Ns
- Rohmiatun, AMK
UKP
- dr. Apriliani
- Adesty Wulansari, Amd.Far
Kedua : Tim Audit Internal sebagaimana dimaksud Diktum Pertama
adalah sebagai yang bertanggung jawab dalam melaksanakan
Audit Internal di Puskesmas Tajau Pecah.
Ketiga : Tugas yang dilakukan Ketua Tim Audit Internal adalah:
Memimpin dan beratnggung jawab terhadap Tim Audit.
Melakukan koordinasi dengan ketua Tim Mutu.
Memimpin opening meeting untuk memperkenalkan
anggota tim beserta tugas-tugas yang akan
dilaksanakan.
Mendiskusikan seluruh temuan pada closing meeting.
Bersama Sekretaris audit internal menyiapkan laporan
hasil audit.
Tugas yang dilakukan Sekretaris Tim Audit Internal adalah:
Mempersiapkan segala keperluan audit internal
Menjadi notulen dalam semua pertemuan yang dilakukan
Menyiapkan laporan hasil audit internal
Mengarsipkan segala dokumen audit internal
Melaksankan tugas-tugas lainnya yang diperintahkan
oleh Ketua Tim Audit Internal

Tugas yang dilakukan Anggota Tim Audit Internal adalah :

Melaksankan audit internal tepat waktu


Mengisi segala temuan pada instrumen audit

Keempat : Keputusan ini berlaku dengan ketentuan apabila dikemudian


hari terdapat kekeliruan dalam keputusan Kepala
Puskesmas ini akan diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya

Ditetapkan di : Batu Ampar


Pada Tanggal : 06 April 2107
Kepala Puskemas Tajau Pecah

Muhammad Yuliansyah

Anda mungkin juga menyukai