Anda di halaman 1dari 10

Nama: Riyan Fajriyani

NIM : 15480075
Kelas : PGMI B
Mata Kuliah : Metodologi Penelitian
Jawaban Soal UTS

3. Judul Penelitian : Pengaruh Kompetensi Guru dan Lingkungan Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V MIN Tempel
a. Rumusan Masalah dan Tujuan Penelitian
1) Rumusan Masalah
a Bagaimana kompetensi guru kelas V di MIN Tempel?
b Bagaimana pengaruh kompetensi guru kelas V di MIN Tempel terhadap prestasi belajar siswa?
c Lingkungan sekolah seperti apa yang dapat mendukung prestasi belajar siswa Kelas V di MIN Tempel?
2) Tujuan Penelitian
a Mengetahui kompetensi guru kelas V yang ada di MIN Tempel.
b Mengetahui pengaruh kompetensi guru kelas V di MIN Tempel terhadap prestasi belajar siswa.
c Mengetahui lingkungan sekolah seperti apa yang dapat mendukung prestasi belajar siswa Kelas V di MIN Tempel.
b. Langkah-langkah yang dibutuhkan dalam menyusun metodologi penelitiannya
1) Pemilihan topik
2) Perumusan masalah
3) Perumusan tujuan dan kegunaan hasil penelitian
4) Kajian literatur
5) Perumusan hipotesis
6) Penjabaran variabel penelitian
7) Penentuan populasi dan sampel
8) Penentuan metode pengumpulan data
9) Penyusunan instrumen pengunpulan data
10) Pemilihan teknik analisis data
11) Penyajian hasil penelitian
12) Diskusi hasil temuan
13) Penyusunan kesimpulan dan saran
14) Penyusunan laporan penelitian
4. Penelitian Kuantitatif : Pengaruh Model Pembelajaran Role Playing terhadap Peningkatan Karakter Mahasiswa Calon Guru MI
a. Input Data
Tabel 1. Skala Pengembangan Karakter Konvensional

Item Soal
Nomor Model Total
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
4 4 4 4 3 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 57
1 1
4 3 4 3 4 3 4 3 4 1 3 3 3 3 2 47
2 1
3 4 3 4 4 2 1 4 4 4 4 3 4 3 3 50
3 1
1 3 4 2 3 3 3 3 2 4 3 4 3 4 4 46
4 1
4 3 4 3 2 4 3 4 3 4 3 4 4 3 2 50
5 1
3 4 3 3 3 2 4 3 4 3 4 3 3 2 3 47
6 1
4 4 4 2 3 3 2 4 4 3 4 3 4 4 3 51
7 1
2 3 1 3 4 4 3 3 4 4 3 4 4 3 4 49
8 1
3 2 3 1 1 3 4 3 1 2 3 3 1 4 1 35
9 1
1 1 3 4 3 1 4 1 3 3 1 1 3 1 4 34
10 1
Tabel 2. Skala Pengembangan Karakter Role Playing
Item Soal
Nomor Model 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Total
4 4 4 4 3 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 57
1 2
4 3 4 3 4 3 4 3 4 1 3 3 3 3 2 47
2 2
3 4 3 4 4 2 1 4 4 4 4 3 4 3 3 50
3 2
1 3 4 2 3 3 3 3 2 4 3 4 3 4 4 46
4 2
4 3 4 3 2 4 3 4 3 4 3 4 4 3 2 50
5 2
3 4 3 3 3 2 4 3 4 3 4 3 3 2 3 47
6 2
4 4 4 2 3 3 2 4 4 3 4 3 4 4 3 51
7 2
2 3 1 3 4 4 3 3 4 4 3 4 4 3 4 49
8 2
3 2 3 1 1 3 4 3 1 2 3 3 1 4 1 35
9 2
1 1 3 4 3 1 1 1 3 3 1 1 3 1 4 31
10 2
b. Analisis Reliabilitas
Tabel 1

Data diatas menunjukkan bahwa hasil Cronbachs Alpha adalah 0,754 hal ini menunjukkan bahwa data dari
pendekatan konvensional yang diterapkan adalah reliabel karena > 0,7
Tabel 2

Data diatas menunjukkan bahwa hasil Cronbachs Alpha adalah 0,797, hal ini menunjukkan bahwa data dari
pendekatan Role Playing yang diterapkan adalah reliabel karena >0,7
c. Analisis Frekuensi dan Histogram

Berdasarkan perhitungan yang diperoleh maka diperoleh data:

Model 1 Model 2
Rata-rata : 46,60 Rata-rata : 46,30
Median : 48 Median : 48
Modus : 47 Modus : 47
Standar deviasi : 7,074 Standar deviasi : 7,703
Nilai maksimum : 34 Nilai maksimum : 31
Nilai minimum : 57 Nilai minimum : 57
Histogram
d. Uji Prasyarat
1) Uji Normalitas
Tabel 1
Tests of Normality
Tabel 2
Tests of Normality

Uji normalitas yang dilakukan mendapatkan sig pada Kolmogrov-Smirnov adalah 0,47 dan 0,393. Signifikan yang didapat
lebih dari 0,05 maka dapat diartikan bahwa data tersebut berdistribusi normal.

2) Uji Homogenitas
Test of Homogeneity of Variances
total
Levene Statistic df1 df2 Sig.
.684 1 18 .419
Dari tabel Test of Homogeneity of Variances diperoleh nilai sig 0,264 > 0,05 sehingga kedua kelompok data tersebut
Homogen.

e. Uji Hipotesis (One Way Anova)


ANOVA
total

Sum of Squares df Mean Square F Sig.


Between Groups 57.800 1 57.800 3.503 .078
Within Groups 297.000 18 16.500

Total 354.800 19

Hipotesis :
Ho = tidak terdapat perbedaan rata-rata yang signifikan antar kedua kelompok tersebut
HI = terdapat perbedaan rata-rata yang signifikan antar kedua kelompok tersebut
Dari data di dapat signifikannya 0,078 (lebih dari 0,05), maka Ho diterima. Jadi keputusan yang diambil menggunakan
Ho, yaitu rata-rata pengembangan karakter kelompok Konvensional dan kelompok Role Playing adalah sama (tidak ada
perbedaan). Atau dengan kata lain bahwa Model Pembelajaran berpengaruh terhadap peningkatan karakter Mahasiswa Calon
Guru MI.

Anda mungkin juga menyukai