Anda di halaman 1dari 18

Sistem

Penambangan
II. TAMBANG TERBUKA
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 1
Tambang terbuka adalah suatu sistem penambangan
dimana seluruh aktifitasnya berhubungan langsung dengan
udara luar.
Berdasarkan macam material yang ditambang, maka
tambang terbuka dibagi menjadi:
Open pit/open cut: adalah sistem penambangan yang
diterapkan untuk endapan bijih logam dan batubara.
Contoh:
Tambang nikel di Pomalaa, Sorowako dan Gebe
Tambang tembaga di Sumbawa
Tambang emas di Gorontalo, Sumatra
Tambang timah di P. Bangka
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 2
Stripping/Open Cast Mine adalah sistem penambangan
yang diterapkan pada endapan yang letaknya relatif
mendatar. Contoh:
Tambang batubara di Tanjung Enim Sumatra Selatan,
Berau Coal - Kalimantan

Quarry adalah sistem penambangan yang


dipergunakan untuk endapan mineral industri atau
bahan bangunan. Contoh:
Tambang granit di P. Karimun, Riau
Tambang marmer/batugamping di Maros dan Pangkep
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 3
Alluvial Mine adalah sistem penambangan terbuka yang
diterapkan untuk menambang endapan-endapan
alluvial atau endapan sekunder/plaser. Contoh:
Tambang emas di Bombana
Tambang timah di P. Bangka
Tambang pasir besi
Berdasarkan cara penggaliannya, alluvial mine
dibedakan menjadi 3 macam yaitu:
Tambang semprot
Manual mining method
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 4
Tambang Semprot (Hydraulicking)
Penggalian endapan alluvial menggunakan semprotan
air yang bertekanan tinggi yang berasal dari penyemprot
(disebut monitor/water jet/giant)
Tekanan aliran yang dihasilkan oleh monitor dapat diatur
sesuai dengan keadaan material yang akan digalu atau
disemprot, yang biasanya bisa mencapai tekanan
sampai 10 atm.
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 5
Hal yang dilakukan untuk meningkatkan produksi:
Menggunakan lebih dari satu monitor, baik
bekerja sendiri-sendiri atau bersama.
Monitor dibantu dengan alat mekanis seperti
back hoe atau bulldozer.
Untuk mengangkut material hasil galian atau
semprotan ke instalasi pengolahan digunakan air
yang digerakkan dengan pompa.
Dibutuhkan persediaan air yang cukup besar bila
menggunakan tambang semprot, baik untuk
operasi penambangan maupun proses
pengolahannya (konsentrasi).
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 6
Manual method atau penambangan secara sederhana
(konvensional) adalah penambangan yang
menggunakan tenaga manusia atau hampir tidak
menggunakan tenaga mesin atau alat mekanis.
Penambangan dengan cara ini biasanya dilakukan
oleh rakyat setempat atau kontraktor kecil.
Karakteristik endapan yang ditambang dengan cara
sederhana (konvensional):
Ukuran atau jumlah cadangannya tidak besar tetapi
cukup kaya
Letaknya tersebar dan terpencil
Tambang Terbuka
(Surface Mine) - 7
Alat-alat konsentrasi yang sederhana baiasanya
digunakan pada manual method diantaranya:
Pan/batea/dulang
Rocker box (cradle)
Sluice box
Mendulang
Sluice Box
Rocker Box (Craddle)
Sekian
&
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai