Anda di halaman 1dari 3

PEMILIHAN METODA STIMULASI BERDASARKAN JENIS KERUSAKAN FORMASI YANG TERJADI

Faktor yang Metode Stimulasi


No Problem Mekanisme pembentukan Identifikasi problem
mempengaruhi yang dipilih
1 Pengaruh Invasi Fluida Pemboran, Invasi padatan - Test PBU dan PDD Pada formasi :
Filtrat dan Fluida Work Over Penyumbatan pori-pori batuan oleh - Adanya Pressure drop Batupasir :
Partikel Padatan dan fluida Stimulasi partikel padat seperti material disekitar lubang sumur - matrik
pemberat, clay, material loss karena adanya acidizing
circulation,hancuran peledakan waktu permeabilitas Skin - hyidrauli
perforasi. c fracturing
Invasi Cairan Batu Karbonat :
Kontak dengan fluida asing seperti - acid
lumpur pemboran, fluida work over fracturing
dan fluida reservoir itu sendiri yang - hydraulic
karakteristiknya telah berubah. fracturing

2 Scale - Tekanan a. Calsium Karbonat Analisa kimia air formasi Pada tubing :
- Temperatur Ca2+ + CO3 CaCO3 dan menghitung - acid
- pH b. Calsium Sulfate kelarutan ion-ionnya washing
- Kandungan ion air Ca22+ + SO4= CaSO4 dengan scalling indek Pada Batupasir :
formasi c. Barium Sulfat - matrix
Ba2+ + SO4= BaSO4 acidizing
- hydraulic fracturing
Pada Batu Karbonat :
- acid
fracturing
- matrix
acidizing
- hydraulic
fracturing
3 Parafin dan - Tekanan - Penurunan temperature - Analisa cutting Pada tubing :
Asphalt - Temperatur - Hilangnya fraksi ringan minyak - Analisa titik kabut, titik - acid
- Komposisi - Perpindahan panas dari minyak ke beku dan titik tuang washing
hidrokarbon sekitarnya Pada Formasi :
- Kecepatan aliran dan kekasaran - marix
dinding pipa acidizing
- Adanya partikel lain yang menjadi
inti pengendapan

PEMILIHAN METODA WELL STIMULATION YANG TEPAT


BERDASARKAN IDENTIFIKASI KERUSAKAN FORMASI
YANG TERJADI

Komprehensif

Oleh :
M. KURNIAWAN PAHALANI Z.
113970064
JURUSAN TEKNIK PERMINYAKAN
FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN
YOGYAKARTA
2003

Anda mungkin juga menyukai