Anda di halaman 1dari 2

KELOMPOK 4

OBAT PEGEL LINU

I. Resep Obat Herbal

Bahan-bahan Berat/Banyaknya

Jahe 5 gr

Air 1 cangkir

II. Cara Pembuatan/Penggunaan


Bahan diseduh dengan 1 cangkir air mendidih, diamkan, saring dan diminum
sebelum makan.

III. Perhatian

Tidak boleh diberikan dengan dosis > 6 g, karena dapat menimbulkan


borok lambung.

IV. Klasifikasi Tanaman Obat


Jahe

Nama Tanaman Asal : Zingiberis Officinale (Rosc.)


Nama Daerah : Halia, bahing, sipode, lahia, alia, jae, sipodeh, jahi, lai, jae,
alia, lea , melito, leya, marman.
Keluarga : Zingiberaceae
Kegunaan : Obat pegel linu, menghangatkan pernafasan, peluruh dahak,
antiradang.
Kandungan :Minyak astiri (bisabolene, cineol, phellandrene, citral,
borneol, citronellol, geranial, linalool, limonene, zingiberol,
zingiberene, camphene), oleoresin (gingerol, shogaol), fenol
(gingerol, zingeron), enzim proteolitik (zingibain), vit B6, vit
C, Kalsium, magnesium, fosfor, kalium, asam linoleat,
gingerol (gol alkohol pada oleoresin), mengandung minyak
astiri 1-3% diantaranya bisabolen, zingiberen dan zingiberol.
Bagian yang digunakan : Rimpang

V. Daftar Pustaka
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor
Hk.01.07/Menkes/187/2017 Tentang Formularium Ramuan Obat
Tradisional Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai