Anda di halaman 1dari 1

VI.

Analisa data

Paralel Generator dengan jala-jala dapat berfungsi untuk menambah dya keluaran sehingga
dapat memenuhi kebutuhan yang ada.

Langkah pertama yang harus dilalkukan mensinkronisasi. Ada 4 syarat paralel yaitu:

1. Frekuensi antar generator dengan generaor lainnya atau jala-jala paralelnya harus sama.
Cara untuk mendapatkan frekuensi yang sama ialah mengatur kecepatan putaran motor
sehingga frekuensi motor tersebut sama dengan genertaor atau jala-jala lainnya.
2. Tegang antar generator dengan generator lainnya atau jala-jala harus sama. Cara untuk
mensinkronisasinya adalah menambah atu mengurangi arus eksitasi sehingga beda fasa
generator sama dengan generator atau jala-jala paralelnya.
3. Urutan fasanya sama urutan fasanya yang dimaksud adalah slah satu dari generator yang
akan diparalel memiliki urutan fasa yang sama pada generator atau jala-jala paralelnya.
Untuk melihat sudah sama atau tidaknya dapat dicari tahu dengan menggunakan alat
phase sequence indikator. Apabila ketika dicek belu sama maka urutan fasa dari gerator
dipindahkan atau disilangkan sampai phasa sequence menunjukkan bahwa urutan suda
sesuai.
4. Beda fasa harus sama. Perbedaan fasa generator dengan generator atau jala-jala
paralelnya dapat diamati dari syncrinization indikator (lampu indikator) untuk menambah
atau mengurangi selang waktunya dapat diatur dengan memutar generator secara halus.

Anda mungkin juga menyukai