Anda di halaman 1dari 3

Rumah Vanna Venturi, Pliladelphia, 1962.

Sumber : Buku The Story of Architecture, oleh : Jonathan Glancey


Komentar :
Gaya bangunan Post-Modern menggabungkan antara 2 gaya bangunan yang berbeda,
terlihat pada sisi samping bangunan rumah memiliki bentuk yang simetris dan memiliki lengkungan
mencirikan Arsitektur Klasik, dan bangunan yang sederhana dan tidak rumit merupakan ciri dari
Arsitektur Modern. Jumlah jendela pada sisi bangunan juga di buat tidak sama, dan terdapat
lengkungan pada bangunan menimbulkan kesan yang tidak monoton.
Gedung Pelayanan Masyarakat, Portland, 1980 - 1982
Sumber : Buku The Story of Architecture, oleh : Jonathan Glancey
Komentar :
Bentuk bangunan yang berbentuk kubus dan banyak terdapat elemen kaca dan pemberian
warna pada eksterior gedung menambah kesan pada bangunan yang dirancang oleh Michael Graves
ini.
ARSITEKTUR DUNIA 2

NAMA : MADE HARRY PRISCILA DWIPA


NIM : 1519251017

FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN ARSITEKTUR

Anda mungkin juga menyukai