Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)

I. IDENTIFIKASI MASALAH

Masa remaja merupakan masa dimana dianggap sebagai masa topan badai
dan stress (Storm and Stress). Karena mereka telah memiliki
keinginan bebas untuk menentukan nasib sendiri, kalau terarah dengan
baik maka ia akan menjadi seorang individu yang memiliki rasa tanggung
jawab, tetapi kalau tidak terbimbing maka bisa menjadi seorang yang tak memiliki masa
depan dengan baik. Seperti halnya dengan semua periode yang penting selama rentang
kehidupan, masa remaja mempunyai ciri-ciri tertentu yang membedakannya dengan
periode sebelum dan sesudahnya.

II. PENGANTAR

Bidang Studi : Ilmu Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berrencana

Topik : Pubertas pada remaja

Subtopik : Pubertas pada remaja putri

Sasaran : Sdri. L

Jam :

Hari/Tanggal : Oktober 2014

Waktu : 15 menit

Tempat : Rumah Tn. T.

III. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

Setelah dilakukan penyuluhan, diharapkan Sdri. L dapat memahami memahami


pentingnya masa pubertas dan sikap dalam menghadapinya.

IV. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

Setelah mengikuti penyuluhan diharapkan Sdri. L dapat :

1. Mengetahui pengertian Pubertas.


2. Mengeahui ciri-ciri pubertas.

3. Menjelaskan sikap dalam menghadapi masa pubertas.

V. MATERI

Terlampir

VI. METODE

Ceramah dan diskusi tanya jawab

VII. MEDIA

Leaflet

VIII. KEGIATAN PENYULUHAN

No. Waktu Kegiatan Penyuluh Kegiatan Sasaran

1. 3 menit Pembukaan :

- Memberi salam Menjawab salam

- Memperkenalkan diri dan berbaur dengan Menerima kehadiran penyuluh


sasaran agar dapat menarik perhatian. kesehatan.

- Menjelaskan maksud dan tujuan. Memperhatikan

- Mengkaji pengetahuan para murid Menjawab pertanyaan


tentang masa pubertas.

2. 12 menit Isi :

Menjelaskan tentang pengertian pubertas Mendengarkan dan


memperhatikan.
Menjelaskan tentang ciri-ciri pubertas pada
perempuan

Menjelaskan tentang cara menghadapi masa


pubertas
Bertanya
Memberikan kesempatan untuk bertanya.

- Melakukan evaluasi dengan cara mengajukan Menjawab pertanyaan


pertanyaan secara lisan.

3. 2 menit Penutup :

- Menyimpulkan materi Mendengarkan dan


memperhatikan

- Mengucapkan salam
Menjawab salam

Anda mungkin juga menyukai