Anda di halaman 1dari 3

CARA MEMBUAT MENU NAVIGASI DI POWER POINT

jika teman-teman belum mengerti apa itu menu navigasi? menu navigasi dalam power point ialah
kumpulan tombol berisi link yang mengarah ke slide tertentu dalam presentasi kita sering kali
membutuhkan waktu lama untu beralih ke slide yang sat ke slide yang ingin kita buka tetapi
posisinya jauh tentu akan membutuhkan waktu lama untuk menampilkannya maka dari itu di
power point ada cara menu navigasi untuk mempermudah kita caranya adalah sebagai berikut:

LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT MENU NAVIGASI POWER POINT

1. Buka file presentasi teman-teman pada aplikasi power point . pilih slide pertama dan
ketik tiap bab pembahasan pada slide tersebut

2. setelah itu blok kata pertama digambar sayakata pertama adalah menu utama jadi itu yang
saya blok kemudian klik tab insert dan pilih tab action maka akan muncul petunjuk baru
3. setelah itu jika sudah muncul petunjuk baru maka pindahkan pilihan radio ke hyperlink
dan pilih tab yang betulisan slide digambar bawah ini sudah saya kasih tanda panah
hitamuntuk menunjukkan tab slide lalu tekan ok

4. setalah itu pilih dan blok satu persatu sub bab yang ada dibawah menu utama lalu tekan
tombol insert dan pilh tab action setalah itu pindahkan dari radiomenjadi hyperlink dan
pilih tab yang bertuliskan slide pilih sub-sub bab secara berurutan lakukan seperti itu
bergiliran sampai selesai.
5. selanjutnya disetiap slide kita kasih tombol next, privous dan home caranya denganlik tab
insert lalu shapes dan pilih bentu lambang tombol next, previos, dan home biasanya
lambang tersebut ada dibawah sendiridi menu shapes, kemudian taruh pada slide yang
bawah lakukan secarabergiliran satu persatu next dulu lalu home lalu previos, lanjutkan
seperti itu pada slide yang lain sampai selesai tetapi yang paling terkahir tdak usah .

6. kalau sudah bisa menampilkan gambar seperti diatas maka cobalah dipraktekan tekan end
show lalu tekan tanda home maka akan muncul dimenu utama lagi dan pilih sub bab
mana yang ingin teman-teman tampilkan selamat mencoba☺

Anda mungkin juga menyukai