Anda di halaman 1dari 3

Prosedur pelaksanan

No Aspek penilaian Nilai


0 1 2
1 Kelengkapan alat
 Pengukuran tinggi badan
 Pengukuran berat badan
 Spignomanometer
 Thermometer
 Jam dengan detik
 Reflek hammer
 Stetoskopp
 Kasa dan tissue
 Mistar
 Nasal speculum
 Otoskop ( jika diperlukan)
 Snelen chart ( jika diperlukan )
 Garputala ( jika diperlukan)
 Bahan : perasa ,pembau , sensasi
 Sarung tangan
 Penlight
 Sudip lidah + kassa
 Bengkok

2. Persiapan
 Pastikan pasien dan jelaskan prosedur
 Cuci tangan
 Dekatkan alat
3. Pelaksanaan
 Keadaan umum
 Kajian penampilan umum dan status mental
 Observasi kemampuan merespon secara
verbal.
 Observasi tinggkat kesadaran
 Observasi kemampuan klien
berpikir,mengingat,menginformasikan,dan
bekomunikasi .
 Observasi kemampuan klien memandang,
mendengar, membau, dan sensasi rasa .
 Observasi tanda-tabnda distress
 Observasi ekspresi wajah dan mood
 Observasi penampilan umum :
postur,gait,pergerakan.
 Obsrevasi cara berpakaian, personal hygine
dan kebersihan.
 Pengukuran : tinggi badan ,berat badan ,dan
tanda tanda vital.
 Kaji kulit secara umum : struktrur dan fungsi
kulit ,rambut ,kuku .
 Kaji kepala dan leher : kaji fungsi neorologis,
penglihatan , pendengaran dan struktur mulut .
o Tengkorak dan kepala
 Observasi ukuran , bentuk,
kesimetrisan ,
 Palpasi dan catat kelainann ,
tekanan, benjolan, cairan,
o Wajah : inspeksi ekspresi wajah,
kesimertisan ,gerakan tidak
disadari,oedema,massa.
o Mata : posisi dan garis mata , alis ,
garis dan kantung mata .
o Kelenjar air mata : inspeksi adanya
keluaran air mata atau kekeringan
pada mata
o Konjungtiva dan sclera
o Kornea dan lensa
o Pupil : ukuran , bentuk,
akomodasi,respon terhadap cahaya .
o Koordinasi gerakan mata
o tes lapang pandang
o Ketajaman penglihatan
 Telingan :
o Inspeksi posisi ,bentuk, dan ukuran.
o Palpasi pinna, tragus, prosesus
,mastoideus .
o Inspeksi meatus auditorius eksternus
: cairan, kemerahan, keluaran,
serumen .
o Tes pendengaran : bisikan, berdiri
dengan jarak 30-60 cm dan bicara
perlahan bberapa kata
 Hidung

o Inspeksi permukaan hidung


o Inspeksi bagian dalam
o Palpasi sinus
 Mulut
o Bibir : warna,kelembaban .
o Mukosa mulut ,gusi ,gigi
o Inspeksi lidah dan dasar mulut
 Faring : inspeksi palatum
 Leher : inspeksi leher , ROM, kelenjar limpe
,trakea, kelenjar tiroid.
 Dada dan paru
o Inspeksi bentuk ,gerakan , simetris dan
retraksi .
o Palpasi : struktur , massa, bengkak,nyeri,
denyut apical ,palpasi .
o Inspeeksi dan palpasi : ekspansi dada ,
taktil premitus .
o Perkusi : paru , jantung .
o Auskultasi jantung paru
 Panyudara dan aksila
o Ukuran dan bentuk
o Kulit
o Putting dan drainase
o Palpasi aksila , payudara , putting .
 Abdomen : kontur, simetris , kulit, umbilicus,
palpasi dan gerakan , bising usus, bunyi paskuler
, perkusi lambung , usus , limpa, palpasi organ
dalam .
 Ekstermitas bawah
o Inspeksi otot dan sendi
o Palpasi sendi , kekuatan otot
 Genital
o Pria : inspeksi kulit ,glen penis , meatus
uretra , keluaran , palpasi penis ,
imnspelksi dan palpasin skrotum .
o Wanita : inspeksi warna kulit , didtribusi
rambut , labia mayora ,lessi , klitoris
,minora , uretra , vagina, perineum ,
anuis , keluaran .
 Persyarafan : reflek bisep, trisep,
branhioradialis ,achiles, plantar.
 Dokumentasi
 Catat temuan

4 Hal – hal yang perlu diperhatikan


 Perhatikan lingkungan hindari kontaminasi
 Perhatikan respon pasien terhadap nyeri saat
tindakan .

Keterangan :

0 : tidak dilakukan

1 : dilakukan tidak sempurna

2 : dilakukan sempurna

Anda mungkin juga menyukai