Anda di halaman 1dari 3

29

BAB III
METODOLOGI PENELITIAN

Metodologipenelitiansecaraterperincimerupakanhal yang
sangatpentingsebelummelakukanpenelitiansepertialatdanbahan,
langkakerjadanpercobaan, pengolahan data, dananalisa data hasilpercobaan.

3.1 AlatPenelitian
Penelitianinidilakukandenganduatahapan, yaitupengolahan data primer
denganmenggunakanbantuan software dansurverlapanganuntukmemperoleh data
primer.Dalampenelitianinialat yang digunakanuntukmengolah data
terbagimenjadiduamacam, yaituperangkatlunakdanperangkatkeras.
Sedangkanuntukpengambilan data dilapanganmenggunakanperalatanlapangan.

3.1.1 PerangkatLunak
Perangkatlunak yang digunakanuntukpengolahan data
padapenelitianinimicrosoft excel yang digunakandalamperhitungan produktivitas
alat-alat mekanis danbiaya-biaya yang diperlukanuntukpengupasanoverburden.

3.1.2 PerangkatKeras
Perangkatkeras yang digunakanuntukmembantumengolah data
padapenelitianiniantaralain :
1. Stopwatch
2. AlatTulis
3. Kamera
4. Peta Lokasi

3.2 Langkah Penelitian

3.2.1 TeknikPengumpulanData
Kegiatan dalam pengumpulan data penelitian, penulis menggunakan
beberapa metode pengumpulan data, baik data primer maupun data sekunder
sebagai data penunjang dalam penelitian.
30

3.2.1.1 Data Sekunder


Data sekundermerupakan data yang diperolehdaripihak lain yang
bersifatsalingmelengkapidan data sekunderinidapatberupadokumen-
dokumendaristudiliteratur yang berkaitandenganpermasalahan yang akanditeliti.
Data iniadalahsebagaiberikut :
1. Peta AreaPenambangan
2. PetaGeologi
3. Data Volume Overburden
4. SpesifikasiAlat
5. Studi literatur

3.2.1.2 Data Primer


Data Primer adalah data yang
didapatkanlangsungdarilapanganberdasarkanhasildaripenelitiandanpengamatan
yang telahdilakukan data tersebutantaralain :
1. ProduktivitasAlat
2. BiayaOperasional dan Biaya Kepemilikan
3. WaktuEdar
4. Waktu EfektifKerja

3.2.2 Pengolahan Data


Dilakukan dengan melakukan beberapa perhitungan dan penggambaran,
selanjutnya disajikan dalam bentuk tabel, grafik, atau rangkaian perhitungan pada
penyelesaian dalam suatu proses tertentu.

3.3 TempatdanWaktuPenelitian

3.3.1 TempatPenelitian
Penelitianinidilakukan di PT. Bukit Asam (Persero), Tbk.

3.3.2 WaktuPenelitian
Adapunwaktupelaksanaandaripenelitianiniyaitudimulai16Meisampaidengan
2Juli 2016.
31

Diagram Alir Tahapan Penelitian

Observasi

PerumusanMasalah

Pengamatan dan Pengambilan Data

Data Primer Data Sekunder


a. Biaya Operasional a. Peta Area Tambang
dan Biaya b. Peta Geologi
Kepemilikan c. Data Volume
b. Waktu KerjaEfektif d. Studi Literatur
c. KapasitasAlat e. Spesifikasi Alat
d. WaktuEdar

Pengolahan Data
a. Perhitungan Biaya-Biaya Operasional Alat
b. PerhitunganProduktivitasAlat
c. WaktuEfektifKerja

Hasil

Kesimpulan dan Saran

Gambar 3.1. Diagram Alir Tahapan Penelitian

Anda mungkin juga menyukai