Anda di halaman 1dari 2

Station Hidrosefalus anak

1. Perkenalan diri
2. Inform consent:
a. Saya akan bertanya-tanya dan melakukan pemeriksaan untuk mendalami keadaan anak
ibu
3. Anamnesa:
a. Identitas (Nama?, Umur?,)
b. Keluhan:
 Kepala besar sejak ?
 Tumbuh kembang sesuai dengan kartu menuju sehat (FTT, perkembangan terganggu)
 Kejang
 Muntah
 Penurunan kesadaran
 Iritabilitas
 Letargi
 Nyeri kepala, diplopia (anak lebih dewasa)
c. Penyebab dan faktor resiko
 lahir aterm?, anc rutin?, USG antenatal ?,sc?,konsumsi folat, obat2an saat kehamilan
 Trauma, Meningitis, perdarahan subaraknoid
 Infeksi intrauterin (pernah terdiagnosis TORCH?)
 Riwayat keluarga
4. Pemeriksaan fisik: (St. GENERALIS  ku, ttv, tb, bb, thorax, abdomen)
a. Sebelum periksa:
 Cuci tangan + handschoon ?
b. Saat periksa:
1. Kelainan pada daerah lain ? (dimpling pada leher dan punggung, spina bifida,
meningocele, bradikardia)
2. Kepala:
I. SCALP tipis dengan vena yang terdilatasi
II. Lingkar kepala : plot ke grafik nellhaus, >2 SD --> makrosefal
III. UUB tegang & membonjol / UUB terbuka > 18 bulan
IV. Frontal bossing (older children)
V. Macewen Sign (Cracked pot)
VI. Transilluminasi
VII. Kontrol kepala yang buruk
VIII. Sunset sign
IX. Funduskopi: Papiledema, atrofi nervus optikus (TIK tinggi kronis), perdarahan
retina (hidrosefalus akut) (anak lebih dewasa), korioretinitis (Toxo/CMV)
X. Pemeriksaan CN (parese N VI)
XI. Pemeriksaan neurologis --> Tanda UMN, klonus (older children)
c. Setelah periksa:
 Px. Selesai
 Terima kasih
 Buang handscoon
 Cuci tangan
 Menulis rekam medis
5. Pemeriksaan penunjang:
a. Diagnosa:
o USG --> ukuran ventrikel
o Plain skull x-ray --> Copper beaten sign / splayed sutures, erosion of bony butresses
sekitar tuberculum sellae
o MRI --> dapat melihat lesi dan stenosis, hidrosefalus kongenital --> paling sering
stenosis aqueduct Sylvius
6. Diagnosis kerja:
Hidrosefalus, dengan pemeriksaan penunjang lengkap --> Hidrosefalus
komunikans/non komunikans e.c _____
7. Edukasi:
 Bukan dukun etc2
 Bisa kelainan bawaan oleh karena kelainan pada saat tumbuh kembang janin -->
terpengaruh nutrisi, paparan ke zat kimia, infeksi TORCH
 Edukasi penyakit : Cairan berlebih pada rongga didalam otak bernama ventrikel oleh
karena produksi berlebih/ aliran terhambat
 Edukasi tatalaksana: Dilakukan pemasangan selang (VP SHUNT) untuk mengalirkan
cairan dari dalam kepala ke rongga perut, komplikasi --> infeksi, selang macet,
perdarahan didalam kepala.
8. Tatalaksana:
VP Shunt atau 3rd ventriculostomy
Underlying cause ? tumor etc --> bedah

Anda mungkin juga menyukai