Anda di halaman 1dari 2

Narimo ing pandum :: Accept the challenges of life with enthusiasm | Menerima

segala rintangan dengan ikhlas

Gusti iku cedhak tanpa senggolan, adoh tanpa wangenan :: God is close, yet
untouched by your body; God is near, yet beyond the reach of mind | Tuhan itu dekat
meski kita tubuh kita tidak dapat menyentuhnya dan akal kita dapat menjangkaunya

Ala lan becik iku gegandhengan, Kabeh kuwi saka kersaning Pangeran :: Good and bad
exist together, such is the will of the Lord | Kebaikan dan kejahatan ada bersama-
sama, itu semua adalah kehendak Tuhan

Natas, nitis, netes :: From God we come, in God we live, and unite God we return |
Dari Tuhan kita ada, bersama Tuhan kita hidup, dan bersatu dengan Tuhan kita
kembali

Alam iki sejatining Guru :: Nature is the true Master | Alam adalah guru yang
sejati

Golek sampurnaning urip lahir batin lan golek kusumpurnaning pati :: All of us are
responsible for our well being here and salvation hereafter | Kita bertanggung
jawab untuk mencari kesejahteraan hidup di dunia dan akhirat

Manungsa mung ngunduh wohing pakarti :: Pain and pleasure, both are the result of
one�s own doings | Kehidupan manusia baik dan buruk adalah akibat dari perbuatan
manusia itu sendiri

Asih, asah, asuh :: live life loving, educating and caring for one another | Hidup
penuh kasih, belajar dan peduli kepada sesama

Kudu rukun marang tonggo teparo :: Live in peace and harmony with your neighbors |
Hidup bertentangga harus senantiasa rukun dan damai

Eling, mawas diri, waspada :: Live consciously, know yourself, and keep aware |
Hidup dengan penuh kesadaran, pahami diri sendiri dan tetap waspada

Budha, budhi :: The enlightened beings live their enlightenment | Mereka yang
hidupnya tercerahkan akan meninggalkan pencerahan bagi yang lain

Heneng, Hening :: One who is at peace inside, shall be at peace outside | Kedamaian
di dalam hati akan mengantarkan pada kedamaian hidup

Ora kena nglarani :: Do not hurt anybody | Jangan melukai orang lain

Rela lan legawa lair trusing batin :: Be honest and true in all you do | Ikhlas
lahir batin

Urip kang utama, mateni kang sempurna :: Live life doing good, and you shall find
fulfillment in death | Selama hidup kita melakukan perbuatan baik maka kita akan
menemukan kebahagiaan di kehidupan selanjutnya

Kawula mung saderma, mobah-mosik kersaning Hyang sukmo :: Fulfill your duties and
responsibilities leave the rest to God | Lakukan yang kita bisa, setelahnya
serahkan kepada Tuhan.

Tansah ajeg mesu budi lan raga nganggo cara ngurangi mangan lan turu :: Control
over senses, sleeping and eating habits, this is the key to healthy and peaceful
life | Kurangi makan dan tidur yang berlebihan agar kesehatan kita senantiasa
terjaga
Adigang, adigung, adiguno :: Don�t you be arrogant on account of physical strength,
social status, academic background, and the like | Jaga kelakuan, jangan somobong
dengan kekuatan, kedudukan, ataupun latarbelakangmu

Ambeg utomo, andhap asor :: Be first in learning, but never show off | Selalu
menjadi yang utama tapi selalu rendah hati

Aja mbedakake marang sapadha-padha :: Appreciate the differences, for they are
natural | Hargai perbedaan, jangan membeda-bedakan sesame manusia

Mohon, mangesthi, mangastuti, marem :: Pray for guidance and ability to harmonise
your thoughts with your speech and action; so you can serve follow human beings
effectively and live contentedly | Selalu meminta petunjuk Tuhan untuk meyelaraskan
antara ucapan dan perbuatan agar dapat berguna bagi sesame

Memayu hayuning pribadi; memayu hayuning kulawarga; memayu hayuning sesama; memayu
hayuning bawana :: Do good unto yourself; your family; fellow living beings, and
the entire world | berbuat baik bagi diri sendiri, keluarga, sesame manusia,
makhluk hidup dan seluruh dunia.

Anda mungkin juga menyukai