Anda di halaman 1dari 6

Lampiran 1

Kepada Yth. Bapak/Ibu Karyawan


PT. Maha Putra Engineering
di –
tempat

Dengan hormat,

Saya adalah mahasiswa Universitas Mahasaraswati Denpasar yang sedang melaksanakan

penelitian dibidang Manajemen Sumber Daya Manusia dalam rangka menyelesaikan studi.

Topik yang diangkat dalam penelitian saya ini adalah “Pengaruh Konflik dan Stres Kerja

Terhadap Prestasi Karyawan pada PT. Maha Putra Engineering, Kabupaten Badung”.

Berkaitan dengan hal tersebut, saya mohon informasi secara penuh dan obyektif

mengenai sikap dan perilaku Bapak/Ibu dalam melaksanakan pekerjaan sesuai dengan daftar

isian terlampir, dan saya menjamin kerahasiaan segala informasi dan keterangan penting yang

telah diberikan.

Demikian permohonan saya, atas perkenan dan kesediaan Bapak/Ibu. Untuk mengisi

instrumen penelitian ini, saya sampaikan terima kasih.

Salam hormat,
Penulis

Putu Dika Prasetia


NIM. 1402612010204
KUISIONER
PENGARUH KONFLIK DAN STRES KERJA
TERHADAP PRESTASI KARYAWAN PADA PT. MAHA PUTRA ENGINEERING,
KABUPATEN BADUNG

IDENTITAS RESPONDEN

Lengkapilah data berikut dengan memberikan tanda checklist (√) pada kondisi

Bapak/Ibu/Saudara

1. Nama : ………………………………

2. Jenis kelamin : ( ) Laki-laki ( ) Perempuan

3. Usia : ( ) < 20 tahun ( ) 36 – 40 tahun

( ) 20 – 35 tahun ( ) > 40 tahun

4. Pendidikan :( ) SMP ( ) SMA ( ) D3/Perguruan Tinggi

5. Status Perkawinan :( ) Menikah ( ) Belum Menikah

6. Lama Bekerja :( ) 1 – 2 tahun ( ) 2 – 3 tahun ( ) 3 – 4 tahun

( ) 4 – 5 tahun

DAFTAR PERTANYAAN

Petunjuk Pengisian

a. Bapak/Ibu/Saudara diminta untuk menjawab seluruh daftar pertanyaan yang ada dengan

jujur dan sebenarnya, sesuai dengan kondisi di tempat kerja.

b. Berilah tanda checklist (√) pada kolom yang tersedia dan pilih sesuai keadaan yang

sebenarnya.
c. Ada lima alternative jawaban, yaitu :

1. Sangat Tidak Setuju (STS)

2. Tidak Setuju (TS)

3. Kurang Setuju (KS)

4. Setuju (S)

5. Sangat Setuju (ST)

d. Jawaban Bapak/Ibu/Saudara semakin ke arah kiri (poin 1) menunjukkan semakin tidak

setuju dengan pernyataan tersebut. Sedangkan semakin ke arah kanan (poin 5) jawaban

Bapak/Ibu/Saudara menunjukkan semakin setuju dengan pernyataan yang disediakan.


1. KONFLIK (X1)

No Pertanyaan STS TS KS S SS
Saya merasakan antara saya dan rekan
1 Kerja mempunyai visi yang berbeda
dalam tugas atau pekerjaan
Saya merasakan antara saya dan rekan
kerja mempunyai berbagai pendapat yang
2.
berbeda mengenai organisasi atau
pengelolaan dari pekerjaan
Saya merasakan antara saya dan rekan
kerja mempunyai perbedaan dalam
3.
menentukan penyebab atas permasalahan
yang berkaitan dengan pekerjaan
Saya merasakan terjadinya ketegangan
4. karena masalah pribadi antara saya dan
rekan kerja
Saya merasakan terjadinya konflik
5.
emosional antara saya dan rekan kerja
Saya merasakan terjadinya perselisihan
6.
pribadi antara saya dan rekan kerja
Saya merasakan terjadinya percekcokan
atau perdebatan (kontroversi) antara saya
7.
dan rekan kerja saat melakukan sebuah
pekerjaan.

Saya merasakan antara saya dan rekan


8. kerja mempunyai perbedaan dalam
menentukan cara penyelesaian pekerjaan
Saya merasakan antara saya dan rekan
kerja mempunyai perbedaan dalam
9.
menentukan solusi atas permasalahan
yang berkaitan dengan pekerjaan
2. STRESS (X2)

No Pertanyaan STS TS KS S SS
Target yang ditetapkan perusahaan
1.
membahayakan kesehatan mental saya
Perusahaan menetapkan target yang terlalu
2. tinggi sehingga memberatkan saya
Tuntutan pekerjaan yang memberatkan
3
sering membuat saya frustasi
Tanggung jawab yang diberikan
4. perusahaan kepada saya sangat
memberatkan
Dalam menjalan pekerjaan, saya ditekan
5. dengan banyak peraturan untuk
menyelesaikan pekerjaan dengan baik
Pimpinan selalu memberikan teguran yang
6. keras pada karyawan yang melakukan
kesalahan kerja
Untuk memenuhi target perusahaan, saya
7. terkadang harus bekerja melebihi jam
kerja.
Saya menyelesaikan tugas seuai dengan
8.
waktu yang ditetapkan perusahan
Peran yang saya terima di perusahaan ini
9. sering bertentangan satu sama lain
sehingga membingungkan
Saya merasa kurang jelas tentang harapan
10.
perusahaan terhadap saya
3. PRESTASI KERJA

No Pertanyaan STS TS KS S SS
1. Saya selalu melakukan pekerjaan sesuai dengan
prosedur
2. Saya selalu teliti dalam bekerja
3. Target dari perusahaan selalu dapat saya penuhi
Saya tidak merasa kesulitan untuk bekerja sesuai
4.
dengan target yang telah ditetapkan perusahaan
5. Saya selalu bekerja tepat waktu
Saya tidak pernah menunda tugas yang diberikan
6.
oleh perusahaan
7. Saya selalu memiliki inisiatif dalam bekerja
Saya terbiasa memberikan ide-ide yang baru
8.
kepada perusahaan
9. Saya berkerjasama dengan baik dengan rekan
kerja dalam perusahaan
Saya dapat bekerja sebagai anggota tim dalam
10.
perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai

  • Denah
    Denah
    Dokumen1 halaman
    Denah
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Bab I Pendahuluan
    Bab I Pendahuluan
    Dokumen15 halaman
    Bab I Pendahuluan
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Kuisioner
    Kuisioner
    Dokumen4 halaman
    Kuisioner
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • DLHK
    DLHK
    Dokumen1 halaman
    DLHK
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • JURNAL
    JURNAL
    Dokumen14 halaman
    JURNAL
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Uts Bisnis International
    Uts Bisnis International
    Dokumen2 halaman
    Uts Bisnis International
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • JURNAL
    JURNAL
    Dokumen14 halaman
    JURNAL
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • 29 6746 1 SM
    29 6746 1 SM
    Dokumen7 halaman
    29 6746 1 SM
    rikyarfian
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen2 halaman
    Daftar Pustaka
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Presentasi
    Presentasi
    Dokumen15 halaman
    Presentasi
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Klompok I Bruma
    Klompok I Bruma
    Dokumen1 halaman
    Klompok I Bruma
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Bab 4
    Bab 4
    Dokumen15 halaman
    Bab 4
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen13 halaman
    Bab Iv
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Uts Bisnis International
    Uts Bisnis International
    Dokumen2 halaman
    Uts Bisnis International
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Susu Kedelai Edamame Mengembangkan Pasar
    Susu Kedelai Edamame Mengembangkan Pasar
    Dokumen24 halaman
    Susu Kedelai Edamame Mengembangkan Pasar
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Susu Kedelai Edamame Mengembangkan Pasar
    Susu Kedelai Edamame Mengembangkan Pasar
    Dokumen24 halaman
    Susu Kedelai Edamame Mengembangkan Pasar
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • REGRESI MULTIPLE
    REGRESI MULTIPLE
    Dokumen17 halaman
    REGRESI MULTIPLE
    Rony Danuarta
    Belum ada peringkat
  • Rencana Bisnis
    Rencana Bisnis
    Dokumen9 halaman
    Rencana Bisnis
    Laelaa Retno Utari
    Belum ada peringkat
  • Halaman Depan
    Halaman Depan
    Dokumen9 halaman
    Halaman Depan
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Tugas Wulan
    Tugas Wulan
    Dokumen2 halaman
    Tugas Wulan
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Lampiran 8 Maping Jurnal
    Lampiran 8 Maping Jurnal
    Dokumen3 halaman
    Lampiran 8 Maping Jurnal
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • COVER
    COVER
    Dokumen1 halaman
    COVER
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Regresi Linier Berganda SPSS1
    Regresi Linier Berganda SPSS1
    Dokumen1 halaman
    Regresi Linier Berganda SPSS1
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Halaman Depan
    Halaman Depan
    Dokumen9 halaman
    Halaman Depan
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii Asli
    Bab Ii Asli
    Dokumen51 halaman
    Bab Ii Asli
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • BAB II (Spasi 1,5)
    BAB II (Spasi 1,5)
    Dokumen56 halaman
    BAB II (Spasi 1,5)
    Omink Kone Minty
    100% (1)
  • Bab 1 Asli
    Bab 1 Asli
    Dokumen6 halaman
    Bab 1 Asli
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Survey Proposal Terkumpul
    Survey Proposal Terkumpul
    Dokumen1 halaman
    Survey Proposal Terkumpul
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • BAB 5 Sasmita
    BAB 5 Sasmita
    Dokumen33 halaman
    BAB 5 Sasmita
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat
  • Uji Asumsi Klasik
    Uji Asumsi Klasik
    Dokumen11 halaman
    Uji Asumsi Klasik
    Omink Kone Minty
    Belum ada peringkat