Anda di halaman 1dari 8

TES EVALUASI

Nama: ......................... No. Absen:.....................

1. Sebuah kolam renang memiliki kedalaman 800 cm. Jika tekanan


atmosfer 1 x 105 Pa, percepatan gravitasi bumi 10 m/s2 dan massa
jenis air 1000 kg/m3, tentukan: (skor 10)
c. tekanan hidrostatis pada dasar kolam (skor 5)
d. tekanan total pada dasar kolam (skor 5)

Jawab:

2. Tuliskan pernyataan hukum pokok hidrostatika! (skor 5)

Jawab:

3. Suatu zat cair A yang tidak bercampur dengan air dituangkan ke


dalam sebuah pipa U yang sebagian telah terisi dengan air (massa
jenis air 1000 kg/m3) seperti gambar di bawah ini. Hitunglah massa
jenis zat cair A! (skor 15)

zat cair A 10 cm
9 cm

air
Jawab:

4. Sebuah pompa hidrolik memiliki perbandingan jari-jari pengisap kecil


dan besar adalah 1 : 10. Apabila pengisap besar dimuati mobil dengan
berat 12000 N, maka berapa besar gaya yang harus diberikan pada
pengisap kecil agar sistem setimbang? (skor 15)

Jawab:
5. Sebuah kubus memiliki panjang rusuk 10 cm tercelup seluruhnya
dalam minyak yang memiliki massa jenis 800 kg/m3. Hitunglah besar
gaya apung yang dialami kubus tersebut! (skor 20)

Jawab:

3
6. Sebuah bola terapung dengan bagiannya muncul di permukaan
5

minyak (massa jenis minyak 800 kg/m3). Hitunglah massa jenis bola
tersebut! (skor 15)

Jawab:
7. Rita memiliki sebuah bejana yang diisi penuh dengan alkohol (ρ alkohol = 800
kg/m3). Ia ingin mengetahui besarnya tekanan hidrostatis sebuah titik pada
kedalaman 5 cm, 10 cm dan 20 cm dari permukaan alkohol. Bagaimana
hubungan kedalaman titik tersebut terhadap tekanan hidrostatis pada titik
tersebut? (Skor 20)
Dari permasalahan di atas, tentukan:
e. Rumusan masalah (skor 3)
f. Rumusan hipotesis (skor 3)
g. Variabel (skor 3)
h. Rumus yang digunakan dan perhitungannya (skor 11)

Jawab:
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN

No Kunci Jawaban Skor


1 Menentukan tekanan hidrostatis dan tekanan total
Diketahui: h = 800 cm 1
g = 10 m/s2
ρa = 1000 kg/m3
Ditanya: a. Ph...? 1
168 b. Ptotal...?
Jawab: 1
a. Ph = ρ g h
= 1000 x 10 x 8 = 80000 Pa 3
b. Ptotal = Po + Ph
= Po + ρa g h 4
= 1 x 105 + 1000 x 10 x 8
= 1,8 x 105 Pa
*Tanpa satuan = (-1)
Skor maksimal 10
2 Menuliskan pernyataan hukum pokok hidrostatika
Semua titik yang terletak pada bidang datar yang sama di 5
dalam zat cair yang sejenis memiliki tekanan (mutlak) yang
sama
*Siswa menjawab tetapi tidak sesuai dengan poin di atas = 2
Skor maksimal 5
3 Menentukan massa jenis zat cair
Diketahui:ρa = 1000 kg/m3 1
ha = 9 cm
hc = 10 cm
Ditanya: ρc = ....? 1
Jawab: 1
P A = PB
ρa g ha = ρc g hc 12
1000 x 10 x 9 x 10-2 = ρc x 10 x 10 x 10-2
ρc = 900 kg/m3
*Tanpa satuan = (-1)
Skor maksimum 15
4 Menentukan besar gaya pada salah satu pengisap
dongkrak hidrolik
Diketahui: r1 : r2 = 1 : 10 1
w = 12.000 N
Ditanya: F1...? 1
Jawab: 1
No Kunci Jawaban Skor
𝑟1 2
F = x F2
1 𝑟2 2 12
1
F1 = x 12.000
10
F1 = 120 N
*Tanpa satuan = (-1)
Skor maksimum 15
5 Menentukan gaya apung
Diketahui: r = 10 cm = 10-1 m 1
ρm = 800 kg/m3
Ditanya: Fa...? 1
Jawab: 1
Vb = r3
= (10-1)3 5
= 10-3 m3
Fa = ρm g Vbf 12
= 800 x 10 x 10-3 = 8 N
*Tanpa satuan = (-1)
Skor maksimal 20
6 Menentukan massa jenis benda
Diketahui: Vbf = 2/5 Vb 1
ρm = 800 kg/m3
Ditanya: ρb...? 1
Jawab: 1
ρf Vbf
ρb =
Vb
2
800 x Vb
5
ρb = Vb
13
= 320 kg/m3
*Tanpa satuan = (-1)
Skor maksimal 15
7 Menentukan rumusan masalah, hipotesis, variabel dan
perhitungan dari sebuah permasalahan
Diketahui: ρalkohol = 800 kg/m3 1
h1 = 5 cm
h2 = 10 cm
h3 = 20 cm
Ditanya : a. Rumusan masalah...? 1
b. Rumusan hipotesis...?
c. Variabel...?
d. Rumus dan perhitungannya...?
Jawab : 1
a. Rumusan Masalah
Bagaimana hubungan kedalaman dengan tekanan 2
No Kunci Jawaban Skor
hidrostatis?
e. Rumusan Hipotesis 2
Jika semakin dalam suatu titik dalam zat cair maka semakin
besar tekanan hidrostatisnya
f. Variabel
Variabel manipulasi : kedalaman 1
Variabel respon : tekanan hidrostatis 1
Variabel kontrol : percepatan gravitasi bumi dan massa 1
jenis zat cair
g. Rumus yang digunakan
Ph = ρ g h 1
h1 = 5 cm = 5 x 10-2 m
Ph = 800 x 10 x 5 x 10-2 3
= 400 Pa
h2 = 10 cm = 10-1 m 3
Ph = 800 x 10 x 10-1
= 800 Pa
h3 = 20 cm = 2 x 10-1 m 3
Ph = 800 x 10 x 2 x 10-1
= 1600 Pa
*Tanpa satuan = (-1)
Skor maksimal 20

Anda mungkin juga menyukai