Anda di halaman 1dari 1

Kesimpulan :

1. Dalam pengobatan glaucoma tingkat keberhasilan pengobatan dipengaruhi oleh


beberapa faktor,diantaranya :
a. Kondisi sosio-ekonomi
Bila kondisi sosio-ekonomi pasien baik, diharapkan potensi terjadinya kondisi
putus obat pada pengobatan glaucoma dapat teratasi karena masalah biaya
yang dikeluarkan dalam pengobatan tidak menjadi masalah bagi pasien.
b. Pengetahuan pasien
Pengetahuan pasien terhadap penyakit (faktor resiko,perjalanan penyakit
yang progresif,komplikasi),perlunya melakukan kontrol rutin dan pengobatan
yang dilakukan (pengobatan seumur hidup,cara pemakaian obat yang benar)
diharapkan dapat membantu pasien untuk lebih taat dalam pengobatan.
c. Kepatuhan pasien
Dalam pengobatan glaucoma diperlukan waktu yang lama (seumur hidup),
sehingga terkadang pasien merasa jenuh dengan pengobatannya yang pada
sebagian besar pasien mengeluhkan pengobatan yang tidak memperbaiki
keluhan, pasien sering lupa saat meneteskan obat, dan masalah biaya
pengobatan.
d. Penyakit itu sendiri
Tingkat kerusakan nervus opticus dan cd ratio optic disk sangat
mempengaruhi keberhasilan dalam pengobatan dan terapi yang digunakan.
Jika pasien glaucoma datang dengan cd ratio yang tinggi (misalnya 0,9)
maka pemberian terapi tidak perlu dilakukankarena kondisi yang sudah buruk
tidak mampu meningkatkan kualitas hidup pasien.

2. Kualitas hidup pasien dengan glaucoma


 Kualitas hidup baik
- Visus masih baik
- Cd ratio tidak bertambah lebar
- Lapang pandang tidak bertambah sempit
- TIO terkontrol
 Kualitas hidup buruk
- Visus buruk
- Cd ratio bertambah lebar
- Lapang pandang semakin sempit
- TIO tidak terkontrol

Anda mungkin juga menyukai