Anda di halaman 1dari 6

Nama : Dika Febby Larasati

NRP : 1210211069

No. Soal : 72

1. UJI KORELASI PEARSON

- Judul : Hubungan antara lingkungan belajar dengan kepuasan belajar


- Jenis uji : Korelasi Pearson
- Tujuan :
Untuk mengetahui hubungan antara lingkungan belajar dengan kepuasan belajar
- Syarat :
o Data x (lingkungan belajar) dan data y ( kepuasan belajar) adalah data yang
terdistribusi normal
- Variabel
o Variabel independent (X) : lingkungan belajar
o Variabel dependent (Y) : kepuasan belajar
- Asumsi :
o Hipotesis normalitas
H0 : Data distribusi normal
H1 : Data distribusi tidak normal
o Hipotesis penelitian
H0 : Tidak ada hubungan antara lingkungan belajar dengan kepuasan belajar
H1 : Ada hubungan antara lingkungan belajar dengan kepuasan belajar
Hasil Uji normalitas

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test


LING PUAS
N 50 50
Normal Parametersa,,b Mean 68.50 147.20
Std. Deviation 11.169 20.157
Most Extreme Differences Absolute .100 .143
Positive .100 .143
Negative -.097 -.135
Kolmogorov-Smirnov Z .709 1.013
Asymp. Sig. (2-tailed) .696 .256
a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.

Lingkungan : 0.696  P >0.05  distribusi normal


Puas : 0.256  P > 0.05  distribusi normal

Lanjut uji korelasi pearson


Correlations
LING PUAS
LING Pearson Correlation 1 .185
Sig. (2-tailed) .199
N 50 50
PUAS Pearson Correlation .185 1
Sig. (2-tailed) .199
N 50 50

Sig. 0.199= P >0.05  H0 diterima

Interpretasi :tidak ada hubungan antara lingkungan belajar dengan kepuasan belajar

2. REGRESI LINIER SEDERHANA

- Judul : pengaruh pemberian daun salam terhadap kadar LDL


- Jenis uji : Regresi Linier Sederhana
- Tujuan :
1. Untuk mengetahui pengaruh pemberian daun salam terhadap kadar LDL
- Syarat :
o Variabel independent adalah kategorik atau numeric yang terdistribusi normal
o Variabel dependent adalah numeric dan terdistribusi normal
- Variabel
o Variabel independent (X) : pemberian daun salam
o Variabel dependent (Y) : LDL
- Asumsi :
o Hipotesis normalitas
H0 : Data distribusi normal
H1 : Data distribusi tidak normal
o Hipotesis penelitian
2. H0 : Tidak ada pengaruh pemberian daun salam terhadap kadar LDL
H1 : ada pengaruh pemberian daun salam terhadap kadar LDL

Hasil Uji normalitas

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test


*emberian_Dau
LDL nSalam
N 33 33
Normal Parametersa,,b Mean 87.39 1.42
Std. Deviation 7.925 .502
Most Extreme Differences Absolute .157 .377
Positive .090 .377
Negative -.157 -.299
Kolmogorov-Smirnov Z .905 2.164
Asymp. Sig. (2-tailed) .386 .000
a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.

LDL Sig. 0.386  P > 0.05  data terdistribusi normal


Pemberian daun salam Sig. 0.00  P <0.05  data terdistribusi tidak normal. namun sudah
kategorik jadi tidak perlu ditransform.

Lakukan Uji regresi linier sederhana

Coefficientsa
Standardized 95,0% Confidence
Unstandardized Coefficients Coefficients B
Model B Std. Error Beta t Sig. Lower Bound U
1 (Constant) 89.429 4.258 21.002 .000 80.744
*emberian_DaunSalam -1.429 2.824 -.090 -.506 .617 -7.189
Coefficientsa
Standardized 95,0% Confidence
Unstandardized Coefficients Coefficients B
Model B Std. Error Beta t Sig. Lower Bound U
1 (Constant) 89.429 4.258 21.002 .000 80.744
*emberian_DaunSalam -1.429 2.824 -.090 -.506 .617 -7.189
a. Dependent Variable: LDL

Sig. 0.617  P > 0.05  Tidak ada pengaruh pemberian daun salam terhadap kadar LDL

Model Summary
Adjusted R Std. Error of
Model R R Square Square the Estimate
1 .090a .008 -.024 8.019
a. Predictors: (Constant), *emberian_DaunSalam

R 0.90  korelasi sangat kuat. Regresi positif


R square  0.008 x 100 = 0.8  pemberian daun salam berpengaruh 0.8% terhadap kadar LDL

Interpretasi : pemberian daun salam tidak berpengaruh terhadap kadar LDL . pemberian daun salam berpengaruh 0.8
terhadap Kadar LDL

3. REGRESI LOGISTIK MULTIVARIAT

Judul: Pengaruh faktor resiko kanker prostat dengan subjek penelitian berusia 50 tahun hingga 80 tahun
Tujuan: Mengetahui besar pengaruh faktor resiko kanker prostat dengan subjek penelitian berusia 50 tahun hingga 80 t

Uji: Regresi logistic multivariat


Syarat:
a. Variabel independent (x) lebih dari 1
b. Variabel dependent (y) adalah nominal

Variabel:

- variable independent: umur, didik, r_rokok, PSA


- variable dependent: Ca prostat
- Asumsi :
o Hipotesis normalitas
H0 : Data distribusi normal
H1 : Data distribusi tidak normal
o Hipotesis penelitian
H0 : Tidak ada pengaruh faktor resiko kanker prostat dengan subjek penelitian usia 50
tahun hingga 80 tahun
H1 : ada pengaruh faktor resiko kanker prostat dengan subjek penelitian usia 50 tahun
hingga 80 tahun

Uji normalitas

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test


CA_PROSTA
T UMUR DIDIK R_ROKOK PSA
N 50 50 50 50 50
a,,b
Normal Parameters Mean 1.42 64.08 2.30 1.76 1.48
Std. Deviation .499 9.655 .863 2.959 .505
Most Extreme Differences Absolute .380 .128 .351 .448 .349
Positive .380 .128 .209 .448 .349
Negative -.298 -.082 -.351 -.399 -.329
Kolmogorov-Smirnov Z 2.689 .907 2.484 3.166 2.469
Asymp. Sig. (2-tailed) .000 .383 .000 .000 .000
a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.

Ca Prostat : Sig 0.000 < 0.05  data tidak terdistribusi normal


Umur : Sig . 0.383 > 0.05  data terdistribusi normal
Didik : Sig 0.000 < 0.05  data tidak terdistribusi normal
R_rokok : Sig 0.000 < 0.05  data tidak terdistribusi normal
PSA : Sig 0.000 < 0.05  data tidak terdistribusi normal

Lanjutkan uji regresi logistik multivariat

Variables in the Equation


95% C.I.for EXP(B)
B S.E. Wald df Sig. Exp(B) Lower Upper
Step 1a UMUR -.147 .105 1.953 1 .162 .863 .703 1.06
DIDIK .189 2 .910
DIDIK(1) 16.745 6621.636 .000 1 .998 1.872E7 .000
DIDIK(2) .694 1.595 .189 1 .664 2.001 .088 45.59
R_ROKOK 1.067 2 .587
R_ROKOK(1) -1.747 1.691 1.067 1 .302 .174 .006 4.79
R_ROKOK(2) 15.786 41251.443 .000 1 1.000 7174376.603 .000
PSA(1) 39.477 9284.758 .000 1 .997 1.395E17 .000
Constant -26.965 9284.761 .000 1 .998 .000
a. Variable(s) entered on step 1: UMUR, DIDIK, R_ROKOK, PSA.

Dilihat dari Sig maka Sig umur, didik, r-rokok dan PSA >0.05  tidak ada pengaruh faktor resiko (umur, didik, riwayat
rokok dan PSA) Terhadap kejadian Ca prostat

Odd ratio (lihat Exp(B) )


P > 1 = berisiko lebih tinggi
Pendidikan, riwayat rokok dan PSA memiliki resiko lebih tinggi terhadap ca prostat

P < 1 = berisiko lebih rendah


Umur beresiko lebih rendah terhadap ca prostat

Interpretasi : berdasarkan hasil SPSS, pengaruh pendidikan, riwayat rokok dan PSA memiliki resiko tinggi
terhadap Ca prostat. Sedangkan umur memiliki pengaruh rendah terhadap angka kejadian ca prostat.

Anda mungkin juga menyukai